Anda di halaman 1dari 8

Kemampuan jahit kain

(Sewing ability)

Dosen :
N. Susyami Hitariyat, S.Teks. M.Si
Kemampuan jahit adalah karakteristik kain
yang menunjukkan kemampuannya untuk
dijahit pada batas tertinggi kecepatan
mesin jahit kecepatan tinggi (high speed),
tanpa terjadi kerusakan mekanik.
• Berdasarkan pengalaman: umumnya kekuatan
tarik kain tenun dapat menurun karena adanya
penjahitan.
• Menurunnya kekuatan tarik dan kenampakan
jahitan (seam appearance) yang buruk, biasanya
disebabkan oleh: cutting, scorching, fusing of
fabric yarns oleh jarum jahit (sewing needle).
Hasil survey: fabric sewability merupakan salah
satu dari 10 masalah kualitas pada industri
pakaian jadi di tingkat industri pakaian jadi baik
di tingkat industri kecil, menengah dan besar.
• Kemampuan jahit atau tingkat ketahanan kain
terhadap kerusakan oleh jarum jahit dapat
ditentukan dengan 2 cara, yaitu:

1. Mengukur bagian benang-benang pada kain


yang terpotong oleh jarum jahit seperti
needle cutting/yarn severance.
2. Mengukur turunnya kekuatan kain yang
disebabkan karena kerusakan kain oleh jarum
jahit (needle damage), terdiri atas:

- jahitan pada kain (sewing a seam in the


fabric).

- kekuatan kain pada garis setik (breaking


the fabric at the line of stitching)
- rasio antara kekuatan kain asli dengan
kekuatan kain yang dijahit (effisiensi jahitan)
kekuatan kain yang dijahit
Efisiensi jahitan = ---------------------------------- X 100%
kekuatan kain asli

• Pengalaman menunjukkan bahwa bila


perbandingan effisiensi jahitan berada di
bawah 80%, kain tsb cenderung rusak dalam
penjahitan.
• Needle cutting/yarn severange terjadi karena
kekakuan (stiffness) benang-benang pada kain
terlalu tinggi dan kemampuan bergerak atau
bergesernya benang-benang tsb terlalu kecil.
Kerusakan benang-benang dalam
kain juga dapat terjadi oleh panas
jarum jahit yang berlebihan akibat
friksi jarum jahit dengan kain.

SNI 08-6331-2000, Kain tenun, Cara uji


kerusakan karena jarum jahit.
Kekuatan jahitan (seam failure)
SNI 08-1271-1996, cara uji tahan selip benang pada
jahitan sambungan.
Selip jahitan (seam slippage)

Anda mungkin juga menyukai