Anda di halaman 1dari 18

Bab 1

Jaringan Komputer/
Internet
Tujuan Pembelajaran
• Mengenal dan memahami jaringan local dan internet
• Memahami cara komunikasi data melalui smartphone
• Memahami konektivitas internet melalui jaringan kabel dan
nirkabel
• Memahami konsep enkripsi
• Melakukan koneksi perangkat jaringan local dan internet
Jaringan Komputer
sistem yang terdiri dari 2 komputer atau
lebih yang terhubung melalui media
komunikasi untuk saling betukar
komunikasi.
Jaringan Komputer
• Komputer atau perangkat yang terhubung
dalam jaringan komputer harus
menggunakan aturan komunikasi (protocol)
yang sama agar komputer atau perangkat
dapat berkomunikasi dengan baik
• Protokol yang menjadi standar
internasional adalah TCP/IP (Transmission
Control Protocol/Internet Protocol)
Manfaat Jaringan Komputer
1. Berbagi sumber daya 3. Sarana komunikasi
seperti berbagi komputer, memungkinkan berkomunikasi
printer, maupun sumber daya tanpa Batasan dan waktu
berupa data, file, dan program

2. Reliabilitas tinggi 4. Integrasi data


apabila salah satu komputer rusak, memungkinkan pengintegrasian data
data dapat diakses dengan komputer dari atau ke semua komputer yang
lain karena telah berbagi sumber daya terhubung dalam jaringan tersebut
Manfaat Jaringan Komputer
5. Keamanan data
akses orang lain terhadap data
tersebut dapat dibatasi, selain itu
juga dapat dilakukan pengamanan
terpusat atas seluruh komputer
yan terhubung ke jaringan
Jaringan Komputer
Berdasarkan Jangkauan

PAN (Personal Area Network) LAN (Local Area Network)


menghubungkan perangkat menghubungkan perangkat
dalam jarak sangat dekat, dalam cakupan wilayah kecil
hanya beberapa meter saja seperti gedung perkantoran
Jaringan Komputer
Berdasarkan Jangkauan

MAN (Metropolitan Area Network) WAN (Wide Area Network)


memiliki cakupan hingga 50km memiliki cakupan lebih luas dari
MAN, bahkan dapat
menghubungkan perangkat antar
benua
Jaringan Komputer
Berdasarkan Media Transmisi

Jaringan Berkabel Jaringan Nirkabel/Tanpa kabel


menggunakan media kabel jaringan ini tidak menggunakan kabel
dalam menghubungkan tiap sebagai alat penghubungnya, namun
menggunakan gelombang
komputer atau perangkat elektromagnetik
Jaringan Komputer
Berdasarkan Fungsinya

Client Server Peer-to-peer


jaringan komputer dimana satu jaringan komputer satu dengan yang
komputer berfungsi sebagai server lainnya secara bersama-sama bisa
(penerima) dan komputer lain menjadi server atau client
sebagai client (pemberi
pesan/perintah)
Jaringan Lokal (LAN)
• Merupakan jaringan komputer dengan
skala kecil (local), seperti rumah, kantor,
Gedung, sekolah, laboratorium.
• LAN biasanya digunakan untuk bertukar
data dan sumber daya dalam suatu
Gedung.
• Jangkauan sekitar 100m – 2km
Jaringan Lokal (LAN)
• Kecepatan transfer data 125.000 –
12.500.000 karakter per detik
Kelebihan LAN
• Berbagi sumber daya (resources)
pengguna dapat berbagi sumber daya dengan komputer lain.
Misalnya sharing printer, dapat membantu menghemat biaya
pengeluaran untuk memberli beberapa printer
Kelebihan LAN
• Data terpusat
Jaringan LAN menggunakan file server dimana data pada semua
komputer yang terhubung dalam jaringan disimpan pada server.
Apabila suatu data dibagikan dalam suatu
jaringan, user yang memiliki hak akses dapat
melihat data tersebut pada waktu bersamaan
dengan pengguna lain. Namun, Ketika user
lain sedang mengedit data, maka user lain
tidak dapat melakukan pengeditan secara
bersamaan
Kekurangan LAN
• Keamanan yang rentan
User harus dapat menjaga kerahasiaan username dan
password agar tidak diketahui user yang tidak sah
Kekurangan LAN
• Masalah pada server pusat
Infeksi virus merupakan contoh masalah pada server
pusat dan dapat menyebar ke seluruh komputer.
TUGAS
Jawablah pertanyaan di bawah ini, kemudian dikerjakan
di Microsoft Word lalu dikirimkan melalui Teams pada
Chanel Informatika
Soal :
Carilah pengertian dan gambar
1. Topologi bus
2. Topologi Ring
3. Topologi Star
SELAMAT BELAJAR

Anda mungkin juga menyukai