Anda di halaman 1dari 9

RETINOPATI

DIABETIK
RETINOPATI DIABETIK
Pembimbing: dr. Santi Anugrah Sari, Sp.M

Rheza Hastry Gita R


112019064

STASE MATA RS KOJA PERIODE 23 NOVEMBER-9 DESEMBER 2020


Apa itu Retinopati Diabetik?

■ Retinopati diabetik adalah kelainan pada retina


yang ditemukan pada penderita diabetes melitus.

■ Diabetes melitus adalah penyakit kronis yang


terjadi karena pancreas tidak cukup untuk membuat
insulin atau tubuh tidak dapat secara efektif
menggunakan hormon insulin yang dihasilkan.
Bagaimana bisa?

Anda mungkin juga menyukai