Anda di halaman 1dari 13

Pembahasan Alat Centrifuge

Disusun oleh : Lammian Naibaho


Nim : 171043
1. Pengertian Centrifuge

Kata centrifuge berasal dari bahasa Latin yaitu “centrum” yang


berarti pusat dan “fugere” yang berarti “melarikan diri”.
Centrifuge di desain untuk menggunakan gaya sentrifugal yang
dihasilkan dalam gerakan rotasi untuk memisahkan unsur-unsur  dari
sebuah campuran.
Centrifuge Hematokrit
Nama alat : Centrifuge Hematokrit
Merk : Eppendorf
Type : Centrifuge 5702
Ruangan :Laboratorium
Centrifuge adalah peralatan yang menempatkan objek dalam
rotasi di sekitar sumbu tetap (memutarnya dalam lingkaran),
menerapkan gaya tegak lurus terhadap sumbu putaran (luar)
yang bisa sangat kuat.
Hematokrit merupakan pemeriksaan darah khusus untuk
membantu diagnosa berbagai penyakit seperti DBD,
anemia, polisitemia. Pemeriksaan hematokrit dapat
dilakukan dengan cara makro menggunakan tabung
wintrobe dan mikro menggunakan tabung kapiler .
Centrifuge bertujuan untuk memisahkan
sel menjadi organel-organel utama
sehingga fungsinya dapat diketahui
(Miller 2000).
Bentuk sederhana centrifuge terdiri atas sebuah
rotor dengan lubang-lubang untuk melatakkan
wadah/tabung yang berisi cairan dan
sebuah motor atau alat lain yang dapat memutar
rotor pada kecepatan yang dikehendaki, serta
tampilannya yang sederhana dan mudah untuk
dioperasionalkan.
Fungsi utama dari alat centrifuge yaitu :
Memisahkan partikel atau sel darah dari while blood
untuk memperoleh plasma atau serum.
Prinsip kerja alat centrifuge adalah dengan
memanfaatkan gaya sentrifugal
Blok Diagram
Bagian – Bagian Alat
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai