Anda di halaman 1dari 17

Akuntansi

Internasional
&
IFRS
Dosen pengampu :
Edwin Ronald, S.E., M.M.
edwin_hutauruk@yahoo.co.id

http://www.free-powerpoint-templates-design.com
Buku Acuan Utama
Akuntansi internasional buku karya Frederick
D.S. Choi dan Gerhard G. Mueller; Buku 1 dan
2, Edisi 6, alih bahasa Tim penterjemah
Salemba Empat

Buku Penunjang
• International Accounting, Doupnik and Perera.
• International Accounting, Zafar Iqbal
Pelaksanaan
01 Kuliah dilaksanakan dalam 14 kali sesi
yang terdiri dari 7 pertemuan (5 tatap
muka, 2 elearning) sebelum Ujian Tengah
Semester (UTS) dan 7 pertemuan (5 tatap
muka, 2 elearning) sebelum Ujian Akhir
Semester (UAS).

Penilaian
02 •Komposisi Penilaian: Absensi (10%), Tugas/kuis
(10%), UTS (30%), dan UAS (50%)
•Grade nilai terdiri dari Nilai A (80-100), Nilai B
(66-79,99), Nilai C (56-65,99), Nilai D (46-55,99)
dan Nilai E (0-45,99). Nilai A, B, dan C lulus,
sedangkan nilai D dan E tidak lulus dan wajib
diulang.

Pelaksanaan
Perkuliahan dan
Penilaian
RENCANA PEMBELAJARAN
SEMESTER (RPS)
Unive rsitas 17 Agustus 1945 Jakarta ( UTA’45 Jakarta )
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Jl. Sunte r Pe rmai Raya, Jakarta Utara, Te lp. (021) 6513836, 64715666

Mata Kuliah : Akuntansi Inte rnasional dan IFRS


Se me ste r :4
Dose n Pe ngampu : Edwin Hutauruk, S.E., M.M.
Kode Mata Kuliah : AK304

No. Sesi Materi Perkuliahan Sistem Kuliah Tanggal Kelompok


Perkenalan, pembagian kelompok, SAP, Chapter 1,
1 Sesi 1 dan Chapter 2. Tatap Muka 29-Feb-20
2 Sesi 2 Akuntansi komparatif: Amerika, Eropa 7-Mar-20
3 Sesi 3 Akuntansi komparatif: Amerika dan Asia. Tatap Muka 14-Mar-20

Pelaporan dan pengungkapan: internasional dan IAS


1, Presentation of Financial Statements.
4 Sesi 4 Tatap Muka 21-Mar-20 Kelompok 1
5 Sesi 5 Mata uang asing dan translasi Elearning 28-Mar-20

PSAK 10 (Revisi 2010), Pengaruh Perubahan Kurs


6 Sesi 6 Valuta Asing (Eq u iva le n t to IAS 2 1 ) Tatap Muka 4-Apr-20 Kelompok 2

7 Sesi 7 Pelaporan keuangan dan fluktuasi mata uang. Elearning 11-Apr-20


Mid Te s t 18-Apr-20
8 Sesi 8 Akuntansi global dan standar pengauditan Tatap Muka 25-Apr-20 Kelompok 3

PSAK 16 (Revisi 2011), Aset Tetap (Eq u iva le n t to


9 Sesi 9 IAS
PSAK ) dan
1 650 PSAK
(Revisi 26 (Revisi
2010), 2011),
Instrumen Biaya Pinjaman Tatap Muka
Keuangan: 2-May-20 Kelompok 4
10 Sesi 10 Penyajian dan PSAK 55 (Revisi 2010), Instrumen Tatap Muka 9-May-20
11 Sesi 11 Keuangan: Pengakuan dan Pengukuran. Elearning 16-May-20
12 Sesi 12 Analisis laporan keuangan internasional Tatap Muka 23-May-20
13 Sesi 13 Perencanaan dan pengendalian manajerial Tatap Muka 30-May-20
14 Sesi 14 Manajemen resiko keuangan. Elearning 6-Jun-20
FI NAL TES T
note : tanggal dan sistem kuliah menyesuaikan dengan kalender akademik
Tatap Muka 3

Materi
•Bab 3 : Akuntansi Komparatif :
Amerika dan Asia

Waktu
• Sabtu, 21 Mar 2020
• 18.30 – 21.00.

Tatap Muka / E-Learning


Elearning.
International
Accounting
BAB IV
Akuntansi Komparatif
Asia dan Amerika
MEKSIKO
* Laporan keuangan

laporan manajemen, auditor independen, keuangan


laporan laporan
komprehensif, perubahan ekuitas pemegang saham), diskusi manajemen
dan analisis hasil operasional dan kondisi keuangan, penjelasan
primer (laporan
mengenai laba- dengan
kebijakan akuntansi neraca, dampak
laporan yang arus laba-rugi
paling kritis pada
rugi,
laporan keuangan, kas,
catatan atas laporan keuangan, perbandingan data
keuangan selama lima atau sepuluh tahun, serta data triwulan terpilih.
Laporan Keuangan :
Neraca, laporan laba rugi, laporan perubahan ekuitas pemegang saham, laporan perubahan
posisi keuangan, dan catatan yang dibantu oleh laporan auditor meliputi kebijakan
akuntansi pada perusahaan, ketersediaan material, komitmen untuk pembelian saham
substansial atau di bawah hak kontrak, penjelasan mendetail mengenai utang jangka
panjang dan kurs mata uang asing, batasan deviden, jaminan, rencana pensiun pegawai,
transaksi dengan perusahaan sejawat dan pajak.
AMERIKA SERIKAT
* Regulator :
1.Financial Accounting Strandard Board (FASB)
2.Securities and Exchange Commission (SEC)
3.American Institute of Certified Public Accountants (AICPA) dan
4.Public Company Accounting Oversight Board (PCAOB)
* Regulasi :
1.Accounting Series Realeases,
2.Financial Reporting Release, dan Staf Accounting Bulletins (SEC);
3.Statements of Financial Accounting Standards (FASB);
4.Generally Accepted Accounting Principles (GAAP)
5.Sarbanes-Oxley Act
Jepang merupakan negara tradisional dengan akar budaya yang sangat kuat.
Muncul keiretsu, yaitu kebersamaan atau konglomerasi gaya Jepang. Jepang
menganut code law. JEPAN
G
* Pengaturan dan Pembinaan Akuntansi

Pengaturan Akuntansi didasaarkan pada triangular legal system yaitu pengaturan


berdasarkan 3 UU : Commercial code, Securities and Exchange Law dan Corporate
Income Tax Law, yang diatur oleh MOJ (Ministry of Justice)
CINA
Sejak 1970 Cina telah mengubah kebijakan perekonomian, dari perekonomian
terpusat ke perekonomian pasar. Peraturan Akuntansi baru cina telah
dikembangkan untuk swastanisasi dan limited liability bebas.

* Peraturan dan Pembinaan akuntansi

1. Cina mulai mengembangkan perekonomian pasar, dan sejak 1 Juli 1993


diterbitkan Accounting Standard
for Business Enterprises (ASBE).

2. Tahun 2005 semua perusahaan di Cina wajib menggunakan ASBE sebagai


standard pelaporannya.

3. Sedangkan untuk auditornya, Cina membentuk CICPA yang mengatur


syarat menjadi seorang CPA.
INDI
Setelah kemerdekaan, IndiaA
menganut sistem perekonomian sosialis. Tetapi mulai krisis
ekonomi 1991, India mulai membuka pasarnya ke dunia internasional.
* Peraturan dan Pembinaan Akuntansi
Sumber utama standar Akuntansi Keuangan di India adalah undang-undang perusahaan
dan profesi akuntansi. Th 1949 dibentuk Institute of Chartered Accountans of India,
yang bertanggung jawab mengambangkan standar akuntansi keuangan India. Th 2006,
pemerintah mengumumkan untuk memperkenalkan peraturan baru, yaitu IFRS, dan
institusi akuntansi menanggapi kemungkinan tersebut dengan mempelajari penerapan
IFRS seacara utuh di India.
* Regulasi :
1. Undang-Undang Tahun 1857 dan hukum pertama berhubungan
dengan pemeliharaan dan pemeriksaan catatan
akuntansi 1866, Indian Accounting Standards (AS) dan
Auditing Assurance Standards (AAS)
* Laporan Keuangan :
neraca dua tahun, laporan laba rugi, laporan arus kas dan kebijakan
akuntansi serta catatan. Perusahaan tidak terdaftar hanya perlu
menyiapkan laporan inti saja. Perusahaan terdaftar harus menyiapkan
laporan gabungan dan laporan inti, laporan keuangan triwulan dan
menyediakan diskusi dan analisis manajemen yang menyangkut semua
topik seperti halnya struktur industri dan pengembangannya, kesempatan
dan ancaman yang dihadapi oleh perusahaan, kendali internal dan risiko
yang mempengaruhi performa bisnis atau produk.

Anda mungkin juga menyukai