Anda di halaman 1dari 10

Hukum2 Pertumbuhan dan Perkembangan

 Hukum Cephalocoudal. Hukum ini berlaku pada pertumbuhan


fisik dimulai dari kepala ke arah kaki.

 Hukum Proximodistal. Pertumbuhan fisik berpusat pada


sumbu (bagian vital) dan mengarah ke tepi.

 Perkembangan terjadi dari umum ke khusus. Misalnya anak


mengetahui pohon (umum) terlebih dahulu sebelum
mengenal pohon menurut jenisnya (khusus).
 Perkembangan berlangsung secara bertahap
Hukum Perkembangan (1)
Hukum Konvergensi
 Perkembangan manusia dipengaruhi oleh faktor pembawaan
dan faktor lingkungan pendidikan, yang berarti bahwa masa
depan kehidupan manusia bergantung pada proses
pematangan, dan pada proses pendidikan yang mereka
alami.
Hukum Perkembangan (2)
Hukum Perkembangan dan Pengembangan Diri
 Para siswa seperti juga manusia dan organisme lainnya,
memiliki dorongan dan hasrat mempertahankan diri dari
hal-hal yang negatif.
 Manusia berkembang karena adanya insting atau naluri
pembawaan sejak lahir yang menuntutnya untuk bertahan
dan mengembangkan diri di muka bumi ini.
Hukum Perkembangan (3)
Hukum Masa Peka
 Masa peka adalah masa yang tepat yang terdapat pada diri
anak untuk mengembangkan fungsi-fungsi tertentu,
seperti fungsi mulut untuk berbicara dan membaca, fungsi
tangan untuk menulis dan sebagainya.
Hukum Perkembangan (4)
Hukum Keperluan Belajar
 Setiap anak biasanya berkembang karena belajar. Kegiatan
belajar siswa dalam segala bentuk dan manifestasinya
sangat diperlukan untuk mendukung proses
perkembangannya yang utuh dan menyeluruh
Hukum Perkembangan (5)
Hukum Kesatuan Anggota Badan
 Proses perkembangan fungsi-fungsi organ jasmaniah tidak
terjadi tanpa diiringi dengan proses perkembangan fungsi-
fungsi rohaniah. Dengan demikian suatu tahapan
perkembangan tidak terlepas dari tahapan perkembangan
lainnya.
Hukum Perkembangan (6)
Hukum Tempo Perkembangan
 Lambat atau cepatnya proses perkembangan seseorang
tidak sama dengan orang lain.
 Secara prinsip setiap anak akan mencapai tingkat
perkembangan yang sama, hanya waktu pencapaiannya saja
yang berbeda.
Hukum Perkembangan (7)
Hukum Rekapitulasi
 Hukum ini berasal dari teori rekapitulasi yang berisi dokrin
yang menyatakan bahwa proses perkembangan individu
manusia adalah sebuah mikrokosmik yang mencerminkan
evolusi kehidupan jenis makhluk hidup dari tingkat yang
paling sederhana ke tingkat paling kompleks.
PRINSIP-PRINSIP PERKEMBANGAN
Bahwa perkembangan merupakan perubahan
progresif, perubahan kearah peningkatan.

POTENSIALITAS AKTUALITAS

KAPASITAS ABILITAS

BAKAT KECAKAPAN

DEPENDENSI INDEPENDENSI

INKOMPETENSI KOMPETENSI

AUTOPLASTIS ALLOPLASTIS

NONPRODUKTIF PRODUKTIF

9
PRINSIP-PRINSIP PERKEMBANGAN
(lanjutan)

a. Tahap-tahap perkembangan awal merupakan dasar


untuk tahap-tahap perkembangan selanjutnya.
b. Perkembangan membutuhkan stimuli.
c. Tempo perkembangan bersifat individual.
d. Perkembangan berlangsung dengan mengikuti pola
tertentu.
e. Perkembangan berlangsung secara bertahap.

10

Anda mungkin juga menyukai