Anda di halaman 1dari 7

MATERI SENI

BUDAYA KELAS VII


SENI RUPA (Pertemuan ke
2)

Menerapkan ragam hias


pada bahan tekstil
A. Menerapkan ragam hias pada bahan tekstil

• Ragam hias pada bahan tekstil adalah bentuk dasar hiasan yang
biasanya akan menjadi pola yang diulang ulang dalam suatu
karya kerajinan pada bahan kain/tekstil.
3ep,m[mh 9 Penerapan ragam hias ini dapat
dilakukan den9gan cara membatik, menenun, membordir,
menyulam dan melukis.
B. Jenis dan sifat bahan tekstil
• Diketahui dari permukaan tekstur, benang dari bahan alam atau
buatan.
• Katun berasal dari kapas
• Wol dari bulu domba
• Sutera dari benang sutra
• Tekstil dari polister dan nylon
Sifat jenis bahan tekstil
• Katun bersifat menyerap air, mudah kusut, lentur dapat
disetrika pada temperatur tinggi
• Wol bersifat sangat lentur, tidak mudah kusut, dapat menahan
panas
• Sutra bersifat lembut, licin,mengkilap ,lentur dan kuat,
menyerap air sehingga sejuk digunakan
• Polyester dan nilon bersifat tidak tahan panas,tidak mudah
kusut, kuat, cepat kering
C. Jenis dan bahan pewarna tekstil
1. Pewarna alami berasal dari ekstrak akar, buah, daun, kulit kayu
dan kayu.
• Sifat mudah luntur tidak tahan matahari
• Contoh soga dan kesumba
2. Pewarna sintetis dari bahan kimia
• Sifat tidak mudah luntur dan tahan matahari
• contoh naptol [tekhnik celup] dan indigosol[celup dan colek]
D. Tekhnik menggambar ragam hias
pada pada bahan tekstil
• Gambar rancangan pada kertas
• Media [kaos/kain putih]
• Pindah gambar ke media
• Beri warna pada gambar
• keringkan
TUGAS INDIVIDU
1. Tekhnik apa saja yang dapat digunakan dalam membuat
ragam hias pada bahan tekstil ?
2. Apa fungsi ragam hias pada bahan tekstil ?
3. Sebutkan jenis jenis pola ragam hias pda bahan tekstil?
4. Sebutkan media apa saja yang sering kita gunakan dalam
menggambar ragam hias pada bahan tekstil ?
5. Sebutkan tekhnik dalam menggambar ragam hias ?

Anda mungkin juga menyukai