Anda di halaman 1dari 17

ASUHAN KEPERAWATAN

CA PARU

DISUSUN OLEH KELOMPOK 2:


DELVI GUSMAYENTI
ERNI YUNITA
MURYANI
Definisi
 Kanker paru merupakan
abnormalitas dari sel – sel
yang mengalami
proliferasidalam paru
(Underwood, Patologi, 2000).
 Kanker paru-paru adalah
pertumbuhan sel kanker yang
tidak terkendali dalm jaringan
paru-paru dapat disebabkan
oleh sejumlah karsinogen,
lingkungan, terutama asap
rokok ( Suryo, 2010).
Etiologi

 Merokok
 Perokok pasif
 Polusi udara
 Paparan zat karsinogen
 Diet
 Genetik
 Penyakit paru
Faktor Resiko
 Laki-laki
 Usia lebih dari 40 tahun
 Pengguna tembakau (perokok putih, kretek atau cerutu)
 Hidup atau kontal erat dengan lingkungan asap tembakau
(perokok pasif)
 Radon dan asbes
 Lingkungan industri tertentu
 Zat kimia, seperti arsenic
 Beberapa zat kimia organic
 Radiasi dari pekerjaan, obat-obatan, lingkungan
 Polusi udara
 Kekurangan vitamin A dan C
Klasifikasi

 Karsinoma sel skuamosa (epidermoid)


 Adenokarsinoma
 Karsinoma bronkoalveolus
 Karsinoma sel kecil
 Karsinoma sel besar
Manifestasi Klinis

 Gejala awal. Stridor lokal dan dispnea


ringan yang mungkin disebabkan oleh
obstruksi pada bronkus.
 Gejala umum.
 Batuk
 Hemoptisis
 Anoreksia, lelah, berkurangnya berat badan.
Patofisiologi
Tingkatan Kanker Paru
Pemeriksaan Diagnostik

 Radiologi.
 Laboratorium.
 Histopatologi.
 Pencitraan.
Penatalaksanaan
 Tujuan pengobatan
 Toraktomi eksplorasi.
kanker dapat berupa :  Pneumonektomi
(pengangkatan paru).
 Kuratif
 Lobektomi
 Paliatif.
(pengangkatan lobus
 Rawat rumah paru).
(Hospice care) pada  Resesi segmental.
kasus terminal.  Resesi baji.
 Supotif.  Dekortikasi.
 Pembedahan.  Radiasi
 Kemoterafi.
2.2 Konsep Asuhan
Keperawatan
Pengkajian
 Anamnesis
 Pemeriksaan Fisik
 Pemeriksaan Laboratorium
 Pemeriksaan Radiologi
 Sitologi
 Bronkoskopi
 Biopsi Transtorakal
 Torakoskopi
Diagnosa Keperawatan

 Bersihan jalan nafas tidak efektif b/d adanya eksudat di


alveolus
 Pola nafas tidak efektif b/d sindrom hipoventilasi
 Gangguan pertukaran gas b/d hipoventilasi
 Ketidakseimbangan nutrisi: kurang dari kebutuhan tubuh b/d
ketidakmampuan pemasukan/ mencerna/ mengabsorbsi zat-
zat gizi karena factor biologis dan psikologi

C.   Rencana Asuhan Keperawatan

Anda mungkin juga menyukai