Anda di halaman 1dari 37

PENULISAN

INFORMASI DAKWAH

oleh mohammad latif

1
BAGIAN KESATU:

Dasar Penulisan Praktis

2
MENULIS BAGI DAI /
MUBALLIGH
 Muballigh dituntut memiliki kemampuan menulis, karena
ada saat dimana ia diminta menulis makalah, teks khutbah
dll.
 Dakwah dengan tulisan memang harus dilakukan
sebagaimana Rasul berkirim surat kepada raja-raja.
 Sejarah dakwah mencatat banyak da’i yang menulis
sehingga pendapat dan hasil pikirannya masih bisa diikuti
( spt. Imam Ghazali, Imam Nawawi, Imam Malik, Imam
Hasan Al Banna, Abul A’la Al Maududi, Sayyid Quthb,
Sayyid Sabiq, M. Natsir, Buya Hamka, Imam Nawawi Al
Bantani)
KARAKTERISTIK TULISAN

• Otentik
• Audiens tidak terbatas
• Multizaman
• Terbuka
• Referensi

4
APA ITU
MENGARANG?
“Merekayasa fikiran,
pandangan dan
pendapat dalam bentuk
tulisan”

5
LANDASAN MENGARANG

 Imaginasi
 Kemauan
 Membaca

6
BENTUK TULISAN /
JENIS KARANGAN
Feature
Artikel
Berita
Teks pidato
dll

7
GAYA TULISAN
 Objektif
 Formal
 Informal
 Antusias
 Ironis / sinis
 Reaktif
 Persuasiv
 Dll 8
PERSIAPAN MENULIS

Ada sesuatu untuk ditulis


Punya tujuan
Memilih dan menilai informasi
Tahu cara bercerita
Terampil merangkai kata
Menguasai peralatan menulis

9
IDE TULISAN
• Pengalaman pribadi atau
orang lain
• Peristiwa
• Renungan
• Bacaan
• Diskusi, obrolan
• Dll
10
BAGAIMANA MEMULAI TULISAN?
Pertanyaan
Statment
Kutipan ucapan, pidato,
kiasan, pepatah, ayat atau
hadits
Berita
Cerita
Dialog, percakapan
Penyajian data
dll 11
CARA MEMBUAT JUDUL

 Membuat ide pokok tulisan


 Membuat judul sebelum menulis
 Buat “judul sementara” kemudian
disempurnakan
 Atau membuat judul ketika tulisan
selesai

12
JUDUL YANG BAIK
• Singkat mencakup isi
• Mengandung “key word”
• Konsisten dengan isi
• Gunakan kata-kata yang jelas, bersifat
deskriptif
• Mengundang rasa “ingin tahu” tapi tidak
bombastis apalagi menipu
• Jangan terlalu umum
• Hindari judul gaya slogan atau spanduk

13
PROSES MENULIS

1. Menentukan masalah atau tema utama


2. Menetapkan topik.
3. Rumuskan ide pokok = kerangka karangan.
4. Kumpulkan bahan.
5. Tetapkan judul karangan.
6. Pembuka karangan yang baik.
7. Gunakan kata yang mudah.
8. Cantumkan catatan kaki/referensi.
9. Kesimpulan.

14
LATIHANNYA
BAGAIMANA?
• Menulis surat
• Isi buku harian atau catatan
• Mengarang hal-hal yang mudah
• Buat berita sederhana
• Dll

Coba – Ulangi – Coba – Ulangi - Coba


15
BAGIAN KEDUA:

Mengenal Feature
dan Artikel

16
Apa itu Feature..?
Feature dapat diartikan sebagai berita
kisah atau karangan khas.

Feature disebut berita kisah, karena


bentuk tulisan ini lebih banyak
menekankan pada unsur ‘kisah’ dari suatu
objek penulisan.

Feature disebut karangan khas, karena


feature memiliki sifat khusus yakni
memberikan hiburan disamping informasi.
17
18
Apa itu Feature..?
Feature dapat diartikan sebagai berita kisah
atau karangan khas.

Feature disebut berita kisah, karena bentuk


tulisan ini lebih banyak menekankan pada
unsur ‘kisah’ dari suatu objek penulisan.

Feature disebut karangan khas, karena


feature memiliki sifat khusus yakni
memberikan hiburan disamping informasi.
19
BAHAN FEATURE
• Kisah nyata
• Sejarah
• Perjalanan
• Pengalaman
• Musibah, bencana
• dll yang berkaitan dengan human
interest
20
KUALIFIKASI PENULIS FEATURE

• Penulis harus memiliki kepekaan


berfikir yang dalam terhadap apa yang
akan ditulisnya
• Penulis memiliki teknik menulis dan
bercerita (imaginasi) yang baik
• Penulis memiliki pengalaman hidup
yang luas

21
KARAKTERISTIK FEATURE
• Tidak terikat dengan aktualitas
• Tidak tunduk dengan teknik penulisan berita
• Struktur penulisan feature bebas
• Cenderung menggunakan konsep “Piramida
terbalik”, inti atau pesan tulisan ada di akhir
tulisan
• Penulisannya cenderung naratif dan dialogis
• Penulisan feature bisa mencontoh penulisan
cerpen atau novel. Bedanya cerpen itu fiksi
sedang feature adalah fakta (non-fiksi)
22
Mengenal
Artikel

23
Apa itu Artikel..?
Artikel adalah penulisan ilmiah populer.

Dalam media massa, artikel adalah suatu


tulisan yang bersifat non-editorial (tidak
dihasilkan oleh kerja redaksi).

Artikel adalah suatu tulisan yang


bermaksud menyampaikan gagasan,
fikiran, yang bertujuan mengajak, ataupun
menggugah. 24
Langkah Menulis Artikel

Memilih atau mencari topik tulisan penulisan.

Pilih topik yang:


STRATEGIS
AKTUAL
MASSIF
25
Langkah

Suatu topik akan berhasil ditulis , apabila si penulis


sudah berhasil memadukan jawaban dari dua
pertanyaan, apa dan bagaimana.
Bawalah topik pada wilayah bahasan yang sempit,
agar mempermudah dalam mengutarakan gagasan.

26
POLA ARTIKEL

POLA PEMECAHAN TOPIK

Dalam pola ini, penulis mengambil pola


atau cara penulisan dengan memecah
suatu tema menjadi sub topik atau
bagian-bagian lebih kecil. Setiap sub-
topik harus dianalisa.

27
POLA ARTIKEL

POLA MASALAH

Dalam pola ini penulis harus


mengungkap suatu masalah,
menjelaskannya, menganalisa sebab
akibatnya, dan kemudian disajikan
berbagai upaya pemecahannya.

28
POLA ARTIKEL

POLA PENDAPAT

Penulis mengungkapkan pendapatnya


terhadap suatu permasalahan,
kemudian menjelaskan berbagai
argumentasinya atas dasar teori, data,
dan analisa objektif.

29
POLA ARTIKEL
POLA PERBANDINGAN

Dalam pola ini, penulis memaparkan tentang


persamaan dan perbedaan dari dua
pandangan yang berbeda terhadap suatu
masalah.
Penulis juga bisa menilai di antara berbagai
pandangan yang ada, dan menganggap satu
pandangan lebih unggul dari pandangan
lainnya.
30
RUBAH PARADIGMA LAMA..!
DAKWAH TIDAK SEKEDAR
MENYAMPAIKAN,
DAKWAH HARUSLAH MENANAM DAN
MEMBANGUN..!!

31
BAGIAN KETIGA:

KIAT PRAKTIS MENULIS

32
Tips 1: Pasti Bisa Menulis
 Jangan memvonis diri tidak mampu menulis
 Yakinkan diri, asal tahu cara dan tekniknya,
menulis itu mudah.
 Semua orang memiliki bahan berupa gagasan,
pengalaman, kisah dan imajinasi yang bisa
ditulis.
 Bongkar segala hal yang pernah anda
hasilkan dan berbau tulisan. Itu bukti anda
pernah menulis.
 Temukan model tulisan dan pengarang yang
bisa anda jadikan sebagai model dalam
menulis.
33
Tips 2: Disiplin Waktu Kuncinya

 Sediakan waktu khusus setiap hari


untuk menulis, walaupun untuk 1
paragraf.
 Cobalah menggali gagasan tulisan
secara simultan saat anda asyik
mengerjakan aktifitas lain.
 Buatlah komitmen waktu untuk
menulis

34
Tips 3: Rawatlah Ide Menulis

 Ide atau pertanyaan bisa menjadi modal


lahirnya tulisan.
 Sediakan buku catatan kecil untuk
menuliskan ide-ide yang terlintas kapan
saja dan di mana saja, apalagi jika anda
sedang flow (mengalir).
 Gunakan waktu luang untuk
mengeksplorasi ide menjadi outline dan
pointers tulisan.

35
Tips 4: Berbicara Untuk Menulis
 Jangan biarkan gagasan-gagasan anda
berlalu begitu saja , rekamlah!
 Jika menulis langsung terasa sulit,
kembangkan gagasan dengan merekam
pembicaraan anda.
 Gunakan pointers atau outline untuk
mempermudah mengolah dan
mengungkapkan gagasan
 Berceritalah dan wujudkan tulisan anda.

36
Tips 5: Mulailah Menulis
 Banyak gagasan terkesplorasi saat kita
menulis
 Mood menulis harus dicari, dikendalikan, dan
dipertahankan.
 Menulislah dalam tulisan-tulisan pendek
secepat datangnya aliran gagasan.
 Jangan mengevaluasi, jangan mengoreksi,
sebelum tulisan selesai.
 Tetapkan target selesainya tulisan.

37

Anda mungkin juga menyukai