Anda di halaman 1dari 8

Penerimaan Vaksin

Cek kelengkapan administrasi


Cek jenis dan jumlah vaksin  Cocokkan
dengan SP / SBBK
Cek kualitas vaksin
– VVM
– Freeze tag / freeze watch
Penerimaan Vaksin
Kondisi VVM A atau B : Vaksin baik
– Vaksin disimpan dalam LE
Kondisi VVM C atau D : Vaksin jelek
– Tidak perlu disimpan dalam LE
– Ajukan penggantian
– Buat berita acara kerusakan vaksin
Freeze tag
– Tanda √ : Vaksin baik
– Tanda X : Vaksin curiga beku  Shake test.
PENYIMPANAN VAKSIN
Penyimpanan vaksin di lemari es
Semua vaksin disimpan pada suhu + 2OC s/d
+ 8OC (LE)
Bagian bawah diletakkan cool pack sebagai
penahan dingin & kestabilan suhu
Jarak antara dus vaksin 1- 2 cm atau satu jari
tangan  untuk sirkulasi udara
Vaksin HS (BCG, Campak, Polio) diletakkan
dekat evaporator
Vaksin FS (DPT/HB, TT, DT, Hept. B,)
diletakkan jauh dari evaporator
PENYIMPANAN VAKSIN
Alat pemantau suhu
Lemari es dipantau dengan 1 buah termometer
Dial atau Muller
Sebuah freeze watch atau freeze tag atau
fridge tag
Sebuah buku grafik pencatatan suhu
Suhu dicatat 2 kali sehari.
INGAT : JANGAN MENGUBAH POSISI
THERMOSTAT MESKIPUN LISTRIK MATI
Pendistribusian vaksin
Perhatikan :
– VVM
– Tanggal kadaluarsa (EFFO/ expired first, first out)
– Urutan penerimaan (FIFO/ first in, first out)
Cool pack
– Dibuat dengan menyimpan dalam LE selama minimal
12 jam.
Vaccine carrier
– Kondisi bersih
– Tidak retak, bocor
– Busa penutup.
Pendistribusian vaksin
Tgl No.Batch ED VVM Urutan
terima distribusi
1 Jan 08 x11xx Mar 09 A
3 Feb 08 x11xx Mar 09 A
5 Feb 08 x13xx Ags 09 B
4 Apr 08 x49xx Sept 09 A
6 Mei 08 x05xx Desb 09 C

7 Jul 08 x76xx Jan 10 B


Pendistribusian vaksin
Tgl No.Batch ED VVM Urutan
terima distribusi
1 Jan 08 x11xx Mar 09 A 3
3 Feb 08 x11xx Mar 09 A 4
5 Feb 08 x13xx Ags 09 B 1
4 Apr 08 x49xx Sept 09 A 5
6 Mei 08 x05xx Desb 09 C X

7 Jul 08 x76xx Jan 10 B 2


Penghapusan vaksin
Vaksin yang dihapuskan adalah :
– Vaksin rusak
– Vaksin kadaluarsa
Dibuat berita acara yang ditandatangani
oleh pimpinan
Dimusnahkan sesuai prosedur :
– Dibakar dengan incinerator
– Pembakaran aman terlindung

Anda mungkin juga menyukai