Anda di halaman 1dari 13

Propioseptif

Nadia
1610211085
Propioseptif
• Propioseptif adalah sensasi yang berasal dari dalam tubuh manusia
sendiri.

• Input propioseptif menyampaikan :


1. Bagaimana otot berkontraksi atau meregang
2. Bagaimana sendi dibengkokkan, ditarik, atau ditekan

• Melalui informasi tsb , kita dapat mengetahui dan mengenal bagian


tubuh sendiri dan bagaimana bagian tubuh tsb bergerak.
Propioreseptor
• Reseptor propioseptif → propioreseptor (sering disebut indera otot)

• Propioreseptor → reseptor indera yang didistribusikan diseluruh otot


rangka dan tendo yang berespon terhadap perubahan posisi dan
pergerakan.

• Propioreseptor terdapat pada otot , tendo dan sendi-sendi yg


memberikan informasi tertentu tanpa harus menggunakan indera
penglihatan sebagai input ke sistem saraf.
Lengkung Refleks
Lengkung refleks
• Reflex adalah rangkaian gerakan yang dilakukan secara cepat,
involunter dan tidak direncanakan sebagai respon terhadap suatu
stimulus.

• Lengkung reflex (reflex arc) adalah jalur yang dilewati oleh impuls
saraf untuk menghasilkan reflex.
Jenis refleks
1. Reflex spinal
• Refleks yang diintegrasikan oleh sumsum tulang belakang

2. Reflex cranial
• Refleks yang diintegrasikan oleh otak. Semua komponen yang
diperlukan untuk menyambung input aferen ke respon aferen pada
otak. Contoh: refleks mengedipkan mata.

3. Reflex otonom
Refleks Monosinaptik
• Refleks yang menempatkan 1 interneuron.
• Refleks regang menyebabkan kontraksi otot rangka sebagai respon
terhadap peregangan otot
• Mekanisme umpan balik untuk mengontrol panjang otot dengan
menimbulkan kontraksi
• Contoh : refleks biseps, triseps, patella, achilles
Refleks Polisinaptik
REFLEKS FLEKSOR

• Disebut juga Respon Nosiseptif, karena merupakan refleks dari rangsang yang berbahaya, misal
nyeri.
• Respon : Kontraksi otot fleksor dan penghambatan otot ekstensor.
• Didalam medula spinalis sirkuit neural terbagi :
1. Sirkuit difergen tertuju pada motor neuron yang menginervasi triseps yang diperlukan untuk
menarik diri (flexor).
2. Sirkuit inhibisi timbak balik untuk menghambat neuron motor yang menginervasi biseps,
sehingga biseps tidak berkontraksi
3. Sirkuit untuk after discharge yang berlangsung lama (mempertahankan posisi menarik diri)
dengan membawa impuls ke otak agar
- yg bersangkutan merasa sakit dan menyadari apa yang sedang terjadi dan
- agar informasi dapat disimpan sebagai memori, dan seseorang dapat mulai berpikir
tentang situasi yang terjadi, apa yang harus dilakukan untuk menghindari kejadian yang sama
REFLEK EKSTENSOR SILANG

• 0,2-0,5 detik sesudah timbul reflex flexor


• Mekanisme neuronal : sinyal sensoris menyeberang ke kontralateral

• Reflek ini merupakan kombinasi antara :


1. Reflek fleksor yang berlangsung pada tungkai yang terkena rangsangan sakit, dan
2. Reflek ekstensor pada tungkai yang tidak terkena rangsangan sakit, untuk mempertahankan
posisi tubuh.

• Kedua macam reflek tersebut terjadi prinsip persarafan timbal balik untuk kelompok otot agonis
dan antagonis, yaitu saat tungkai kanan terjadi reflek fleksor maka otot ekstensornya relaksasi.
• Pada saat yang sama tungkai kiri terjadi reflek ekstensor maka otot-otot fleksornya akan
relaksasi.

Anda mungkin juga menyukai