Anda di halaman 1dari 14

SANDI PRAMUKA SMA

MUTIARA
MORSE BANGSA
SIAPAKAH
TOKOH INI?
Beliau adalah :

Samuel Finley Breese Morse


 Samuel Finley Breese Morse adalah seorang
seniman dan politikus yang menciptakan sandi
morse dan pesawat telegraf. Ia lahir di
Charlestown, Massachutes pada 27 April
SEJARAH 1791.
 Telegraf yang dikembangkan oleh Samuel

PENEMU Morse memiliki sebuah sandi yang terdiri dari


titik dan garis untuk mengubah angka menjadi
kata-kata.

AN SANDI  Dalam sebuah uji coba konsep telegrafnya di


New York pada tahun 1838, Samuel Morse

MORSE
mentransmisikan 10 kata per menit.
 Samuel morse menggunakan sandi titik garis
dan kamus angka kata untuk menuliskan surat
secara langsung.
SEJARAH
PENEMU
 Sebelum ditemukannya telegraf, telepon dan
komputer komunikasi jarak jauh
membutuhkan waktu berbulan-bulan bahkan

AN SANDI bertahun-tahun.

MORSE
PENGERTIAN  Kode morse atau sandi morse adalah
suatu kode yang menggunakan
SANDI MORSE sistem representasi huruf, angka,
tanda baca dan sinyal dengan simbol
titik ( . ) dan garis ( – ) yang disusun
sebagai karakter tertentu.
 Sandi morse digunakan sebagai
sarana komunikasi di mana
komunikator dan komunikannya
berada di tempat yang berbeda.
Bunyi pendek disimbolkan dengan
titik ( . ) dan bunyi panjang adalah
garis ( – ).
1. Menggunakan suara dengan peluit

METODE DAN Kode morse menggunakan suara dilakukan dengan


memberikan suara pendek untuk kode titik ( . ),

CARA sedangkan suara panjang digunakan untuk mewakili kode


garis ( – ).
PENGGUNAA Durasi suara pendek adalah 1 detik sedangkan suara panjang
adalah 3 detik.
N Tidak ada jarak interval antar kode dalam satu huruf, antar

SANDI MORSE huruf memiliki jarak interval 1 detik dan antar kalimat diberi
jarak interval 3 detik.
2. Menggunakan tulisan
Tulisan berupa simbol yang digunakan adalah :
METODE DAN titik ( . ) dan garis ( – ).
CARA Biasanya, kode dari masing-masing huruf ini dipisahkan
dengan menggunakan tanda miring ( / ).
PENGGUNAA Tetapi ada juga yang menggunakan tanda miring ini untuk

N membatasi tiap kata atau kalimat.


Sebenarnya penggunaan tanda miring sebagai batas ini tidak
SANDI MORSE memiliki aturan penggunaan dan bebas digunakan oleh
penggunanya.
3. Menggunakan gerak
Gerak yang digunakan untuk mengirimkan sandi morse
dapat berupa kepulan asap, bendera, lambaian tangan, dan
METODE DAN lain sebagainya.

CARA 4. Menggunakan cahaya

PENGGUNAA Cahaya juga dapat digunakan untuk mengirimkan sandi


morse.
N Contoh penggunaannya adalah dengan menggunakan cahaya
lampu, nyala api atau bisa juga dengan senter.
SANDI MORSE Jika menggunakan cahaya maka kode titik ditunjukkan
dengan cahaya sebanyak 3 kali bilangan sedangkan untuk
kode garis ditunjukkan dengan menggunakan 6 kali bilangan.
MANFAAT
 Sarana komunikasi
 Memberikan pesan rahasia dengan kode
tertentu
SANDI  Digunakan dalam telegraf
 Digunakan dalam kegiatan pramuka

MORSE
 Kode morse saat ini masih digunakan dalam
pelayaran sipil untuk melakukan komunikasi
jarak jauh.
 Sinyal yang telah disepakati dan paling
APLIKASI banyak menggunakan kode ini adalah sinyal
SOS atau dapat dituliskan dalam sandi morse
SANDI menjadi (… – …).
MORESE  Sinyal ini disepakati oleh berbagai perjanjian
maritim internasional dan juga beberapa
negara untuk digunakan sebagai tanda adanya
bahaya.
SANDI HURUF
MORSE
1 = .— 6 = -….

2 = ..— 7 = –…
SANDI
3 = …– 8 = —..
ANGKA
4 = …– 9 = —-. MORSE
5 = ….. 0 = —–
TULISLAH NAMA KALIAN MASING
LATIHAN : – MASING MENGGUNAKAN SANDI
MORSE !
SELALU
PATUHI
PROTOKOL Pakai MASKER
KESEHATAN
:

Jaga JARAK

SEKIAN DAN
Hindari kerumunan
TERIMAKASI
H
Mencuci tangan pakai
sabun
Kurangi Mobilitas

Anda mungkin juga menyukai