Anda di halaman 1dari 14

This is Your

Presentation
Title
TELADAN JIWA NASIONALISME

HANIFAN YUDANI KUSUMAH Yang juga merupakan anak dari pasangan


pesilat dengan ayah Dani Wisnu dan ibbu
Dewi Yanti Kosasih
Lahir pada tanggal 25 Oktober tahun
1997
Berlatih di Perguruan Silat Tadjimela

“Peraih medali emas pada perhelatan


Memulai berlatih silat sejak kelas dua
cabang olahraga pencak silat asian
sekolah dasar
games tahun 2018 ".

2
ASIAN GAMES 2018

Dihelat di Indonesia, dengan


keadaan tensi politik yang
sedang tinggi, karena menuju
Pemilihan Umum Presiden

3
“Masyarakat
indonesia telah
terkubu kubu sesuai
dengan pilihan
politiknya masing
masing. Dan sangat
kental di kalangan
grass root perbedaan
tersebut dirasakan.
4
Hanifan Yudani Kusumah

✘ Berhasil memenangkan pertandingan final


pencak silat,
✘ Sehingga berhasil membuat indonesia
mendapatkan perolehan emas pada ajang Asian
Games tersebut.
✘ Setelah pertandingan selesai dan dilakukan
prosesi pemberian medali
Hanifan Berlari Kearah Tribun kehormatan yang
diisi oleh tokoh tokoh penting.

5
Big concept
Bring the attention of your audience over a key concept
using icons or illustrations

6
Hanifan Yudani Kusumah

Menyadari Betul Berinisiatif


Friksi yang ada dimasyarakat Untuk menghampiri kedua
tentang pemilihan presiden tokoh tersebut dan berpelukan
tersebut yang dimana Bapak. untuk memperlihatkan kepada
Ir. Jokowi Dodo, dan Prabowo masyarakat yang tengah
Subianto merupakan calon terkubu-kubu. Bahwa
yang digadang akan maju pada indonesia harus baik baik saja
perhelatan tersebut dan dan tidak boleh terpecah belah
menantang satu sama lain sama sekali.

7
Hanifan Yudani Kusumah

Momen ini menjadi suatu


teladan bahwa kita harus
menumbuhkan jiwa
nasionalisme kita sebagai
suatu Negara Kesatuan
Republik Indonesia, bukan
untuk golongan atau pilihan
tertentu.

8
Hanifan Yudani Kusumah

9
“Hal Kecil yang dilakukan
terus menerus
akan menghasilkan sesuatu yang
besar.”
10
Dengan hal yang dilakukan oleh
Hanifan Yudani Kusumah
Masyarakat bisa kembali mereda dan
friski kembali mencair karena
melihat bahwa para tokoh yang akan
berkompetisi pun baik baik saja.
11
Sehingga dari kisah inspiratif ini kita
harus memetik hikmah dan dijadikan
motivasi sebagai bentuk nasionalisme
oleh
generasi masa kini.
Menjunjung Kepentingan Bersama,
12
KELOMPOK 3 – TAUFIK AKBAR MAULANA
TUGAS INDIVIDU NASIONALISME.
NASIONALISME BERARTI PERDULI PADA KEADAAN BANGSA
DAN NEGARA

Anda mungkin juga menyukai