Anda di halaman 1dari 58

INTERVENSI LANJUT

SAYA
Ahmad Riadi, S.Tr. Kep
Staff Seksie Yankes Primer dan Tradisional
Dinas Kesehatan Kabupaten Banjar
D4 Keperawatan
085348252247
ahmdriadii@gmail.com
Dampak Pandemi COVID-19 pada
Pelayanan Puskesmas
• Pembatasan aktivitas sosial seperti
pengumpulan massa --->kegiatan
UKBM terganggu
• Sebagian besar Nakes ditugaskan
untuk penanganan COVID-19-> Bagaimana
kegiatan lain kekurangan SDM pelaksanaan
•Penularan COVID-19 di tengah
masyarakat masih tinggi ->
PIS-PK pada
kekhawatiran nakes masa Pandemi
melaksanakan
kunjungan rumah COVID-19
•Stigma di masyarakat terkait
COVID- 19-> masyarakat khawatir
berkunjung ke Puskesmas dan
menerima kunjungan rumah oleh
Nakes Puskesmas
Puskesmas Pada Masa Pandemi COVID-
19 serta Adaptasi Kebiasaan Baru

UKM Adaptasi
Fungsi Puskesmas

UKP LayananPencegahan &


pengendalian COVID-19
PREVENT – DETECT - RESPONS
pemberian pelayanan
kesehatan yang efektif
dan aman
Pelayanan Puskesmas Pada Masa Pandemi COVID-19 serta Adaptasi
Kebiasaan Baru
UKM Esensial UKM
Promosi Kesehatan Pengembangan
Kesehatan lingkungan Bersifat Inovatif
Kesehatan Keluarga
(sesuai Skala prioritas, Disesuaikan dengan prioritas
siklus hidup) Integrasi program masalah Kesehatan, kekhususan
wilkerm dan potensi sumber
Gizi dan sumber daya,
daya yang tersedia
Pencegahan dan physical distancing,
Pengendalian penyakit Penerapan PPI
Pengaturan
Pelayanan lain jadwal kunjungan, UKP
Manajemen Puskesmas alur pelayanan, Rawat Jalan
Pelayanan Kefarmasian triage, Pemanfaatan (Kunjungan
TIK sehat atau
Pelayanan Perkesmas
sakit)
Pelayanan Laboratorium
Pelayanan
Kunjungan Gawat
Keluarga Darurat
Pelayanan
SIKLUS PELAKSANAAN PIS-PK
PELAKSAAN MONEV
SESUAI KONSEP BINWIL
Unit Organisasi Penanggung Jawab

Tingkat Pusat Penangungg Jawab Bina Wilayah Tingkat Pusat Yang


Ditetapkan Oleh Menteri
Tingkat Provinsi Penangungg Jawab Bina Wilayah Tingkat Provinsi Yang
Ditetapkan Oleh Kepala Dinas Kesehatan Provinsi

Tingkat Kabupaten/Kota Penangungg Jawab Bina Wilayah Tingkat Kab/Kota Yang


Ditetapkan Oleh Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten/Kota

Tingkat Puskesmas Kepala Puskesmas


KONSEP BINWIL DI PUSKESMAS

Seluruh Nakes Yang Ada


Seluruh Kades dan Lintas
(Dokter, Perawat, Bidan, dan
Sektor yang Ada
nakes Lainnya
FAKTOR PENENTU CAKUPAN KUNJUNGAN

 Aplikasi
 Jaringan Internet
 SDM
 Pendanaan
LANGKAH MEMPERCEPAT KUNJANGAN KELUARGA
LANGKAH BINA AKSELERASI
 Kab/Kota dengan cakupan <30%  buat roadmap
peningkatan cakupan sampai 100%
 Buat target bulanan, agar terpantau apakah implementasi di
lapangan on the right track atau tidak
 Cari solusi terhadap masalah yang mereka hadapi (regulasi,
SDM terbatas, dana terbatas?)
 Pada saat mencapai 30%  sudah saatnya dilakukan bina
intervensi
PENDEKATAN PROGRAM

 Sandingkan data PISPK dengan data program yang sesuai. Kedua data ini
tidak “apple to apple” karena unit analisisnya berbeda, program
menggunakan unit analisis individu, sementara unit analisis PISPK adalah
keluarga. Namun dengan menyandingkan akan tampak gap yang harus
ditindak-lanjuti.
 Bila ada keganjilan, dapat dilakukan verifikasi data dulu
 Bila sudah verifikasi, segera membuat roadmap terhadap , Cakupan
kunjungan keluarga dari 30% ke 100% Peningkatan IKS dan 12 indikator
keluarga sehat untuk tahun depan dan 5 tahun kedepan
 Cari intervensi sesuai dengan pencapaian IKS dan 12 indikator keluarga sehat
TINGKATAN INTERVENSI
PENDEKATAN INTERVENSI KESEHATAN
MASYARAKAT
CONTOH BENTUK INTERVENSI LANJUT
NO INDIKATOR INTERVENSI LANJUT

1 Keluarga mengikuti program Edukasi ibu nifas untuk ber KB, lomba Kampung KB, dan lomba KB Lestari
KB
2 Persalinan Ibu di fasilitas Memberikan paket pelayanan persalinan dengan pelayanan pijat bayi; Edukasi ibu hamil
pelayanan kesehatan akan pentingnya melahirkan di fasyankes untuk keselamatan ibu dan bayi saat kunjungan
rumah bumil dan melalui kelas ibu
3 Bayi mendapatkan imunisasi Pemberian sertifikat/piagam imunisasi dasar lengkap, menjadikan persyaratan masuk
dasar lengkap sekolah (pemanfaatan buku KIA)
4 Bayi mendapatkan ASI Pemberian sertifikat lulus ASI eksklusif, mengedukasi ibu hamil tentang perawatan
Eksklusi payudara selama masa kehamilan
5 Pertumbuhan Balita dipantau Lomba balita sehat untuk meningkatkan partisipasi masyarakat ke Posyandu, Lomba
Posyandu salah satunya menilai keaktifan masyarakat.
6 Penderita TB Paru yang Membentuk peer group untuk wadah komunikasi sesama penderita dan keluarganya.
berobat sesuai standa Pada saat kunjungan keluarga langsung membawa pot sputum untuk pemeriksaan dahak
pada suspekBapak dan ibu sekalian
INTERVENSI LANJUT
No Indikator Bentuk Intervensi Lanjut
7 Penderita hipertensi yang berobat Peningkatan penjaringan/deteksi dini dengan mengadakan Posbindu untuk
teratur cek kesehatan pada setiap hari Jumat setelah sholat Jumat dengan sasaran
laki-laki.
8 Penderita gangguan jiwa berat, diobati Pembentukan tim terpadu penanggulangan gangguan jiwa di masyarakat
dan tidak ditelantarkan dan keterlibatan RSJ terutama terkait pasung.
9 Anggota keluarga tidak ada yang Bekerja sama dengan lintas sektor/Tim penggerak rumah bebas asap
merokok rokok, Pelayanan kestrad untuk henti merokok
10 Keluarga sudah menjadi anggota JKN Setiap daerah melakukan pendataan ulang terkait kepersertaan JKN PBI
yang akan dikoordinasikan lebih lanjut dengan Dinas Sosial.
11 Keluarga memiliki Memberikan data keluarga yang belum menggunakan sarana air bersih
akses/menggunakan sarana air bersih kepada Kepala Desa untuk pemanfaatan dana desa.
12 Keluarga memiliki Pembuatan septic tank komunal dan pengadaan jamban bekerja sama
akses/menggunakan jamban keluarga dengan lintas sektor (Dinas PU) dan CSR.
INTERVENSI BERBASIS WILAYAH
STRATEGI PENINGKATAN IKS
PENINGKATAN PELAYANAN
PENINGKATAN SDM PIS-PK DI PUSKESMAS
UPAYA PENGEMBANGAN SARANA PRASARANA
DAN ALAT KESEHATAN (SPA)

APBN

APBD
CSR

KAPITASI
SUMBER PEMBIAYAAN
PELAKSANAAN PIS-PK
DEKONSENTRASI KAPITASI DAK FISIK DAN NON FISIK
Pembayaran jasa pelayanan
Pelatihan Keluarga Sehat Penguatan sarpras dan alkes
kesehatan
Pelatihan Manajemen Pelayanan Kefarmasian
Dukungan biaya operasional
Puskesmas Pelayanan Kesehatan Dasar
pelayanan kesehatan (antara lain
Workshop PIS-PK di tingkat Pelayanan Imunisasi
termasuk : pelayanan kesehatan luar
provinsi untuk seluruh BOK
gedung : kunjungan, dan Belanja Alat
kab/kota
Kesehatan dan penyediaan alat
pendukung sistem informasi

APBD DANA DESA CSR


- Permenkes Nomor 19 Tahun 2017 tentang Pedoman Pendanaan PIS-PK
- Permenkes Nomor 61 Tahun 2017 Tentang Juknis Penggunaan DAK Nonfisik Bidang Kesehatan TA 2018
- PermendesPDTT nomor 19 Tahun 2018 tentang juknis penggunaan dana desa
- dll
PENINGKATAN KOORDINASI
PELAKSANAAN PIS-PK TERINTEGRASI
3. PENINGKATAN CAKUPAN 12 INDIKATOR

Keluarga mengikuti program KB Program Lain


Ibu melakukan persalinan di fasilitas
kesehatan
KESEHATAN KELUARGA
Bayi mendapat imunisasi dasar lengkap
DAN GIZI
Bayi mendapatkan ASI eksklusif
I
Balita mendapatkan pemantauan N
T
pertumbuhan
Penderita TB Paru mendapatkan pengobatan
P2 PM
sesuai standar
Penderita hipertensi melakukan pengobatan
E
secara teratur
G
Penderita gangguan jiwa mendapatkan
pengobatan dan tidak ditelantarkan P2 PTM DAN KESWA, R
Anggota keluarga tidak ada yang merokok PROMKES A
Keluarga mempunyai akses sarana air bersih S
KESLING
Keluarga menggunakan jamban sehat I
Keluarga sudah menjadi anggota JKN PEMBIAYAAN
Langkah Analisis PISPK Untuk Bina Wilayah

• Buat peringkat cakupan kunjungan keluarga antar kab/kota


• Secara empiris, bila cakupan 30% lebih, angka pencapaian IKS
dan 12 indikator keluarga sehat relative stabil, bisa dijadikan data
dasar untuk perencanaan tahun2 selanjutnya
• Untuk kab/kota dengan cakupan <30%  bina akselerasi, agar
cakupan segera naik
• Untuk kab/kota dengan cakupan >30%  bina intervensi dengan
tetap meneruskan cakupan kunjungan keluarga mencapai 100%
MANAJEMEN PUSKESMAS

 Persiapan
 Analisis Situasi
 Perumusan Masalah
 Perencanaan Puskemas
1. ANALISA SITUASI

 Cleaning Data
 Artikan IKS Kecamatan
 Urutakan IKS Desa/Kel
 Deskripsikan/artikan Data Cakupan 12 Indikator PIS PK Tingkat Kec.
 Urutakan cakupan 12 indikator per Desa /Kel
 Sandingkan data PIS PK dengan Data cakupan Program
 Kaitkan Data PIS PK dengan Data Program/Profil Perhatikan DO PISPK dan Peogram
 Cari Berapa persen data keluarga yang sudah dikunjungi per desa dan kecamatan
CTH NMR 7. Analisa sandingan data PIS-PK CONTOH SANDINGAN INDIKATOR KB:
dan program Program vs PISPK

Hasil analisa: ..........................


Contoh sandingan data Imunisasi Dasar Lengkap: Program vs PISPK

Hasil analisa: ..........................


CONTOH SANDINGAN INDIKATOR
IBU BERSALIN DI FASKES: CTH NMR 7. Analisa sandingan data PIS-PK
dan program
Program vs PISPK

Hasil analisa: ..........................


CONTOH SANDINGAN INDIKATOR ASI EKSLUSIF:
Program vs PISPK

Hasil analisa: ..........................


2. ROADMAP PENINGKATAN CAKUPAN KUNJUNGAN
KELUARGA

November Desember September Desember


No Kelurahan Variabel Baseline Maret 2021 Juni 2021
2020 2020 2021 2021

1 Persentase
cakupan
kunjungan
keluarga 100%
3 DAN 4.
Menentukan target IKS dan 12 indikator KS
Data Dasar 2019 2020 2021 2022 2023
IKS ..... ...... .....
Keluarga ikut KB
Keluarga: Linfaskes 100%
Keluarrga: bayi dengan IDL 100%
Keluaga: bayi dengan ASI Exklusif 100%
Keluarga: penimbangan balita 100%
Keluarga: tb berobat standar 100%
Keluarga: hioertensi berobat teratur 100%
Keluarga: ODGJ berobat teratur 100%
Keluarga tidak ada yg merokok
Keluarga: anggota JKN
Keluarga: akses air bersih
Keluarga: akses jamban sehat
TAHAP PERUMUSAN MASALAH

1. IDENTIFIKASI MASALAH
IDENTIFIKASI MASALAH

 Adanya masalah ditunjukkan dengan adanya kesenjangan antara target


dengan kinerja Puskesmas.
 Target : Dilihat dari SPM, Indikator PIS-PK, Renstra Kab/Kota, dll.
 Identifikasi masalah: membuat daftar masalah yang dikelompokkan menurut
jenis upaya, target, pencapaian, dan adanya masalah yang ditemukan.

CONTOH TABEL IDENTIFIKASI MASALAH


PENENTUAN PRIORITAS MASALAH

Berdasarkan skala likert 1-5 (5=sangat besar, 4 = besar, 3 = sedang, 2 = kecil, 1 = sangat
kecil).
Contoh USG

• USG berdasarkan kesepakatan anggota kelompok, dengan tetap


memperhatikan data yang tersedia.
3. ANALISA AKAR PENYEBAB MASALAH

Problem Tree / Pohon Masalah

Ishikawa Fishbone Diagram

WHY ?
WHY ? METODE
MANUSIA
WHY ?
WHY ?
WHY ?
CARA PEMECAHAN MASALAH
Kesepakatan diantara anggota tim dengan didahului brainstorming. Tipe brainstorming:
a. Terstruktur, setiap anggota tim menyampaikan ide secara bergiliran
b. Tidak terstruktur, tiap peserta yang punya ide dapat langsung menyampaikan
c. Semua berdasarkan atas hasil analisis penyebab masalah, tinjau dari 3 aspek: di kekuatan
sumberdaya, dengan pendekatan yg paling memungkinkan  rumusan strategi dan taktik

No PRIORITAS PENYEBAB MASALAH ARI ALTERNATIF PEMECAHAN PEMECAHAN MASALAH


MASALAH PENYEBAB) MASALAH TERPILIH
1. Masih ada 15% a. Kader tidak pernah a. Refreshing kader tentang Refreshing kader tentang
bayi yang tidak direfreshing ilmu pentingnya ASI ekslusif pentingnya ASI ekslusif
mendapat ASI b. Tidak pernah dilakukan b. ……………….
CONTOH TABEL CARA PEMECAHAN MASALAH
ekslusif pelatihan penyusunan SOP
dari Puskesmas
c. Kurangnya Bidan dan tenaga
gizi di Pkm
d. Pengadaan media promosi
tidak pernah dilaksanakan
karena kekurangan dana
e. Kurangnya dana Pusk.
PENYUSUNAN PERENCANAAN

PENYUSUNAN RUK DAN RPK


SIKLUS MANAJEMEN PUSKESMAS
2019 CONTOH2020
SIKLUS 2021
2017, 2018, 2019
JAN FEB MAR APRIL MEI JUNI JULI AGUS SEPT OKT NOV DES
EVA
PERENCANAAN (P1) LUASI

M M M
U U U
• Evaluasi 2019 S S S • Evaluasi
R R R 2020
• Akhir
Penyusunan
E E E PELAKSANAAN RPK 2020 • Akhir
N N N Penyusunan
RUK 2020 B B B RUK 2021
• Persiapan RPK A A A • Persiapan
2020 N N N PEMBAHASAN RUK 2021 RPK 2021
• Awal G G G • Awal
D M K
Penyusunan A
Penyusunan
E A
RUK 2021 S T B RUK 2022
LOKMIN
LOKMIN LOKMIN LOKMIN LOKMIN LOKMIN LOKMIN LOKMIN LOKMIN LOKMIN LOKMIN LOKMIN

LOKMIN LS I LOKMIN LS Review LOKMIN LS LOKMIN LS IV


Persiapan II kinerja III
Musren- tengah
bangmat tahun

PENGGERAKKAN DAN
Kementerian Kesehatan PELAKSANAAN
Republik Indonesia (P2)
PENGAWASAN, PENGENDALIAN DAN PENILAIAN KINERJA (P3) 41
RENCANA USULAN KEGIATAN (RUK)
RUK
 Merupakan rencana kegiatan yang disusun Puskesmas dalam
upaya menyelesaikan masalah kesehatan di wilayah kerjanya,
baik kegiatan yang akan dilakukan oleh Puskesmas maupun
kegiatan yang perlu dilaksanakan oleh lintas sektor.
 Kegiatan dari RUK yang akan dilakukan oleh Puskesmas
disusun menjadi Rencana Kerja dan Anggaran (RKA)
Puskesmas, sesuai dengan Pedoman Pengelolaan Keuangan
Daerah.
CONTOH RUK PUSKESMAS

No Upaya Kegiatan Tujuan Sasaran Target penang Kebutuhan Mitra Waktu Kebutuhan Indikator Sumber
Kesehatan sasaran gungjaw Sumber Kerja Pelaksanaa Anggaran kinerja pembiayaa
ab Daya n n
UKM ESENSIAL
1 Pencegahan Pertemuan Meningkatkan Kader 20 Kader PJ UKM - Fasilitat - Bulan Rp. Penderita APBD
dan Peningkata pengetahuan kesehatan kesehatan Esensial or: Januari 3.510.000,- hipertensi
Pengendalian n kader untuk di 5 Desa dan Dokter dan bulan melakukan
Penyakit kemampua deteksi dini (Desa A s.d Perkesm PKM Juni 2019 pengobata
n kader faktor resiko E) as - Bahan n secara
kesehatan PTM di materi teratur
untuk Posbindu PTM pelatiha
deteksi dini n
faktor - ATK
resiko PTM - Ruang
pada rapat
masyarakat
RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN (RPK)
TAHUNAN
RENCANA PELAKSANAAN KEGIATAN (RPK)
BULANAN
PENYUSUNAN RKA
Translate dari bahasa program ke anggaran
PENGGERAKKAN PELAKSANAAN

LOKAKARYA MINI
BULANAN
•Menilai pencapaian & hambatan yang dijumpai pada bulan
atau periode yang lalu
•Pemantauan pelaksanaan rencana yang akan datang
P2 •Perencanaan ulang yang lebih baik (bila diperlukan) sesuai
dengan tujuan yang dicapai

LOK LOK LOK LOK LOK LOK LOK LOK LOK LOK LOK LOK
MIN MIN MIN MIN MIN MIN MIN MIN MIN MIN MIN MIN
BLN BLN BLN BLN BLN BLN BLN BLN BLN BLN BLN BLN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
INTER INTE INTE
INTE INTE INTE INTE
NAL & INTE RNAL
INTE INTE INTE RNAL
RNA RNA & RNA RNAL INTE
LINTAS RNA RNAL & SEK RNAL RNAL &
L SEK L SEK L SEK RNAL
TOR
L TOR
TOR TOR

TRIBULANAN
•Menggalang dan meningkatkan kerjasama antar sektor
terkait dalam pembangunan kesehatam
•Menginformasikan & mengidentifikasi capaian hasil
kegiatan tribulanan sebelumnya, membahas &
memecahkan masalaha serta hambatan oleh LS
•RTL dan memasukan umpan balik dari masyarakat dan
sasaran program
PENGAWASAN, PENGENDALIAN, DAN
PENILAIAN KINERJA PUSKESMAS
FORMAT PENILAIAN KINERJA PUSKESMAS
Penilaian Cakupan Kegiatan
Format Penilaian Kinerja Puskesmas (2)
Penilaian cakupan kegiatan
Format Penilaian Kinerja Puskesmas (3)
– Penilaian cakupan kegiatan
Format Penilaian Kinerja Puskesmas (1) –
Penilaian Manajemen Puskesmas
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai