Anda di halaman 1dari 12

Bahasa - Bahasa Animasi

&
Motion Capture
Muhammad Rifai N. Yusuf 1418014
Muhammad Ariq Ihsan 1618127
Junaidy Aryanto Lende 1618130
Bahasa – Bahasa Animasi
Artist-Oriented Animation Language
Bahasa Animasi Berbasis Artis berguna untuk mengakomodasi
animator yang tidak terlatih dalam pemrograman komputer,
beberapa bahasa animasi sederhana dirancang dengan tujuan
menjaga sintaksisnya sederhana dan mudah dimengerti. Pada masa-
masa awal grafik komputer, hampir semua sistem animasi didasarkan
pada bahasa-bahasa seperti itu karena ada beberapa seniman dengan
latar belakang teknis yang dapat memprogram dalam bahasa
pemrograman yang lengkap. Sistem ini, serta beberapa dari mereka
yang memiliki antarmuka pengguna grafis, lebih mudah diakses oleh
para seniman tetapi juga memiliki kemampuan yang terbatas. Dalam
bahasa animasi sederhana ini, pernyataan tipikal merujuk pada objek
yang disebut, transformasi, dan waktu di mana (atau rentang waktu
di atasnya) untuk menerapkan transformasi pada objek. Mereka juga
cenderung memiliki sintaksis yaitu yang mudah diurai kompiler dan
mudah dibaca oleh animator.
Full Featured Programming Language

Full Featured Programming Language adalah Bahasa pemrograman


yang lengkap dan dan memiliki fitur yang dapat mendukung
pembuatan animasi komputer. Bahasa – Bahasa yang memiliki fitur
untuk Animasi contohnya adalah :
 ActionScript 1.0, ActionScript 2.0, ActionScript 3.0, C++, C#
Articulation Variables

Artikulasi merupakan teknik memproduksi suara yang baik dan


mengucapkannya dengan jelas, nyaring, dan merdu. Artikulasi
bertujuan untuk menghidupkan animasi dalam bentuk suara,
sehingga pesan yang disampaikan oleh gambar bergerak dapat di
persepsikan oleh penonton.
Graphical Language

Graphical Language adalah bahasa visual yang mampu


memvisualisasikan aksi dari perintah-perintah untuk membangun
animasi.
Contoh:CTRL-GENESYS, DIAL, dan S-Dynamics System
Actor Based Animation Language

Bahasa Animasi Berbasis Aktor adalah Bahasa animasi yang


berfokus pada actor atau objek, actor ini dapat menerima pesan
yang meminta untuk melakukan sesuatu, mengingat sesuatu,
mengingat sesuatu, atau mengirim beberapa pesan ke aktor lain.
Oleh karena itu Bahasa animasi ini biasanya terdapat kecerdasan
buatan didalamnya, karena setiap objek adalah proses yang bisa
cerdas secara sewenang-wenang.
Motion Capture
Teknik – Teknik Motion Capture

Teknik Motion Capture terbagi atas beberapa yaitu


 Nurb
Cara pemodelan permukaan secara parametrik yang umumnya
digunakan dalam grafik komputer. NURBS bersifat lebih
universal dari Bezier Spline atau B-spline karena selain bisa
memodelkan sebarang permukaan ia bisa memodelkan juga
geometri analitik seperti lingkaran,elipsis, bola, dan lain-lain
Teknik – Teknik Motion Capture
Lanjutan
 xPolygon
Merupakan bentuk segitiga dan segiempat yang
menentukan  area dari permukaan sebuah karakter. Setiap
polygon menentukan sebuah bidang datar dengan meletakkan
sebuah jajaran polygon sehingga kita bisa menciptakan bentuk-
bentuk permukaan. Untuk mendapatkan permukaan yang halus,
dibutuhkan banyak bidang polygon. Bila hanya menggunakan
sedikit  polygon, maka object yang didapat akan terbag
sejumlah pecahan polygon.
Teknik – Teknik Motion Capture
Lanjutan
 Subdivision
Proses yang dipergunakan untuk menghasilkan permukaan objek
tiga dimensi yang lebih halus dengan membagi masing-masing
poligon yang membangun objek tiga dimensi tersebut menjadi
sekumpulan poligon-poligon yang lebih kecil dengan tujuan untuk
menampilkan representasi visual yang lebih halus pada permukaan
objek tiga dimensi. Salah satu skema yang dipergunakan pada
proses subdivision adalah skema Butterfly. Skema butterflyini
adalah suatu skema yang menggunakan teknik interpolating,
dimana pada saat proses penyisipan vertex-vertex baru, semua
vertex-vertex awal pada control net tetap dipertahankan .
Pemrosesan Citra

 Proses memperbaiki kualitas citra agar mudah diinterpretasi


oleh manusia atau computer
 Teknik pengolahan citra dengan mentrasformasikan citra
menjadi citra lain, contoh : pemampatan citra (image
compression)
 Pengolahan citra merupakan proses awal (preprocessing) dari
komputer visi.

Anda mungkin juga menyukai