Anda di halaman 1dari 11

TATA IBADAH MALAM

NY. GPM NO. 12. INDAH NAMA-MU BAPA

Indah Nama-Mu bapa


Indah Kasih-Mu bapa
Indah berkat-Mu ya Bapa
Indah Semuanya.
MENGHADAP TUHAN

P : Penolong kita ialah dari Allah sang pencipta, Yesus Kristus yang
menyelamatkan dan Roh Kudus sang Pembaharu
J : Amin
P: Damai Sejaterah-Nya Menyertai Jemaat
J : Damai-Nya menyertaimu juga
NY. GPM NO. 14. KU S’LALU INGIN MEMUJIMU

Ku S’lalu ingin memujimu sebagaimana hidupku


Karena cinta kasih setia-Mu menuntun disetiap Waktu
Bagai rusa rindu air-Mu begitu juga jiwaku.
Dawai cinta mengalun syaduh getarkan seluruh hidupku.
Reef : kicau burung menyambut sang surya Hangat cah’ya kemuliaan
Kuncup bunga di taman lestari sebarkan aroma cinta-Mu
Ombak samud’ra riuh menderu memuji keagunganmu
Ya Tuhan b’ri kekuatan ku mau bersaksi bagi-Mu
Madahku Tahta-Mu kan abadi Selama-lamanya
UMAT DALAM PENGAKUAN DAN PENGAMPUNAN

P : Jemaat, Mari Kita Sejanak Tundukan kepala Kita dan merenungkan dosa dosa kita
Hening sesaat....
J : Tuhan, kami mengaku akan salah dan dosa kami yang melawan titah dan kehendakmu, maafkan kami yang terlalu
egois dan mementingkan diri kami sendiri sehingga kami menjadi orang orang Yang tidak bertanggungjawab dan masa
bodo Terhadap panggilan-Mu untuk memberitakan kabar baik yang membebaskan dan menghadirkan damai sejaterah bagi
orang lain
Ny. GPM no. 55 bait. 2
Tuhan kasihani/Kyrie Eleison
Kyrie eleison
Christe eleison
kyrie eleison.
BERKAT ATAS PENGAMPUNAN

P : karena itu baiklah kita saling rendah hati dan penuh hormat seorang akan lainnya, dan turutilah firmanNya:
“Haruslah engkau mengasihi TUHAN, Allahmu, dan dengan senantiasa berpegang pada segala ketetapan-Nya,
peraturan-Nya, dan Perintah-Nya.
Ny. GPM. No. 51. Tuhan, Kau Tahu.
Tuhan Kau tahu diriku Lemah Menempuh JalanMu
Betapa berat beban hidupku hilang arah tujuanku
Hapuskan kesalahanku sucikan segala dosaku
Hatiku s’lalu bersyukur. Kau sumber hidupku.
PEMBERITAAN FIRMAN

Epiklese : Pemimpin Ibadah


Pembacaan : Yesaya 58 : 1-12
Khotbah : Pemimpin ibadah
Saat Teduh
RESPONS UMAT

Ny. GPM. No. 157. Sabiji Areng-areng


Sabiji areng areng yaitu Tuhan Yesus
Dimana mana didalam dunia
Dimana mana diatas bumi
Didalam hidup ini hanya satu
Sabiji areng areng yang beta iko
Reff. Beta suka Tuhan Yesus
Beta puja Tuhan Yesus
Beta cinta Tuha Yesus Serta setia pada firmanNya.
DOA SYAFAAT
Ny. GPM No. 224. Nyatakanlah Dalam Hidupmu
Nyatakanlah dalam hidupmu nayatakanlah pada tiap orang
Bahwa kasih Tuhan takan pernah berubah. Kini dan selama-lamanya
Nyatakanlah perbuatannya dalam kata dan perbuatan.
Jauhlanlah hidup dari segala yang jahat yakin Tuhan ada sertamu
Haleluya Allah yang perkasa maha kuasa agung karyaNya
Mahatinggi mahamulia
Bagi kita hidup bahagia.
PENGUTUSAN DAN BERKAT

P : jemaat, marilah kita terus memelihara hidup kita untuk tetap dimampukan
oleh Roh kudus untuk terus peduli dan hidup dijalan yang benar Yang
diwujudnyatakan dalam kehidupan kita untuk tugas itu, terimalah janji penyertaan
Tuhan :
“Kiranya damai sejaterah dari Allah sang Pencipta, Yesus Kristus sang
penyelamat dan Roh Kudus sang pembaharu mau tinggal menyertai kami hari
esok t’rus kekal selama lamanya”
P+J : Amin, Amin, Amin.

Anda mungkin juga menyukai