Anda di halaman 1dari 20

GOLONGAN OBAT KONTRASEPSI

IMAN RUPIASA, APT


Pengertian
Kontrasepsi adalah :
Tindakan untuk mencegah konsepsi atau mencegah
terjadinya kehamilan .

 berdasarkan sifatnya Kontrasepsi di bagi 2 yaitu


:
a. Bersifat permanen ( tubek dan Vasek Tomi)
b. Bersifat non permanen
(LAM, Pantang berkala, Coitus Interuptus)
Jenis Kontrasepsi Hormonal
1. Oral
Preparat Kombinasi berisi derivat Estrogen dan Progestin atau
Progestin saja
2. Suntikan
DMPA (Medroksiprogesteron Asetat 150 mg ) tiap 12 minggu
Cyclofem ( MPA 50 mg & Estradiol Sipionat 10 mg ) tiap 30
hari
3. Implan Subkutan
1 implan Nonbiodegredabel (68 mg etonogestrel ) 3 tahun
6 implan (@36 mg levonogestrel) 5 Tahun
Pil KB
Pil anti hamil pertama ditemukan di puertorico Tahun
1955 oleh dr. Pincus
Umumnya merupakan kombinasi dari 2 hormon,
Yaitu :
Estrogen umumnya Etinilestradiol adakalanya
Mestranol
Progestagen umumnya suatu derivat nontestosteron,
antra lain : Noretisteron, Linesterol, desogestrel,
gestoden
Mekanisme kerja
Perintangan Ovulasi
Pengentalan lendir cervix
Perintangan Pertumbuhan Endometrium
Jenis Pil
1. Pil Kombinasi
terdiri dari Estrogen dan Progesteron. Pil ini mulai
ditelan pada hari haid pertama ( atau hari Ke 5 )selama
21 hari dan disusul istirahat selama 7 hari/ 7 pil kosong
tanpa hormon.

Pil Kombinasi Terdapat dalam beberapa bentuk , Yaitu :


1. Pil Monofasis Dosis Kedua Hormon tetap.
2. Pil Bifasis 2 jenis tablet dgn susunan hormon
berlainan
3. Pil Trifasis 3 jenis tablet dgn susunan hormon
berlainan
2. Pil Mini ( Exluton)
hanya berisi Progestagen (linestrenol 500 mcg) yang
mulai diminum pada hari haid pertama secara kontinyu
tanpa istirahat . Masa kerja 24 jam

3. Pil Suntik ( depo provera )


merupakan injeksi, mengandung Progestagen (medroxy
progesteronasetat 150 mcg),masa kerja panjang

4. Pil Implantasi
terdiri dari batangan kecil yang mengandung progestagen
5. Pil Acne (diane)
pil kombinasi yang mengandung Progestagen
(siproteron), dengan efek anti androgen efektif
terhadap masalah acne

6. Pil Melatonin
mengandung hormon alamiah dari epifysis, yang
berdaya antigonadotopin dan merintangi ovulasi
Morning –After Pil
adalah pil yang diminum setelah bersegama tanpa
perlindungan , seperti pada perkosaan atau pada saat
kondom pecah
Keuntungan & Kerugian PIL KB
Keuntungan
Tidak menggangu hubungan sex
Kesuburan cept kembali
Membuat menstruasi teratur
Mengurangi nyeri dan kram saat menstruasi
Kerugian
Bisa menambah atau mengurangi BB
Harus selalu ingat minum Pil
Tidak bisa mencegah dari PMS
Efek samping Pil KB
Perdarahan diluarHaid
Rasa Mual
Bercak hitam di pipi
Jerawat
Jamur pada vagina
Perubahan BB
Amenorhea
Implant
Alat kontrasepsi dengan cara memasukan tabung kecil
dibawah kulit dibagian tangan.
Cara Kerja :
Mengentalkan lendir cervix
Menekan ovulasi
Mengurangi proses pembentukan endometrium
Keuntungan & Kerugian Implant
Keuntungan
Daya guna tinggi
Perlindungan jangka panjang
Kesuburan cepat kembali
Tidak memerlukan pemeriksaan dalam
Kerugian
Membutuhkan insisi
Tidak dapat melakukan penghantian sendiri
Suntikan
DMPA (Medroksiprogesteron Asetat 150 mg ) tiap 12
minggu
Cyclofem ( MPA 50 mg & Estradiol Sipionat 10 mg )
tiap 30 hari
Cara Kerja
Mencegah pelepasan sel telur
Mengentalkan lendir cervix
Kontra Indikasi
Suntikan tdak dinjurkan pada wanita dengan :
Menderita Penyakit jantung
Hipertensi
Hepatitis
Kencing manis
Paru-paru , dan
Kelainan darah
Keuntungan & kerugian Suntikan
Keuntungan
Tidak menggangu hubngan sex
Tidak menggangu produksi ASI
Cocok bagi aseptor yang pelupa

Kerugian
Tidak melindungi dari PMS
Tidok boleh bagi wanita perokok
Kegemukan
Kontrasepsi dengan alat
IUD
Jeli /Tablet/busa dan Spons dengan sifat spermatisid
Vagina diafragma
Kondom
Syarat Kontrasepsi
Aman
Berdaya Guna
Dapat diterima
Terjangkau oleh masyarakat
Apabiladi hentikan, kesuburan akseptor kembali
normal
Syarat Aseptor
Tidak sedang Hamil
Sebelum usia menopause
Usia tidak terlalu mudah
Tidak ada masalah kesehatan fisik
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai