Anda di halaman 1dari 22

Media dan Reagensia

(MEDREG)
By :

KARNELI

POLTEKKES DEPKES
JURUSAN ANALIS KESEHATAN PALEMBANG
PESANAN MEDIA dan REAGENSIA

Ketentuan yang perlu diperhatikan :


1. Nama media/reagensia
2. Produksi/merk dagang
3. No. catalog
4. Jumlah / banyaknya
Bakteri dapat tumbuh pada media artificial
dilaboratorium, Media yang dipergunakan
dapat berupa :

1. Media cair : seperti kaldu daging, TSB


( Trypticase Soy Broth), Alkalis Pepton
Media gula, dll
2. Media semi solid :
Contoh :
a. agar semi solid untuk melihat pergerakan
bakteri
b. Agar Carry-Blair untuk media transpor
(misalnya usap ubur)
PROSES IDENTIFIKASI
-MEDIA ISOLASI
-MEDIA ENRICHMEN
-MEDIA DIFFERENSIAL
- TES SEROLOGI
3. Media padat :
Pada media padat, bakteri tumbuh dan
membuat koloni yang kasat mata. Satu
koloni mengandung jutaan sampai milyaran
bakteri. Tiap koloni yang terpisa berasal dari
satu bakteri. Ini dinamakan koloni murni.
Contoh media padat
1. S.S (Salmonella Shigella) agar untuk
Salmonella-Shigella
2. TCBS (Thiosulphate Citrato Bile Salt Sucrose)
agar untuk Vibrio cholerae
3. Loeffler untuk C. Diphthreriae
4. Mac Conkey untuk Enterik bakteri aerob
5. Endo untuk Enterik bakteri aerob
6. Lowenstein – Jensen untuk M. Tuberculosis
7. Agar darah (blood) untuk Melihat kemampuan
menghemolisa darah
8. Muller Hinton agar untuk Tes kepekaan
antimikrobial
AGAR DARAH ENDO

MUELLER HINTON MAC CONKEY


Untuk melakukan identifikasi suatu mikroba
dapat diamati dari aktivitas metabolisme
yang dikenal juga sebagai tes biokimia
1 2 3

Tes Motility

1. Blank
2. Negatif
3. Positif
1 2 3

Tes Glukosa

1. Blank
2. Tes : Pos , gas(-)
3. Tes : (+),gas (+)
1 2 3

Tes Indole

1. Blank
2. Negatif (salmonella)
3. Positif (E.coli)
1 2 3

Tes Methyl Red

1. Blank
2. Negatif
3. positif
1 2 3

Tes Voges – Proskauer

1. Blank
2. Negatif
3. Positif
1 2 3

Tes Simmon’s Citrate

1. Blank
2. Negatif
3. Positif
1 2 3

Tes Urease

1. Blank
2. Negatif
3. Positif
1 2 3 4 5

Tes TSIA

1. Blank
2. A/a, gas (-), H2S (-)
3. A/a, gas (+), H2S (-)
4. A/a, gas (-), H2S (+)
5. K/a, gas (+),H2S (+)
SYARAT MUTLAK
PEMBUATAN MEDIA :

HARUS STERIL
Buatlah tugas media dan reagensia
yang digunakan dalam :
• 1. Bakteriologi
• 2. Mikologi
• 2. Parasitologi
Ketentuan tugas :

• 1. Nama media dan reagensia


• 2. Fungsi atau kegunaan
• 3. Komposisi
• 4. Cara perhitungan penimbangan
• 5. Prosedur pembuatan

Anda mungkin juga menyukai