Anda di halaman 1dari 4

Kalkulus 2

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah


• Mahasiswa mampu memahami konsep-konsep dan teori integral lipat
• Mahasiswa mampu memahami konsep-konsep barisan dan deret tak hingga
• Mahasiswa mampu memahami konsep-konsep analisis vektor
• Mahasiswa mampu memahami dan menggunakan rumus fungsi gamma dan beta
• Mahasiswa mampu memahami dan menggunakan rumus transformasi laplace
• Mahasiswa mampu memahami konsep-konsep persamaan diferensial
• Mahasiswa mampu menyelesaikan soal-soal perhitungan dengan rumus-rumus yang sudah
dipelajari dan mengimplementasikannya dalambentuk simulasi software yang berhubungan
dengan rumus-rumus tersebut

Deskripsi Mata kuliah


Matakuliah ini menjelaskan tentang konsep, teori dan rumus-rumus yang berhubungan dengan
kalkulus yaitu barisan dan deret tak hingga, analisis vektor, fungsi gamma dan beta, transformasi
laplace serta persamaan diferensial. Juga dijelaskan tentang penggunaan konsep, teoridan rumus-
rumus yang dipelajari untuk menyelesaikan masalah atau kasus (problem solving) dalam kehidupan
sehari-hari
Komponen Penilaian
Perilaku/Sikap, Tugas-tugas individu/kelompok, UTS, UAS

Metode Pembelajaran
Discovery learning, Self directed learning

Referensi
• Yusuf Yahya, D. Suryadi H.S., Agus Sumin, Matematika Dasar untuk Perguruan Tinggi, Ghalia Indonesia,
1994.
• Frank Ayres, Jr, Ellott Mendelsen ,‘Calculus’ McGraw-Hill, New York, 1992
• Suhaedi, Suryadi H.S., “Matematika Lanjut”, Gunadarma, Jakarta, 1994.
• Frank Ayres, “Differential and Integral Calculus 2/ed”, McGraw-Hill, NewYork, 1978.
• Murray R. Spiegel, “Advanced Calculus”, McGraw-Hill, NewYork, 1983.
• Murray R. Spiegel, “Advanced Matematics”, McGraw-Hill, NewYork, 1983
• http://mediapemb.blogspot.com/ ;
• http://en.wikipedia.org/wiki/Microsoft_Mathematics
• http://intmath.com/blog/microsoft-mathematics-4-0...0/6443
Untuk mata kuliah Kalkulus 2, harap membuka “Perkuliahan Online 2”

Anda mungkin juga menyukai