Anda di halaman 1dari 12

A.

Pengertian Teks Cerita Fantasi


Cerita fantasi merupakan salah satu genre cerita yang sangat penting
untuk melatih kreativitas. Berfantasi secara aktif bias mengasah
kreativitas. Kamu juga bias menjadi penulis hebat. Di Indonesia kita
memiliki penulis hebat yang menulis berbagai cerita fantasi, yaitu Ugi
Agustono dan Joko Lelono. Mereka menulis cerita fantasi dengan
nuansa local. Jika kamu belajar dengan tekun dan tidak takut berkreasi,
kamu juga dapat menulis cerita fantasi seperti mereka.
Cerita fantasi adalah tulisan yang
menceritakan sebuah kejadian atau
peristiwa berupa angan-angan, khayalan,
imajinasi, atau rekaan belaka.
Sederhananya, cerita fantasi merupakan
teks cerita yang dibuat berdasarkan
imajinasi si pembuat cerita. Artinya, semua
peristiwa yang diceritakan pada cerita
fantasi bersifat tidak nyata. Selain cerita
Timun Mas, contoh cerita fantasi yang lain
ada Cinderella, Putri Duyung, Snow White,
dan masih banyak lagi. 
Caption Caption

Two pictures with captions


Three pictures with caption
Caption
Five pictures
Section header layout
Subtitle
Add a Slide Title - 1
Add a Slide Title - 2
Add a Slide Title - 3
Add a Slide Title - 4
Add a Slide Title - 5

Anda mungkin juga menyukai