Anda di halaman 1dari 7

100 HARI KERJA

PROGRAM KEGIATAN PENGURUS IKASMADABAYA


PERIODE TAHUN 2022 - 2027
TAHUN 2022
BULAN PELAKSANA
NO. URAIAN KEGIATAN
( PIC )
OKT NOP DES
Penyusunan Pengurus dan Penerbitan SK.
1. Ketum dan Sekjen
PENGURUS Periode 2022 - 2027

2. Pelantikan Pengurus Ketum


( 16 Oktober 2022 )
3. Pengurusan dan Pengesahan Akta
Bidang I dan Sekjen
Pendirian

Penyusunan Konsep Perubahan AD/ART, Bidang I, Dewan


4. Penyusunan Peraturan Organisasi dan Pertimbangan dan
Pembuatan KTA Alumni Sekjen

Penyusunan Program Kegiatan dan


5. Semua Bidang
Anggaran TH. 2022 untuk semua Bidang
TAHUN 2022

NO. URAIAN KEGIATAN BULAN PELAKSANA


( PIC )
OKT NOP DES
Melaksanakan kegiatan dalam rangka Hari Ketum dan Seluruh
6. Pahlawan 10 Nopember 2022 Bidang

Ketum dan Seluruh


7. Pelaksanaan Sidang Pleno Bidang

Melaksanakan kegiatan Keagamaan dalam


8. Rangka Natal dan Tahun Baru Bidang VI dan Sekjen
PROGRAM KEGIATAN DAN ANGGARAN
SEKJEN/BENDAHARA/HUMAS/BIDANG …….
TAHUN 2022 FORMAT

TAHUN 2022

NO. URAIAN KEGIATAN BULAN PELAKSANA


( PIC )
OKT NOP DES

1.

2.

3.

4.

5. dst
PROGRAM KEGIATAN DAN ANGGARAN
SEKJEN/BENDAHARA/HUMAS/BIDANG …….
TAHUN 2023 FORMAT

TAHUN 2023
NO. URAIAN KEGIATAN BULAN
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

1.

2.

3.

4.

5. Dst
PELANTIKAN PENGURUS IKASMADABAYA
PERIODE TAHUN 2022 - 2027
Hari : Minggu, 16 Oktober 2022
Tempat : Gedung di Surabaya, ………………
Waktu : 10.00 – Selesai

Peserta : a. Pengurus (Yang dilantik) : 91 Orang


b. Dewan Penasehat : 6 Orang
c. Dewan Pertimbangan : 6 Orang
d. Undangan
1) Kepala SMA Negeri 2 Surabaya : 1 Orang
2) Komite SMA Negeri 2 Surabaya : 2 Orang
e. Perwakilan Guru SMA Negeri 2 Surabaya : 2 Orang
f. Siswa SMA Negeri 2 Surabaya : 20 Orang
g. Koordinator Angkatan ( Terbatas ) : 30 Orang
i. Pengurus periode 2015 : 10 Orang
k. Tamu undangan pemerintahan : 2 Orang

Hal-hal yang perlu disiapkan : a. Surat Permohonan Peminjaman Gedung ………


b. Undangan Kepala Sekolah dan Komite Sekolah SMA Negeri 2 Surabaya
b. Susunan Acara dan Kelengkapannya
c. Seragam Peserta yang akan dilantik
d. Konsumsi
Susunan Acara : 1. Pembukaan (MC)
2. Doa
3. Menyanyikan Lagu Indonesia Raya dan Mars Smada ( Dirigen Suci H )
3. Laporan Ketua Pelaksana ( Upacara Pelantikan siap dilaksanakan )
4. . Pengurus yang akan dilantik, dipanggil dengan diiringi lagu Padamu Negeri.
5. Pelantikan Oleh Ketua Umum Ikasmadabaya dengan membacakan Janji
Pengurus.
6. Foto bersama
6. Sambutan Kepala Sekolah SMA Negeri 2 Surabaya atau yang mewakili.
7. Sambutan Komite Sekolah SMA Negeri 2 Surabaya atau yang mewakili.
8. Sambutan Ketua Dewan Pengawas ( Mas Edi BP )
9. Sambutan Ketua Dewan Pertimbangan ( Mas Pras )
10. Sambutan Ketua Umum Ikasmadabaya.
11. Laporan Ketua Pelaksana ( Rangkaian Upacara Pelantikan selesai dilaksanakan )
12. Ramah Tamah
13. Penutup ( MC )
Perlengkapan Pendukung : 1. Peralatan Dokumentasi ( Foto dan Video )
2. Lagu Indonesia Raya, Mars Smada dan Lagu Padamu Negeri 3.
Bendera Merah Putih dan Bendera Ikasmadabaya 4. . Sound System dan
perlengkapannya (Tanya pada pihak Gedung)

Anggaran : 1. Konsumsi @
2. Cindera Mata ( Kepsek, Komite dan Siswa )
3. Panitia Pelaksana

Anda mungkin juga menyukai