Anda di halaman 1dari 14

SUPARDI, S.

Pd

Kelas IX SMPN 1 WANGI-WANGI


TUJUAN PEMBELAJARAN

Menjelaskan manfaat
bioteknologi modern
Mengidentifikasi produk hasil
bioteknologi modern
Menjelaskan penerapan
bioteknologi modern
BIOTEKNOLOGI MODERN

Adalah bioteknologi yang menggunakan


teknik rekayasa genetika, seperti DNA
rekombinan. DNA rekombinan yaitu pemutusan
dan penyambungan DNA, dengan cara kultur
jaringan, kloning dan fusi sel.
Manfaat Bioteknologi Modern

Di bidang pertanian dan peternakan yaitu mampu menciptakan


bibit-bibit unggul yang akan memberikan produk bermutu
tinggi secara kualitas dan kuantitas
Di bidang kesehatan, mampu menciptakan produk obat untuk
penyakit.
Di bidang industri, mampu menciptakan pemberantas hama
secara biologis (Bacillus thuringensis) dan tanaman tahan
hama dalam tubuhnya disisipi gen bakteri (tanaman
transgenik)
Di bidang pertambangan, mampu melakukan pengolahan biji
besi (Thiobacillus ferrooxidans)
Produk-produk modern bioteknologi untuk
pengobatan
No. Nama produk Kegunaan
1. Interferon Melawan infeksi, meningkatkan
sistem kekebalan
2. Insulin Mengontrol kadar gula darah (diabetes
mellitus).
3. Vaksin Meningkatkan kekebalan tubuh
Antibiotika, melawan infeksi oleh bakteri
atau jamur
4. Penicillin

Melawan kekerdilan, untuk penyembuhan


5. Hormon pertumbuhan
lanjutan…
Produk modern bioteknologi untuk pengobatan

No. Nama produk Kegunaan

6. Beta endorfin Mengurangi rasa sakit


7. Activator plasminogen Melarutkan darah beku,mencegah stroke
Inferleukun 2 Mengaktifkan sistem kekebalan
8.
Antibodi monoklonal Menyerang dan membunuh sel tumor atau
9. kanker

Enzim Meningkatkan reaksi /biokatalisator baik


10. untuk keperluan manusia maupun industri
Penerapan
Bioteknologi Modern

Rekayasa Genetika
Rekayasa genetika

suatu cara memanipulasikan


gen untuk menghasilkan makhluk
hidup baru dengan sifat yang
diinginkan. Rekayasa genetika
disebut juga pencangkokan gen atau
Rekombinasi gen
Untuk mengubah DNA sel
dapat dilakukan melalui banyak cara,
misalnya melalui transplantasi inti,
fusi sel, teknologi plasmid, dan
rekombinasi DNA.
Transplantasi inti

pemindahan inti dari suatu sel ke sel yang


lain agar didapatkan individu baru dengan sifat
sesuai dengan inti yang diterimanya. Transplantasi
inti pernah dilakukan terhadap sel katak. Inti sel
yang dipindahkan adalah inti dari sel-sel usus
katak yang bersifat diploid. Inti sel tersebut
dimasukkan ke dalam ovum tanpa inti, sehingga
terbentuk ovum dengan inti diploid.
Setelah diberi inti baru, ovum membelah
secara mitosis berkali-kali sehingga terbentuklah
morula yang berkembang menjadi blastula.
Blastula tersebut selanjutnya dipotong-potong
menjadi banyak sel dan diambil intinya.
Kemudian inti-inti tersebut dimasukkan ke dalam
ovum tanpa inti yang lain. Pada akhirnya
terbentuk ovum berinti diploid dalam jumlah
banyak. Masing-masing ovum akan berkembang
menjadi individu baru dengan sifat dan jenis
kelamin yang sama.
Fusi sel
Fusi sel adalah peleburan dua
sel baik dari spesies yang sama
maupun berbeda supaya terbentuk sel
bastar atau hibridoma. Fusi sel
diawali oleh pelebaran membran dua
sel serta diikuti olehpeleburan
sitoplasma (plasmogami) dan
peleburan inti sel (kariogami).
Manfaat fusi sel, antara lain
untuk pemetaan kromosom, membuat
antibodi monoklonal, dan membentuk
spesies baru. Didalam fusi sel
diperlukan adanya:
a) sel sumber gen (sumber sifat
ideal);
b) sel wadah (sel yang mampu
membelah cepat);
c) fusigen (zat-zat yang mempercepat
fusi sel).
Teknologi plasmid

Plasmid adalah lingkaran DNA


kecil yang terdapat di dalam sel
bakteri atau ragi di luar kromosomnya.
Sifat-sifat plasmid, antaralain:
a)merupakan molekul DNA yang
mengandung gen tertentu;
b) dapat beraplikasi diri;
c) dapat berpindah ke sel bakteri lain;
d)sifat plasmid pada keturunan bakteri
sama dengan plasmid induk.

Karena sifat-sifat tersebut di


atas plasmid digunakan sebagai vektor
atau pemindah gen ke dalam sel target.
Rekombinasi DNA
Rekombinasi DNA adalah
proses penggabungan DNA-DNA
dari sumber yang berbeda.
Tujuannya adalah untuk
menyambungkan gen yang ada di
dalamnya. Oleh karena itu,
rekombinasi DNA disebut juga
rekombinasi gen.
Rekombinasi DNA dapat
dilakukan karena alasan-alasan
sebagai berikut.
1) Struktur DNA setiap spesies
makhluk hidup sama.
2) DNA dapat disambungkan
TUGAS…!!

BUATLAH VIDEO PENJELASAN TENTANG :


BAGAIMANA PROSES REKAYASA GENETIKA…!!

Anda mungkin juga menyukai