Anda di halaman 1dari 38

DARAH

6 – 8 % berat tubuh total


Darah : suspensi partikel (sel-sel darah) dalam larutan
koloid cair yg mengandung elektrolit yaitu PLASMA

Komponen cair : PLASMA


90% air  sebagai medium TRANSPOR

10 % Zat terlarut :
Protein : albumin, globulin, fibrinogen
Elektrolit misal Na , K , Fosfor
Gas terlarut
Produk sisa metabolisme misal : Nitrogen non-protein ,
urea , asam urat
Zat-zat gizi : gula, asam amino, lemak, kolesterol, Vitamin
Fungsi Darah
Suplai O2 ke jaringan
Suplai nutrien : glukosa, asam amino, asam lemak
( terlarut dalam darah atau terikat protein plasma )
Membuang sampah metabolik : CO2, urea, asam laktat
Imunologi/ kekebalan tubuh seluler & humoral (antibodi)
Koagulasi / pembekuan darah  menutup luka
Media transport substansi penting misal hormon ,
petanda kerusakan jaringan
Mengatur keseimbangan asam basa / pH tubuh
( pH normal 7,35 – 7,45 )
Mengatur suhu tubuh
DARAH

SEL

Eritrosit
Lekosit
Trombosit

CAIRAN

Plasma (dengan antikoagulan)


Serum
ERITROSIT

Selama hidupnya berada di sirkulasi


Bentuk : cakram bikonkaf , diameter 8 micron

FLEKSIBEL  membran lentur , deformasi  kapiler

Masa hidup : 120 hari

Fungsi utama : membawa O2 dlm darah arteri sistemik


ke jaringan dan mengembalikan CO2 dalam darah
vena ke paru
Masa janin : eritrosit diproduksi Yolk SAC 
hati dan limpa  sumsum tulang

 Dewasa : Sumsum merah di :


- Sternum , Iga
- Panggul
- Tengkorak
- Bagian Proksimal tulang paha dan lengan

 Sel bakal / Stem cell PLURIPOTENSIAL terus menerus


membelah diri  ber DIFERENSIASI menjadi berbagai jenis
sel darah
ERITROSIT

Eritrosit mengandung protein khusus yg terikat besi yaitu


Hemoglobin  mengangkut gas2 respirasi ( O2 dan CO2)
secara selective-binding dan meningkatkan kelarutan
gas2 tersebut dalam darah.
ERITROSIT

 Hemoglobin : Hem ( besi) + Globin ( protein )


Hb : mengangkut O2 dan CO2, pH darah / Buffer darah

Hb yg dominan pada dewasa


setelah usia 3-6 bulan : HbA
dalam jumlah sedikkit : HbF , HbA2

Eritrosit tidak dapat membelah diri  eritrosit tua di


sirkulasi dihancurkan di LIMPA  diganti sel baru oleh
sumsum tulang (ERITROPOIESIS)
Komponen HEM : Besi

Sumber Besi :

Diet / Makanan : sebagian kecil


10% besi dalam diet yg diabsorbsi  dipermudah Vit C

Cadangan besi di jaringan RES ( Retikuloendotelial )


 berasal dari penghancuran Eritrosit tua
 “ daur ulang besi “
GLOBIN

Susunan asam amino dalam Globin


 menentukan STRUKTUR & FUNGSI Hb

PEMATANGAN SEL (inti & sitoplasma eritrosit) :


- Vit B12 : makanan hewani
- Asam Folat : sayuran
PEMECAHAN ERITROSIT

Eritrosit pada akhir masa hidupnya


 mengeluarkan Hb ke sirkulasi darah
 Hb diuraikan di Hepar dan Lien :

molekul GLOBIN diubah menjadi Asam amino


 digunakan lagi oleh tubuh
Besi / Hem  Hepar dan Lien
Bilirubin  empedu
 Kontrol / Regulator Eritropoiesis :
Hormon ERITROPOIETIN di Ginjal
 merangsang Eritropoiesis di sumsum tulang

 Bila kebutuhan eritrosit meningkat (misal perdarahan)


 sumsum tulang mengeluarkan eritrosit imatur :
RETIKULOSIT

 Petanda peningkatan aktivitas Eritropoiesis :


pemeriksaan darah Retikulosit
L
E
K
O
S
I
T
LEKOSIT
Dibentuk di sumsum tulang dari Stem cell
Setelah dibentuk  Lekosit diangkut dalam darah menuju
berbagai jaringan  melakukan tugas fisiologiknya

Jenis :
Bergranula : GRANULOSIT POLIMORFONUKLEAR
 Eosinofil, Basofil, Neutrofil
Nukleus tersegmentasi menjadi beberapa lobus
Sitoplasma mengandung banyak Granula
Tidak bergranula : AGRANULOSIT MONONUKLEAR
Limfosit B dan T, Monosit, Makrofag
Nukleus besar, tidak bersegmen
Monosit lebih besar dari Limfosit

Gambar Lekosit PMN dan MN


Lekosit melaksanakan fungsinya diluar darah yaitu :
dalam JARINGAN
 Dapat bergerak / mobile dalam sistem pertahanan tubuh
 Lekosit bergerak ke tempat invasi atau jaringan rusak

Peran Lekosit untuk pertahanan tubuh


FUNGSI Lekosit :

FAGOSITOSIS PATOGEN ( bakteri, virus)


Mengenali & melawan mikroorganisme pada reaksi imun
Membersihkan “sampah tubuh”
 memfagosit sel-sel mati atau cedera
Penyembuhan luka , perbaikan jaringan
Maturasi Lekosit
LEKOSIT :
Tidak mempunyai Hb  tidak berwarna
( dicat dg pewarnaan khusus  mikroskop )

Bervariasi dalam struktur, fungsi, jumlah


Ukuran lebih besar dari Eritrosit

5 jenis yg bersirkulasi :
 Neutrofil
 Eosinofil
 Basofil struktur dan fungsi KHAS
 Monosit
 Limfosit
LIMFOSIT berada di JARINGAN LIMFOID :
Kelenjar limfe dan Tonsil

Jumlah Lekosit lebih sedikit dari Eritrosit karena hanya


mampir sementara dalam darah

Normal :
2/3 lekosit sirkulasi : Granulosit  terutama Neutrofil
1/3 : Agranulosit  terutama Limfosit
NEUTROFIL
 Spesialis fagositik
 Sel pertahanan terutama terhadap invasi BAKTERI
 Penting dalam respons peradangan

 Pembersihan DEBRIS

 NEUTROFILIA  infeksi bakteri akut

 Hitung jenis/ hitung diferensial lekosit :


proporsi setiap jenis lekosit yang ada.
EOSINOFIL

Mengandung Granula azurofilik

EOSINOFILIA : peningkatan eosinofil dalam darah


Eosinofilia dijumpai pada :
 Alergi misal asma
 Infeksi parasit internal misal cacing
 eosinofil melekat ke cacing
 mengeluarkan bahan2 yg mematikan cacing
BASOFIL

 Jenis lekosit yg paling sedikit jumlahnya


 Granula menghasilkan HISTAMIN  reaksi Alergi
HEPARIN
MONOSIT

 Agranulosit Mononuklear

 FAGOSIT

 Monosit dari sumsum tulang  sirkulasi darah 


menetap di jaringan tubuh  Fagosit jaringan yaitu
MAKROFAG

 Sel Fagositik hanya dapat memakan benda asing dalam


jumlah terbatas  lalu mati.
LIMFOSIT

LIMFOSIT B
Menghasilkan Antibodi yg beredar dalam darah

LIMFOSIT T
Tidak menghasilkan antibodi
Langsung menghancurkan sel sasaran spesifik yaitu sel-sel
tubuh yg telah dimasuki Virus atau Sel kanker
 disebut “ Respon imun yg diperantarai sel “
Respon Imun Seluler

Umur Limfosit : 100 – 300 hari


Limfosit beredar diantara jaringan Limfoid, Limfe, Darah.
TROMBOSIT
Bukan merupakan sel  Berasal dari sitoplasma
TIDAK berinti
Dibentuk di sumsum tulang
Sel induk : Megakariosit

Umur : 10 hari
Diambil Makrofag jaringan dan Makrofag di Limpa

Lokasi : Sirkulasi dan Limpa/ Lien (1/3)

Peran : Hemostasis dan pembekuan


 SUMBAT TROMBOSIT
 menutup luka kecil di kapiler , PD kecil
TROMBOSIT

 Mencegah tubuh kehilangan darah akibat perdarahan


 Melakukan fungsinya pada DINDING PEMBULUH DARAH.
 Pembekuan dara
Maturasi Eritrosit

Anda mungkin juga menyukai