Anda di halaman 1dari 6

PENELITIAN TINDAKAN KELAS

Drs. SUKARI, M.Pd


MODUL 1
HAKIKAT PENELITIAN TINDAKAN KELAS
• PENGERTIAN PTK
• KARAKTERISTIK PTK
• PERBEDAAN PTK – PENELITIAN KELAS
• PERLUNYA GURU MELAKUKAN PTK
• MANFAAT PTK
• KETERBATASAN PTK
• PERSYARATAN YANG HARUS DIPENUHI UNTUK
MELAKUKAN PTK
PENGERTIAN PTK
• PENELITIAN YANG DILAKUKAN OLEH GURU DIKELASNYA MELALUI
REFLEKSI DIRI DENGAN TUJUAN UNTUK MEMPERBAIKI KINERJANYA
SEBAGAI GURU SEHINGGA HASIL BELAJAR SISWA MENINGKAT.

KARAKTERISTIK PTK
• UPAYA PERBAIKAN YANG DIPRAKARSAI DARI DALAM DIRI GURU SENDIRI
(AN INQUIRY OF PRACTICE FROM WITHIN)
• PENELITIAN MELALUI REFLEKSI DIRI (SELF-REFLECTIVE INQUIRY)

PERBEDAAN
• PTK – PENELITIAN KELAS
• PTK – PENELITIAN FORMAL
PERLUNYA GURU MELAKSANAKAN PTK
(Mengapa guru perlu melakukan PTK ?)

UNJUK KERJA SEORANG GURU YANG PROFESIONAL


MENILAI KINERJANYA SENDIRI
TEMUAN PENELITIAN TRADISIONAL KADANG SULIT UNTUK
DIIMPLEMENTASIKAN
MERUPAKAN ORANG YANG PALING AKRAB DENGAN KELASNYA
INTERAKSI GURU-SISWA BERSIFAT UNIK SEHINGGA GURU PAHAM
MASALAH YANG DIHADAPI SISWA
PENGALAMAN MEMBUAT GURU MAMPU MELAKUKAN PENELITIAN
DIKELASNYA
MANFAAT PTK
• BAGI GURU:
 MEMPERBAIKI PEMBELAJARAN
 MEMBANTU GURU BERKEMBANG SECARA PROFESIONAL
 MENINGKATKAN RASA PERCAYA DIRI GURU
 MENGEMBANGKAN PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN
• BAGI SEKOLAH:
 PTK MEMBANTU/MENDORONG PENGEMBANGAN SEKOLAH
• BAGI SISWA
 MENINGKATKAN HASIL BELAJAR (PRESTASI) SISWA
 SEBAGAI ROLE MODEL BAGI SISWA UNTUK BERPERILAKU ILMIAH
DAN KRITIS

KETERBATASAN PTK
• VALIDITASNYA DIPERTANYAKAN
• HASILNYA TIDAK DAPAT DIGENERALISASIKAN
TERIMA KASIH
….

Anda mungkin juga menyukai