Anda di halaman 1dari 16

CHAPTER 003

KARAKTRISTIK WIRAUSAHA

Oleh :
DR. Dra. I Gusti Ayu Wimba, MM

FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS HINDU INDONESIA
2019
DEFINISI KARAKTER (TERPUJI)

 Karakter mengandung pengertian : 1) suatu kualitas


positif yang dimiliki seseorang sehingga membuatnya
menarik, dan aktraktif; 2) menyangkut reputasi
seseorang; 3) seseorang yang memiliki kepribadian yang
eksentrikleksklusif.
 Karakter diartikan : watak, sifat-sifat kejiwaan, akhlak
atau budi pekerti yang membedakan seseorang dengan
yang lain.
 Membentuk Karakter (character uilding) : proses
pengukir atau memahat jiwa sedemikian rupa sehingga
terbentuk unik, menarik dan berbeda dari yang lainnya.
PROSES PEMBENTUKAN KARAKTER

 Karakter tidak dapat dikembangkan dalam


kesenangan.
 Karakter hanya dibentuk melalui
pengalamam percobaan dan penderitaan :
jiwa akan diperkuat, visi dibersihkan, ambisi
diilhami dan sukses diraih.
 Kesuksesan hanya diperoleh dengan Kerja
keras dan air mata, bukan pocari sweat
(wimba).
PENTINGNYA KARAKTER (TERPUJI)
BAGI KEHIDUPAN

 Karakter harus menjadi fondasi bagi kecerdasan dan


pengetahuan, karena kecerdasan dan pengetahuan
(termasuk informasi) itu sendiri sejatinya dapat
diperjualbelikan.
 Karakter dan proses pembentukannya inilah yang tidak
pernah mudah dan tidak dapat dibeli. Kearah inilah
seharusnya pendidikan dan pengajaran harus diarahkan.
 Sesuatu yang berkesinambungan (sustainable) haruslah
sesuatu yang dapat menyesuaikan (adaptable) dan
untuk dapat adaptif, susuatu itu seharusnya fleksibel
(flexible).
CIRI-CIRI KARAKTER WIRAUSAHA
Mc. Clleland
 Lebih menyukai pekerjaan dengan resiko realistis.
 Bekerja lebih giat dalam tugas-tugas yang memerlukan
kemampuan mental.
 Tidak bekerja lebih giat karena adanya tambahan uang.
 Ingin bekerja pada situasi di mana dapat diperoleh
pencapaian pribadi (personal achievement)
 Menujukkan kinerja yang lebih baik dalam kondisi yang
memberikan umpan balik yang jelas dan positif.
 Cenderung berpikir ke masa depan serta memiliki
pemikiran jangka panjang (visoner)
KARAKTER WIRAUSAHA
TOTOK, S. WIRYASAPUTRA
 Visionary : mampu melihat jauh kedepan.
 Positive : selalu memiliki pemikiran yang baik.
 Confident: selalu dapat dipercaya
 Geniune : harus mempunyai ide yang asli
 Goal Oriented : tindakannya berpusat pada tujuan
 Persistent: semangat tinggi, pantang menyerah
 Ready to face a risk : berani mengambil resiko
 Creative : kreatif dan berinisiatif menangkap peluang.
 Healthy Competitor : berani bersaing secara sehat.
 Democratic leader : sosok pemimpin yang demikratis.
KARAKTER WIRAUSAHAWAN
YUYUN WIRASASMITA

 Self Knowledge : memiliki pengatahuan tentang usaha yang akan


dilakukannya dan ditekuinya.
 Imagination : memiliki imajinasi, ide,dan perspektif, serta tidak
mengandalkan pada sukses masa lalu.
 Practical knowledge: memiliki pengetahuan praktis dalam hal ini :
pengetahuan teknik, desain, prosesing, pembukuan, administrasi,
dan pemasaran.
 Search skill : kemempuan menemukan, berkreasi dan berimajinasi.
 Forseight : memiliki pandangan jauh kedepan (visioner)
 Computation skill : mempuyai kemampuan berhitung dan
memprediksi keadaan di masa yang akan datang.
 Communication skill : memiliki kemampuan untuk berkomunikasi ,
bergaul, dan berhubungan dengan orang lain.
KARAKTER WIRASAHAWAN
ARMAN HAKIN NASUTION
 Acheievement orientation : berorientasi pencapaian
 Imfact an influence : mampu meyakinkan orang lain
 Analitical thinking : mampu menganalisis data dan informasi
 Conceptual thinking: mampu mengkonsepkan permasalahan
 Initiative : mempunyai inisiiatif diri sendiri dalamorganisasi
 Self Confidence : percaya penuhnpada kemampuan diri sendiri
 Interpersonal Understanding: mampu memahami orang lain
 Consern for order : Information seeking : mampu memahami orang
lain dan mempengaruhi orang lain dalam organisasi.
 Team corporation : mampu bekerja sama dalam organisasi.
 Informational Seeking : mampu menggali informasi yg diperlukan.
 Expertise: mampu menggunakan keahliannya/kemampuannya
 customer service orientation : berorientasi melayani konsumen
 Depeloving orthers : kesediaan mengembangkan orang lain.
KARAKTER WIRAUSAHAWAN
by Herndro

 Kemampuan yang berhubungan dengan skill


atau keterampilan.
 Keberanian yang ada hubungannya dengan
emosi dan mental.
 Keteguhan hati yang ada hubungannya dengan
motivasi diri
 Kavasitas yang memerlukan inspirasi sebagai
cikal bakal ide untuk menemukan peluang
berdasarkan intuisi.
KARAKTER WIRAUSAHAWAN
WINARDI
 Secara internal para interprener punya keyakinan bahwa mereka
berkemampuan untuk mengendalikan nasibnya sendiri, mampu
mengarahkan diri sendiri dan meyukai otonomi.
 Tingkat energi tinggi : para entrepreneur adalah manusia yg
presisten yg bersedia bekerja keras dlm meraih kesuksesan.
 Kebutuhan tinggi akan prestasi : termotivasi untuk bertindak
secara individual untuk mencapai tujuan yang menantang.
 Toleransi akan ambiguitas : berani mengambil resiko,bisa
mentoleransi situasi yang tidak pasti.
 Keprcayaan diri : yakin pada kompetensi diri, serta dapat menganbil
keputusan dengan cepat, tepat dan benar.
 Berorientasi pada action : bergerak mendahului munculnya
masalah, ingin menyelesaikan masalah dengan cepat, tidak suka
menunda-unda penyelesaian masalah.
KARAKTER WIRAUSAHAWAN
by Imam Sukardi
 Sifat Instrumental : bisa mengambil manfaat dna peluang dlm
berbagai situasi yangada di lingkungannya.
 Sifat Prestatif : selalu berusaha menampilkan hal yang lebih baik
dan lebih efisien dan efektif dari sebelumnya.
 Sifaf Keluwesan Bergaul : dapat dengan cepat menyesuaikan diri
dalam berbagai situasi, dan akomodatif dalam berdialog
 Sifat Kerja Keras : suka bekerja keras, tidak mudah menyerah
 Sifat Keyakinan diri : yakinpada kemempuan diri, punya optimisme
 Sifat pengambil Resiko : bertanggungjawab atas keputusannya.
 Sifat swakendali : dapat mengendalikan disi sendiri.
 Sifat Inovatif : dapat melakukan pembaharuan dan penyempurnaan
 Sifat Kemandirian : memerima kegagalan sebagai konsekuensi.
KARAKTER WIRAUSAHAWAN
BYGRAVE

 Dream : mempunyai impian yg visioner dan perwujudannya


 Deciciveness : bergerak cepat dan tangkas dalam segala tindakan
 Doers: langsung menindak-lanjuti, tidak menunda-nunda
 Determination : membuat perhitungan dengan seksama dan akurat.
 Dedication : punya pengabdian yang tinggi pada pekerjaannya.
 Devotion : sangat mencintai keberhasilan bisnisnya/hasil kerjanya
 Details : memperhatikan masalah secara rinci dan menyeluruh.
 Destiny: bertanggungjawab atas tujuan yang hendak dicapai.
 Dollars : lebih memaknai keberhasilan demi keberhasilan usahanya,
bukan uang demi uang yang didapatkan.
 Distribute : bersedia mendelegasikan kepemilikan bisnisnya kepada
orang yang dapat dipercaya, kirtis, dan mau bekerja sama
KARAKTER WIRAUSAHAWAN
MEREDITH
 Percaya diri : kepercayaan/keteguhan, ketidak tergantungan,
optimisme.
 Berorientasi pada tugas dan hasil : kebutuhan atau haus
akan prestasi; berorientasi pada laba/hasil; tekun dan tabah;
tekad, kerjakeran, mitivasi berpestasi, energik dan penuh
inisiatif.
 Pengambil resiko : mampu mengambil resiko, dan menyukai
tantangan.
 Kepemimpinan : mampu memimpin, dapat bergaul dg orang
lain, menanggapi saran atau kritik.
 Keorisinilan : inovatif, kreatif, fkeksibel, banyak sumber dan
serba bisa.
 Berorientai ke masa depan : pandangan ke depan, perseptif.
KARAKTER WIRAUSAHAWAN
PEARCE
 Komitmen dan detrminasi yang tiada batas.
 Dorongan kuat untuk mencapai prestasi.
 Orientsi ke arah peluang serta tujuan.
 Mempunyai keyakinan diri yang sangat kuat,
 Toleransi terhadap ambguitas.
 Mempersiapkan diri untuk mengantisifasi problema.
 Memusatkan diri pada peluang, pelanggan, pasar dan pesaing.
 Tidak terintimidasi dengan situasi yang sulit.
 Secara agresif mencari umpan balik untuk kemajuan
 Mampu menghadapi kegagalan secara efektif dan menerima
sebagai tantangan untuk belajar.
KARAKTER WIRAUSAHAWAN
 Memiliki motivasi yang tinggi untuk memenuhi kebutuhan
hidupnya (pekerja keras, tidak ernah menyerah, memiliki semangat,
dan komitmen)
 Berorientasi kemasa depan ( visioner, berpikir positif, memiliki
pengetahuan yang luas)
 Memiliki jiwa yang unggul ( keberanian bertindak, membangun tim
yang baik, berjiwa besar, berani mengambil resiko, berpikiran
terbuka, having mentor, dan dapat dipercaya)
 Memiliki jaringan usaha yang k luas ( mempunyai jaringan kerja,
mempunyai bayak teman dan sanggup bekerja sama)
 Tanggap dan kreatif dalam menghadapi perubahan ( berpikir
kritis, menyenangkan, proaktif, keatif, inovatif, efisien, efektif,
produktif, dan orisinil)
“SUKSMA DAHAT
ANTUK
URATIAN IDA”

Anda mungkin juga menyukai