Anda di halaman 1dari 12

MEDIA KOMUNIKASI DAN

TEKNOLOGI INFORMASI

AULIA MAGHFIRAH (J1A121118) IRFIA AINUN SALSABILA (J1A121148)

DEVITA SARI (J1A121124)


KELOMPOK LATHIFAH ZAHRANI MADJID (J1A121155)
DINA OKTAVIA.K (J1A121130)

FADYA VIRDAYANTI (J1A121136) 4 MUH. DIMAS ADHITAMA (J1A121161)

NASYWA RASYIFA (J1A121167)


GABRIEL KAEMPE (J1A121142)
APA ITU MEDIA KOMUNIKASI

Media berasal dari bahasa latin MEDIUM (Media, jamak, medium, tunggal)
=
Perantara, penyampai dan penyalur
Media Komunikasi

Media Tradisional Media Cetak Media elektronik


Bentuk dan sifat : Bersifat statis Menggunakan teknologi elektronik
1. Tudang sipulung (duduk bersama) Contoh : artikel, buku, jurnal, Contoh : radio, televisi, film
2. Ma'bulo sibatang majalah dll
(kumpul bersama dalam
sebuah pondok bamboo) dll
APA ITU TEKNOLOGI
INFORMASI

Teknologi informasi membantu manusia dalam mengolah, memproses,


memperoleh, menyusun, menyimpan dan mengubah data untuk mendapatkan
informasi yang bermanfaat dan berkualitas
JENIS-JENIS MEDIA KOMUNIKASI DAN TEKNOLOGI INFORMASI
MENURUT KARAKTERISTIKNYA

Media antarpribadi => utusan (kurir), surat, telepon


Banyak dipakai oleh orang dahulu kala

Media kelompok => seminar, rapat, konferensi


Media publik => mencakup lebih dari 200 orang tetapi masih mempunyai
kesamaan seperti kesamaan partai (rapat akbar/raksasa, kesamaan kampung dll)

Media massa => khalayak tidak ditahu keberadaannya (bersifat sangat luas)
Contoh : surat kabar, radio, tv
Fungsi
Media Komunikasi Dan Teknologi Informasi
Dalam Bidang Kesehatan

1. Media sebagai institusi

2. Media sebagai agen sosialisasi

3. Media komunikasi sebagai perantara penyuluhan dan konseling kesehatan

4. Media komunikasi sebagai perantara pelayanan kesehatan


Perubahan lingkungan media komunikasi dan
teknologi informasi menurut karakteristiknya

Revolusi pertama Revolusi kedua


Membuka era bagi penelitian Memusatkan dapat sifat-sifat kelistrikan dan
mendalam mengenai gaya kemagnitan benda sebagai kesuluruhan dan
grafitasi dan penelitian tentang juga mengenai sifat-sifat radiasi.
dinamika gerakan benda - benda. Revolusi kedua ini dipelopori oleh Faraday
damn Maxwell.
Revolusi ketiga
Dimulai pada awal abad ini dengan ditemukannya sifat kuantum cahaya oleh Max Planc. Era ini
membawa revolusi secara menyeluruh dalam pemikiran manusia tentang zat, juga tentang jagad
raya.

Revolusi keempat
Dimulai tahun 1983 dengan ditemukannya suatu tipe
materi baru oleh Anderson yang disebut partikel.
KESIMPULAN
Media komunikasi adalah penyambung dan perantara dalam komunikasi sehingga
memungkinkan orang yang berjauhan bisa saling bertukar informasi. Seiring kemajuan
teknologi, kini media komunikasi semakin berkembang pula. Dari yang tadinya sederhana
menjadi lebih kompleks cakupannya. Hal tersebut merupakan dampak dari kemajuan ilmu
pengetahuan. Oleh sebab itu, dengan perkembangan teknologi informasi yang semakin pesat
kita diharapkan mampu mempergunakannya untuk hal-hal yang bermanfaat.
APAKAH
ADA
PERTANYAAN

Anda mungkin juga menyukai