Anda di halaman 1dari 11

Implikasi Perkembangan TIK terhadap

Bentuk Komunikasi Modern

Dosen Pengampuh:
Muhammad Fajar Marsuki, S.Pd,
M.Sc

Teknologi, Informasi, dan Komunikasi

Tim Promosi UM 2020 1


Kelompok B :

1. Devita Yulistyanti Karuniasari P. (210351626829)


2. Dhadya Renata Sasinawa (210351626843)
3. Diva Larasati (210351626852)
4. Siti Choirun Nisa (210351626860)
5. Suhartatik (210351626870)
6. Syafira Aulia Afwiansyah (210351626833)

Universitas Negeri Malang


Tim Promosi UM 2020 2
Materi Implikasi Perkembangan TIK terhadap Bentuk Komunikasi Modern

1. Pengertian TIK
2. Perkembangan TIK saat ini
3. Pengaruh perkembangan TIK
4. Komunikasi sebelum adanya teknologi
5. Komunikasi setelah adanya teknologi (Komunikasi Modern)
6. Contoh Komunikasi Modern
7. Dampak Positif dan Negatif dari Komunikasi Modern

Tim Promosi UM 2020 3


Syafira Aulia Afwiansyah
Pengertian TIK

Teknologi informasi merupakan teknologi yang berguna


untuk mendapatkan informasi yang bermanfaat dan
berkualitas. arti kata teknologi ini hanya terbatas pada
benda yang memiliki wujud saja.

Fungsi dari teknologi informasi adalah untuk


memudahkan manusia dalam memecahkan persoalan-
persoalan, sebagai alat kerja yang efektif dan efesien,
teknologi informasi juga berisi berbagai fasilitas yang
terdiri dari hardware dan software yang ditujukan untuk
meningkatkan informasi bagi masyarakat dengan cepat
dan berkualitas .Teknologi juga dibagi menjadi dua, yaitu
teknologi informasi dan teknologi komunikasi

Tim Promosi UM 2020 4


Suhartatik
Perkembangan TIK saat ini

Kemajuan media informasi dan teknologi sudah dirasakan oleh hampir seluruh lapisan masyarakat,
baik dari segi positif maupun negatif dari penggunaanya. Hal ini dikarenakan pengaksesan media
informasi dan teknologi ini tergolong sangat mudah atau terjangkau untuk berbagai kalangan, baik untuk
para kaula muda maupun tua dan kalangan kaya maupun menengah ke bawah.

Perkembangan teknologi masa kini telah merubah gaya hidup setiap orang dalam membaca berita,
mencari hiburan, sampai membeli kebutuhan sehari-hari yang lebih praktis dapat dilakukan dengan
menggunakan ponsel.

Tim Promosi UM 2020 5


Siti Choirun Nisa
Pengaruh Perkembangan
TIK
1. Bidang Pendidikan
Salah satunya penggunaan e-learning. Denngan sistem e-learning belajar mengajar tidak dibatasi ruang dan
waktu. Kapan dan dimana saja pengajar dapat memberikan informasi terkait materi pembalajaran pada peserta
didik. Sehingga peserta didik pun dapat kapan dan dimana saja belajar.

2. Bidang Sosial
Kebiasaan masyarakat dapat berubah seiring dengan adanya teknologi. Sebagai contoh perkembangan
teknologi informasi membuat masyarakat meninggalkan kebiasaan mengirim surat untuk berkomunikasi.
Kebiasaan ini tergerus atau bahkan hilang sebab adanya teknologi yang lebih canggih yaitu smartphone

3. Bidang Budaya
Perkembangan teknologi informasi memudahkan budaya dari negara luar dapat diketahui. Mulai dari tarian,
makanan, hingga bahasa sangat mudah untuk disebarkan dan dipelajari.

Tim Promosi UM 2020 6


Devita Yulistyanti Karuniasari P
Komunikasi sebelum adanya teknologi

Sebelum adanya teknologi yang canggih seperti


saat ini, manusia manusia dahulu berkomunikasi
secara lisan dan tulisan pada daun daun ataupun
tanah liat. Ada periode ini disebut juga dengan
periode history awal yang terjadi sejak 4000 tahun
sebelum masehi.

Pada periode selanjutnya tradisi media lisan mulai Pada pertengahan 1950 an arus globalisasi mulai
berkembang seiring dengan munculnya alat cetak mendunia, penyampaian informasi yang
buku pada era awal abad 19. Beralih dari teknologi sebelumnya menggunakan media lisan maupun
lisan kemudian berkembang menjadi teknologi paper koran kemudian berkembang dengan munculnya
based communication. Di masa inilah mulai terbit gelombang elektronik. Di era inilah mulai muncul
koran. TV hitam putih, Radio, LP Records, Amplifier.

Tim Promosi UM 2020 7


Diva Larasati
Komunikasi setelah adanya teknologi (Komunikasi Modern)

Komunikasi modern adalah proses pertukaran pesan


menggunakan media komunikasi yang berteknologi sesuai
dengan tuntunan zaman. Perkembangan teknologi dan
informasi di era globalisai saat ini sudah sangat pesat dan tidak
bisa dihindari. Teknologi saat ini sudah semakin canggih dan
maju. Bahkan, dengan semakin majunya teknologi maka manusia
bisa semakin terbuka untuk berinteraksi dengan orang lain dari
belahan dunia. Ini menunjukkan proses komunikasi semakin
modern.

Tidak seperti zaman dulu, zaman awal terbentuknya alat komunikasi. Alat komunikasi saat ini lebih ringkas dan
canggih. Salah satu yang membuat alat komunikasi saat ini lebih canggih yaitu munculnya media social. Media
social adalah perangkat lunak yang memudahkan penggunanya dalam berinteraksi Kehadiran media social
sebagai dampak dari majunya teknologi informasi dan komunikasi bisa memberi pengaruh dalam perubahan
gaya berkomunikasi

Tim Promosi UM 2020 8


Syafira Aulia Afwiansyah
Contoh Komunikasi Modern

Komputer HandPhone Radio

Laptop TV

Tim Promosi UM 2020 9


Dhadya Renata Sasinawa
Dampak Positif dan Negatif dari Komunikasi Modern

Dampak Positif
• Berkomunikasi menjadi lebih mudah dan efektif
• Dapat berkomunikasi dengan orang lain dipenjuru
dunia
• Menyimpan, mengelola, dan mengatur informasi dan
data dengan cepat
• Selain untuk berkomunikasi, telepon genggam dapat
digunakan dalam keadaan darurat
• Munculnya media social

Dampak Negatif
Dampak negatif dari perkembangan komunikasi modern yaitu cara berkomunikasi zaman dulu yang mulai
jarang ditemukan dan percakapan tatap muka yang semakin menurun. Hal ini telah tergantikan oleh SMS
atau Chatting.Dampaknya yaitu generasi muda saat ini tidak memiliki Kemampuan interpersonal

Tim Promosi UM 2020 10


Terima Kasih

Tim Promosi UM 2020 11

Anda mungkin juga menyukai