Anda di halaman 1dari 27

Pembelajaran 1: T2 ST1

P1
Makna Proklamasi Kemerdekaan Muatan
IPS
Bagi Bangsa Indonesia KD 3.4 dan 4.4

1. Menandai lahirnya bangsa


Indonesia sebagai bangsa yang
merdeka.
2. Puncak perjuangan bangsa
Indonesia meraih kemerdekaan.
3. Pengakuan dari dunia luar.
4. Bukti bahwa Indonesia merupakan
bangsa yang mandiri.
5. Landasan untuk bersikap terhadap
dunia.
Pembacaan teks Proklamasi oleh Ir. Soekarno
Pembelajaran 5: T2 ST1
P5
Penerapan Makna Proklamasi Kemerdekaan Muatan
IPS
Indonesia di Kehidupan Sehari-hari KD 3.4 dan 4.4

• Proklamasi
Kemerdekaan
Indonesia menandai
kelahiran bangsa
Indonesia sebagai
bangsa yang
merdeka dari
penjajahan.
• Oleh sebab itu, kita
harus memaknai
Proklamasi
Kemerdekaan
dalam kehidupan
sehari-hari.
Pembelajaran 1: T2 ST2
P1
Upaya Mempertahankan Muatan
IPS
Kemerdekaan Indonesia KD 3.4 dan 4.4

Setelah kemerdekaan Indonesia


diproklamasikan, bangsa asing datang
kembali untuk menguasai Indonesia.

Perjuangan pun berlanjut dengan tujuan


untuk mempertahankan kemerdekaan
Indonesia.

Perjuangan tidak lagi bersifat


kedaerahan, melainkan bersifat
nasional.
Pertempuran-pertempuran yang
dilakukan sebagai upaya
mempertahankan kemerdekaan
Indonesia.

Pertempuran Medan Area di


Kota Medan, Sumatra Utara

Pertempuran Ambarawa di
Kota Semarang, Jawa Tengah

Bandung Lautan Api di Kota


Bandung, Jawa Barat
Pembelajaran 5: T2 ST2
P5
Kerja Sama dalam Upaya Muatan
IPS
Mempertahankan KD 3.4 dan 4.4

Kemerdekaan Indonesia
• Setelah proklamasi
kemerdekaan, semangat
persatuan terus dijaga.
• Bangsa Indonesia kembali
bersatu untuk mempertahankan
kemerdekaan dari ancaman
bangsa asing.
• Mereka bekerja sama mengusir
bangsa asing yang kembali
ingin menguasai Indonesia.
Pembelajaran 1: T2 ST3
P1
Manfaat Kemerdekaan bagi Muatan
IPS
Kesejahteraan Bangsa Indonesia KD 3.4 dan 4.4

• Setelah
kemerdekaan,
seluruh rakyat
Indonesia berhak
memperoleh
pendidikan yang
layak.
• Pendidikan yang
layak bagi semua
golongan
merupakan salah
satu tujuan bangsa
Indonesia.
• Setelah merdeka,
perekonomian
Indonesia berhasil
dikuasai oleh
negara.
• Pemerintah mulai
memperbaiki
perekonomian
bangsa Indonesia.
• Rakyat Indonesia
dibebaskan untuk
melakukan kegiatan
ekonomi untuk
meningkatkan
kesejahteraannya.
• Setelah merdeka,
setiap rakyat
Indonesia memiliki
hak dan kewajiban
yang sama.
• Meningkatkan
kesejahteraan rakyat
merupakan tanggung
jawab pemerintah.
• Misalnya dengan
membuka lapangan
pekerjaan untuk
mengurangi
pengangguran dan
mendukung program
pemerintah.
Pembelajaran 5: T2 ST3
P5
Upaya Meningkatkan Kesejahteraan Muatan
IPS
pada Masa Awal Kemerdekaan KD 3.4 dan 4.4

Kebijakan Oeang Republik Indonesia (ORI)


Pada 1 Oktober 1946, pemerintah mengeluarkan larangan
menggunakan mata uang NICA dan digantikan dengan penggunaan
ORI sebagai alat pembayaran yang resmi di Indonesia.

Konferensi Ekonomi
Pada tahun 1946, Menteri Kemakmuran, Darmawan
Mangunkusumo, mengundang para kepala daerah di Pulau Jawa
untuk mengadakan Konferensi Ekonomi.

Pinjaman Nasional
Pemerintah mendirikan Bank Tabungan Pos. Program ini bertujuan
untuk mengumpulkan dana bagi kepentingan perjuangan dan
meningkatkan kepercayaan rakyat kepada pemerintah Indonesia.
Upaya Meningkatkan Kesejahteraan
pada Masa Awal Kemerdekaan

Badan Perancang Ekonomi (Planning Board)


Pada tahun 1947, Menteri Kemakmuran, A.K. Gani mengusulkan
pembentukan Badan Perancang Ekonomi. Badan ini bertugas
menyusun rencana pembangunan ekonomi. Program rencana ini
meliputi menasionalkan bangunan umum, perkebunan, dan industri
menjadi milik negara serta penyitaan perusahaan milik Jepang
sebagai ganti rugi terhadap Indonesia.

Rencana Kasimo
Menteri Urusan Bahan Makanan I.J. Kasimo menyusun sebuah
program yang disebut Rencana Kasimo. Tujuan program ini adalah
untuk meningkatkan kesejahteraan rakyat dengan meningkatkan
produksi pangan.

Anda mungkin juga menyukai