Anda di halaman 1dari 11

HUKUM DAGANG

INTERNASIONAL
EKSISTENSI GATT-WTO DALAM
PERDAGANGAN
INTERNASIONAL
Pengertian GATT
• Merupakan singkatan dari General
Agreement on Tariff and Trade) atau
persetujuan umum mengenai tarif dan
perdagangan
• Merupakan suatu kesepakatan mengenai
aturan aturan dalam perdagangan
Internasional
Sejarah GATT
• Dibentuk setelah perang Dunia ke II
didasari atas munculnya kesadaran masy
akan perlunya lembaga ekonomi Int’l
selain IMF dan Bank dunia
• Pada awal pembentukannya, anggotanya
berjumlah 23 Negara yang secara
bersama-sama merancang piagam ITO
• GATT ditetapkan sejak tanggal 1 januari
1948 bersamaan dengan ITO
Tujuan utama GATT
• Meningkatkan taraf hidup umat manusia
• Meningkatkan kesempatan kerja
• Meningkatkan pemanfaatan kekayaan
alam dunia
• Meningkatkan produksi dan tukar menukar
barang
Fungsi utama GATT
• Sebagai perangkat aturan perdagangan
multilateral
• Sebagai forum (wadah) perundingan
perdagangan
• Sebagai forum penyelesaian sengketa
bagi para anggotanya
Prinsip-prinsip utama GATT
• Most favoured nation: suatu prinsip bahwa
perdagangan Int’l antara anggota harus
dilakukan secara non diskriminatif
• National treatment: larangan memberikan
perbedaan antara barang nasional dan barang
asing dalam pasar dalam negeri negara anggota
• Prinsip larangan restriksi (pembatasan
kuntitatif): larangan terhadap pembatasan jenis
dan kuota barang/ jasa yang diimpor dari suatu
negara
Lanjutan...
• Prinsip perlindungan melalui tarif: GATT hanya
memperbolehkan perlindungan melalui tarif
terhadap industri domestik dan tidak melalui
upaya-upaya perdagangan lainnya
• Prinsip resiprositas: prinsip timbal balik dan
saling menguntungkan antara kedua belah pihak
• Prinsip perlakuan khusus bagi negara
berkembang
Aspek-aspek hukum perdagangan
dalam WTO
• WTO merupakan lembaga perdagangan
multilateral yang permanen dan salah satu
organ khusus PBB
• WTO berfungsi mendukung pelaksanaan
administrasi dan menyelenggarakan persetujuan
yang telah dicapai.
• Persetujuan-persetujuan WTO merupakan forum
perundingan bagi negara anggota
• Meningkatkan kerangka kerjasama Internasional
dengan dana moneter Internasional, Bank dunia
dan badan-badan lain yang terafiliasi
Perjanjian-perjanjian WTO
• TRIMs (Trade Related Investment Measures):
mengandung persyaratan-persyaratan yang dilarang
diterapkan oleh negara penerima modal, yang dapat
menghambat arus perdagangan barang
• TRIPs (Trade Related aspects of intelectual Property
Rights): mengandung ketentuan mengenai kewajiban
setiap negara anggota untuk melindung HKI
• GATS (General Agreement on Trade in Services):
mengandung kesepakatan umum mengenai
perdagangan jasa
• DSU (Dispute Settlement Understanding): mengandung
kesepakatan mengenai tata cara penyelesaian sengketa
SEJARAH SINGKAT WTO
• Didirikan pada tanggal 1 januari 1995
• Merupakan perluasan dari persetujuan
umum tentang tarif dan perdagangan
(GATT)
• Didirikan dengan tujuan untuk
menjembatani kepentingan negara maju,
berkembang, dan sedang berkembang
khususnya di bidang perdagangan.
PERANAN WTO
• Dapat menjadi peluang (opportunity): memberi
kesempatan seluas-luasnya bagi negara-negara
di dunia untuk bersaing dengan bebas
memperebutkan pasar global dan memperoleh
keuntungan sebesar-sebarnya
• Dapat menjadi ancaman (threat) karena dengan
adanya liberalisasi pasar maka berlaku hukum
alam dimana pihak yang kuat menguasai yang
lemah. Hal ini menjadi ancaman bagi negara-
negara dengan daya saing lemah.

Anda mungkin juga menyukai