Anda di halaman 1dari 13

MUSYAWARAH KERJA

BADAN PENGURUS KMKL-ITB


2019-2020
BADAN PENGURUS
KMKL-ITB KASTRAT
2019-2020
Tanggung jawab:
KAISAR Mengadakan pensuasanaan dan kajian keilmuan yang bersifat strategis serta penyaluran
hasil kajian
BADAN SEMI-OTONOM
Arahan kerja:
KESEKJENAN 1. Menyediakan wahana pengembangan keilmuan teknik kelautan.
2. Mensuasanakan isu-isu dan informasi teraktual mengenai keilmuan dan keprofesian.
BADAN USAHA
3. Menyediakan media yang mudah diakses berisi informasi teraktual mengenai
keilmuan dan keprofesian.
PSDA
4. Menyediakan wahana diskusi mengenai keilmuan teknik kelautan.
5. Menyedikan media untuk menyalurkan hasil pengembangan ilmu teknik kelautan
KEILMUAN
dalam bentuk yang menarik.
6. Menyediakan wahana untuk memenuhi kebutuhan keilmuan bagi anggotanya.
INTERNAL
7. Mewadahi anggotanya untuk mengembangkan kajian keilmuan yang hasilnya
berdampak bagi masyarakat
EKSTERNAL
BADAN PENGURUS
KMKL-ITB KASTRAT
2019-2020
Arahan teknis:
KAISAR 1. Menjadi inisiator kajian isu kemaritiman di ITB.
2. Membahas isu-isu strategis baik yang dalam ataupun diluar lingkup
BADAN SEMI-OTONOM
kemaritiman.
KESEKJENAN 3. Meningkatkan kesempatan partisipasi massa dalam kegiatan kajian serta
mengusahakan metode kajian yang menyenangkan.
BADAN USAHA

PSDA

KEILMUAN

INTERNAL

EKSTERNAL
BADAN PENGURUS
KMKL-ITB KASTRAT
2019-2020

KAISAR Proker 1 Proker 2 Proker 3 Proker 4 Fungker 1 Fungker 2

BADAN SEMI-OTONOM Ngopi Susu “Ngobrol Perihal Isu-Isu”


Memenuhi arahan kerja poin 1, 2, dan 4, arahan teknis 2 dan 3
KESEKJENAN
Deskripsi kegiatan Diskusi dan kolaborasi dengan pembawaan yang santai yang
melibatkan partisipasi massa. disediakan kopi dan susu sebagai
BADAN USAHA simbol acara.
Tujuan Menggali potensi anggota KMKL agar lebih dapat berfikir kritis
PSDA tentang isu-isu strategis didalam maupun diluar lingkup
kemaritiman.
KEILMUAN
Objek Massa KMKL
Waktu Minggu ke-2 Bulan September, November, dan Februari.
INTERNAL
Tempat KL-2 atau Student Lounge
EKSTERNAL Parameter keberhasilan Massa KMKL lebih kiritis terhadap isu-isu strategis.
BADAN PENGURUS
KMKL-ITB KASTRAT
2019-2020

KAISAR Proker 1 Proker 2 Proker 3 Proker 4 Fungker 1 Fungker 2

BADAN SEMI-OTONOM Ngopi Susu “Ngobrol Perihal Isu-Isu”


Memenuhi arahan kerja poin 1, 2, dan 4, arahan teknis 2 dan 3
KESEKJENAN
Indikator keberhasilan Terlaksana minimal 2 kali, dengan jumlah massa yang hadir
sebanyak 25 orang.
BADAN USAHA
RAB @2 Rp500.000
PSDA

KEILMUAN

INTERNAL

EKSTERNAL
BADAN PENGURUS
KMKL-ITB KASTRAT
2019-2020

KAISAR Proker 1 Proker 2 Proker 3 Proker 4 Fungker 1 Fungker 2

BADAN SEMI-OTONOM Dismarin “Diskusi Maritim Indonesia”


Memenuhi arahan kerja poin 1, 2, dan 4, arahan teknis 1
KESEKJENAN
Deskripsi kegiatan Diskusi publik yang melibatkan stakeholder dan ahli terkait untuk
membahas isu-isu kemaritiman di Indonesia.
BADAN USAHA
Tujuan Pencerdasan berkaitan dengan potensi dan permasalahan
kemaritiman di Indonesia kepada massa kampus
PSDA
Objek Massa kampus
KEILMUAN Waktu 23 September
Tempat Aula barat
INTERNAL Parameter keberhasilan Masssa kampus mengetahui potensi dan permasalahan maritim
di Indonesia
EKSTERNAL
BADAN PENGURUS
KMKL-ITB KASTRAT
2019-2020

KAISAR Proker 1 Proker 2 Proker 3 Proker 4 Fungker 1 Fungker 2

BADAN SEMI-OTONOM Dismarin “Diskusi Maritim Indonesia”


Memenuhi arahan kerja poin 1, 2, dan 4, arahan teknis 1
KESEKJENAN
Indikator keberhasilan Terlaksana setidaknya 1 kali, dengan minimal kehadiran 25 orang
massa KMKL dan 5 orang perwakilan dari tiap lembaga
BADAN USAHA
RAB Rp 4 Juta
PSDA

KEILMUAN

INTERNAL

EKSTERNAL
BADAN PENGURUS
KMKL-ITB KASTRAT
2019-2020

KAISAR Proker 1 Proker 2 Proker 3 Proker 4 Fungker 1 Fungker 2

BADAN SEMI-OTONOM Ruang Maritim


Memenuhi arahan kerja poin 2, 3, dan 5
KESEKJENAN
Deskripsi kegiatan Artikel Bulanan
BADAN USAHA Tujuan Pensuasanaan isu kemaritiman dan media publikasi hasil kajian
keilmuan teknik kelautan

PSDA Objek Publik dan Massa KMKL


Waktu Bulan Agustus, Oktober, Desember, Februari
KEILMUAN Tempat Issuu.com dan semua platform media KMKL
Parameter keberhasilan Massa KMKL mengetahui perkembangan keilmuan teknik
INTERNAL kelautan
Indikator keberhasilan 100% edisi Ruang Maritim terbit selama dua bulan sekali.
EKSTERNAL
RAB -
BADAN PENGURUS
KMKL-ITB KASTRAT
2019-2020

KAISAR Proker 1 Proker 2 Proker 3 Proker 4 Fungker 1 Fungker 2

BADAN SEMI-OTONOM Katraksi “Kajian Strategis Beraksi”


Memenuhi arahan kerja poin 6 dan 7
KESEKJENAN
Deskripsi kegiatan Pengabdian masyarakat yang dilakukan oleh staff Kastrat
BADAN USAHA Tujuan Menyalurkan hasil kajian keilmuan teknik kelautan kepada
masyarakat dalam bentuk sosialisasi, pembukuan, atau
pembangunan pesisir.
PSDA
Objek Masyarakat
KEILMUAN Waktu Februari-Maret
Tempat Menyesuaikan
INTERNAL Parameter keberhasilan Masyarakat mengetahui peran teknik kelautan di Indonesia
Indikator keberhasilan Terlaksana 1 kali kepada minimal 20 masyarakat spesifik,100%
EKSTERNAL staff kastrat berpartisipasi.
BADAN PENGURUS
KMKL-ITB KASTRAT
2019-2020

KAISAR Proker 1 Proker 2 Proker 3 Proker 4 Fungker 1 Fungker 2

BADAN SEMI-OTONOM Katraksi “Kajian Strategis Beraksi”


Memenuhi arahan kerja poin 6 dan 7
KESEKJENAN
RAB -
BADAN USAHA

PSDA

KEILMUAN

INTERNAL

EKSTERNAL
BADAN PENGURUS
KMKL-ITB KASTRAT
2019-2020

KAISAR Proker 1 Proker 2 Proker 3 Proker 4 Fungker 1 Fungker 2

BADAN SEMI-OTONOM Melakukan pengembangan keilmuan teknik kelautan


Memenuhi arahan kerja poin 1, 2, dan 6
KESEKJENAN
Deskripsi kegiatan Kajian Internal staff Kastrat
BADAN USAHA Tujuan Mewadahi staff kastrat untuk melakukan pengembangan
keilmuan teknik kelautan berkaitan dengan isu-isu strategis

PSDA Objek Staff Kastrat


Waktu Minggu ke 1 dan 3 tiap Bulan
KEILMUAN Tempat Student Lounge
Parameter keberhasilan Staff kastrat penuh terlibat dalam pengembangan kajian
INTERNAL
Indikator keberhasilan Terlaksana rutin 2 kali dalam sebulan,Setiap pertemuan dihadiri
minimal 80% staff kastrat, setiap staff maksimum absen 2 kali
EKSTERNAL selama kepengurusan
BADAN PENGURUS
KMKL-ITB KASTRAT
2019-2020

KAISAR Proker 1 Proker 2 Proker 3 Proker 4 Fungker 1 Fungker 2

BADAN SEMI-OTONOM Melakukan pengembangan keilmuan teknik kelautan


Memenuhi arahan kerja poin 1, 2, dan 6
KESEKJENAN
RAB -
BADAN USAHA

PSDA

KEILMUAN

INTERNAL

EKSTERNAL
BADAN PENGURUS
KMKL-ITB KASTRAT
2019-2020

KAISAR Proker 1 Proker 2 Proker 3 Proker 4 Fungker 1 Fungker 2

BADAN SEMI-OTONOM Membuat draft hasil kajian keilmuan teknik kelautan


Memenuhi arahan kerja poin 3 dan 5
KESEKJENAN
Deskripsi kegiatan Penyusunan hasil kajian yang dimuat dalam bentuk notulensi.
BADAN USAHA Tujuan Pengarsipan
Objek Staff Kastrat
PSDA Waktu Setelah kajian selesai
Tempat -
KEILMUAN
Parameter keberhasilan Diakhir kepengurusan didapat draft yang berisikan seluruh
notulensi kajian
INTERNAL
Indikator keberhasilan 100% output hasil kajian ada notulensinya,penyusunan dilakukan
oleh minimal 2 staff dan dilakukan secara bergilir.
EKSTERNAL
RAB -

Anda mungkin juga menyukai