Anda di halaman 1dari 10

Pengembangan Sistem Informasi

Dr. Wing Wahyu Winarno, MAFIS, CA, Ak


wing@stieykpn.ac.id
Topik
• Metode Pengembangan Sistem
• System Development Life Cycle
• Rapid Application Development
• Tools
Metode Pengembangan Sistem
• Konvensional: SDLC
• Pengembangan Cepat (RAD)
Metode Pengembangan Sistem
• Konvensional: SDLC
• Pengembangan Cepat (RAD)
SDLC
a. Mengakui masalah
1
b. Menciptakan masalah
Oleh: Manajemen
Analisis
a. Menjalankan sistem
Merancang
b. Menghasilkan laporan/info
komponen2
c. Perubahan minor
sistem (kuliah
Oleh: Manajemen
hari pertama)
4 2
Operasi Design
Oleh:
Sistem yang matang: Tim Pengembang
Legacy System

a. Uji coba
3 b. Pelatihan
Implementasi c. Menjalankan sistem

Oleh:
Tim Pengembang
Komponen Sistem Informasi

Basis data internal Data eksternal

Komputer Program Jaringan


(hardware) (software) komunikasi

Dokumen Kontrol
Prosedur
(hard/soft-copy) (pengendalian)

User
Rapid Application Development
• Prototipe: pengembangan sistem dengan membuat
tampilan2 aplikasi  tidak harus dapat berjalan
sungguhan
• End User Computing: pengembangan sistem yang
diserahkan kepada masing2 user; misal: sistem
penilaian ujian diserahkan kepada masing2 dosen, agen
asuransi dibebaskan utk menggunakan cara sendiri
ketika menawari calon nasabah
• Computer Aided/Assisted System/Software Engineering
(CASE); pengembangan sistem berbantuan komputer;
misal: Visible Analyst, PowerBuilder,
www.thunkable.com
Output Pengembangan Sistem
• Komponen2 sistem yang siap dijalankan
• Dokumentasi sistem, termasuk prosedur
• Contoh: Prosedur Siklus Penjualan
– 1. Tujuan sistem penjualan (tunai, kredit, angsuran, dll)
– 2. Dokumen2 yang diperlukan
– 3. Tabel2 yang digunakan
– 4. Prosedur utama (penerimaan pesanan, pengiriman,
penagihan, penerimaan pembayaran, retur, dsb)
– 5. Sistem pengendalian yang diterapkan
Pihak-pihak yang terlibat
• Dalam pengembangan sistem, ada beberapa
pihak yang terlibat, yaitu:
– Manajemen: selaku penanggungjawab program
– Pengguna: yang akan menggunakan sistem informasi
– Analis sistem: mengidentifikasi masalah dan solusinya
– Penulis program: menerjemahkan rancangan dari
analis sistem ke dalam program komputer
– Teknisi jaringan: merancang jaringan komputer
– Perancang basis data: menyiapkan basis data yang
diperlukan
– Pembuat dokumentasi: membuat berbagai dokumen
Tools Pengembangan Sistem
• Pengembangan sistem sederhana (sebatas desain
dan dapat ditampilkan seperti aplikasi asli)
– Ms Visio
– Adobe XD
– GUI Design Studio
– PowerMockup (add-in untuk Ms PowerPoint)
• Pengembangan sistem lanjut (dapat berfungsi
sampai membuat aplikasi atau file-file)
– Visual Paradigm
– Sparx Enterprise Systems
– Power Builder
10

Anda mungkin juga menyukai