Anda di halaman 1dari 12

SISTEM

PERIODIK UNSUR
Oleh: Evi Widianti, S.Pd.Gr
PERKEMBANGAN SISTEM PERIODIK
UNSUR
1) Hukum Triade Dobereiner (1829)
Setiap 3 unsur (kelompok triade) memiliki persamaan sifat
2) Hukum Oktaf Newlands (1863)
Sifat unsur ke-1 = sifat unsur ke-8
Sifat unsur ke-2 = sifat unsur ke-9 …dst

Unsur-unsur disusun
menurut kenaikan massa
atom/nomor massa (A)
3) Tabel Periodik Unsur Meyer (1870)

Unsur-unsur disusun
menurut kenaikan massa
atom/nomor massa (A) dan
kemiripan sifat
3) Tabel Periodik Unsur Mendeleev (1869)

Unsur-unsur disusun
menurut kenaikan massa
atom/nomor massa (A) dan
kemiripan sifat

Mendeleev menyisakan
tempat kosong bagi unsur-
unsur yang belum
ditemukan
3) Tabel Periodik Panjang/Modern (Moseley, 1913) dan (Seaborg, 1940)

Unsur-unsur disusun
menurut kenaikan jumlah
proton /nomor atom (Z) dan
kemiripan sifat
Golongan = elektron valensi

Pembagian SPU ke dalam blok s, p, d, dan f Periode = jumlah kulit

Blok s dan p:
Kelimpahan sangat besar
(sering ditemukan di alam)
Blok d: Logam keras, titik didih tinggi Blok f (Golongan IIIB):
Bermanfaat dalam kehidupan manusia unsur radioaktif dan unsur buatan
Aktinida: Inti atom tidak
stabil, bersifat radioaktif
(berpotensi memancarkan
radiasi yang berbahaya)
LATIHAN
Tentukanlah blok, golongan, dan periode dari unsur-unsur berikut ini!
TUGAS
Tentukanlah blok, golongan, dan periode dari unsur-unsur berikut ini!

Anda mungkin juga menyukai