Anda di halaman 1dari 47

Sistematika Karya Tulis Ilmiah

Sutoijoyo

Balai Diklat Keagamaan Surabaya


2023
http://www.free-powerpoint-templates-design.com
01 Standar Karya Tulis Ilmiah

02 Sistematika Penelitian Tindakan


Kelas

03 Sistematika Best Practice

Agenda
Kita Hari ini 04 Sistematikan Buku Pedoman
Guru
Diagram

Karya Tulis
Ilmiah

Penelitian Pemikiran
.
Kritis
KARYA TULIS ILMIAH

1 Penelitian 2 Pemikiran Kritis

• PTK,
• Best Practice,
• Makalah,
• KTI Populer, • Makalah dan
• Modul, • Artikel.
• Diktat.
• Buku Pedoman Guru
• dll
Prinsip-Prinsip KTI

1 Asli bukan merupakan plagiat/jiplakan, atau disusun dengan niat dan prosedur
yang tidak jujur.

2 Perlu Beranfaat tersebut diutamakan untuk memperbaiki


mutu pembelajaran di satuan pendidikan guru
bersangkutan

3 Ilmiah mempunyai kebenaran yang sesuai dengan kaidah kebenaran


ilmiah dan mengikuti kerangka isi yang telah ditetapkan.

isi laporan harus sesuai dengan tugas


o ns i s t e n
4 K pokok guru.
Penelitian Tindakan Kelas
▪ Penelitian Tindakan Kelas (PTK) merupakan
ragam penelitian pembelajaran yang berkonteks
kelas.

▪ PTK dilaksanakan oleh guru untuk memecahkan


masalah-masalah pembelajaran yang dihadapi
oleh guru, memperbaiki mutu dan hasil
pembelajaran.

▪ PTK berupaya mencobakan hal-hal baru (inovasi)


pembelajaran demi peningkatan mutu dan hasil
pembelajaran.
6
BIDANG KEGIATAN PTK
•Meningkatkan mutu PBM
1. Pengelolaan kelas→ •Meningkatkan partisipasi siswa dalam belajar
•Menerapkan pendekatan pembelajaran inovatif

•Menerapkan berbagai metode pembelajaran


2. Proses pembelajaran→ •Mengembangkan kurikulum
•Meningkatkan peranan siswa dalam belajar
•Memperbaiki metode evaluasi

•Pemanfaatan model atau peraga


3.Pengembangan sumber •Pemanfaatan sumber-sumber lingkungan
•Pemanfaatan peralatan tertentu
belajar→
•Meningkatkan hubungan antara siswa,
4. Peningkatan personal guru, orangtua
•Meningkatkan konsep diri siswa dalam
dan profesional → belajar
•Meningkatkan sifat dan kepribadian siswa
7
Prinsip-prinsip PTK

1. Tidak menganggu komitmen guru sebagai pengajar.


2. Metode pengumpulan data tidak menuntut waktu
yang berlebihan sehingga menganggu pembelajaran
3. Metode yang digunakan harus cukup andal dan
4. taat asas PTK
5. Masalahnya muncul dari pembelajaran yang paling
merisaukan
6. Konsisten dan peduli terhadap prosedur etika
7. Permasalahan ada dalam pespektif misi sekolah
ALUR PROSEDUR KERJA
PENELITIAN TINDAKAN KELAS
Orientasi dan
observasi

Analisis dan
temuan

Observasi Analisis dan


Rencana umum Tindakan
Pelaksanaan Refleksi tindakan
tindakan Siklus i Siklus 1
siklus 1

Analisis dan Observasi


Tindakan Rencana tindakan
Refleksi Tindakan Pelaksanaan
Siklus 2 Siklus 2
Siklus 2 Siklus 2

Kesimpulan Berhasil
KARAKTERISTIK JUDUL PTK

• Disusun dengan kalimat yang singkat


• Disusun dengan kalimat yang Jelas
• Disusun dengann kalimat yang sederhana
• Menampilkan sosok PTK
• Judul (8 – 15) kata
IBARAT DUNIA KEDOKTERAN JUDUL PTK
HENDAKNYA MEMUAT

RUMAH
PENYAKIT OBAT PASIEN SAKIT

Permasalahan Solusi yang Siswa yang Madarasah


yang ada ditawarkan mempunyai dimana
dalam Proses untuk menye- masalah dalam penelitian
Belajar lesaikan Pembelajaran dilaksanakan
mengajar masalah
FORMULA MEMBUAT JUDUL PTK:
• Peningkatan ………Melalui ………..Siswa Kelas …… MTs
……..Kota ………

• Contoh:
Peningkatan Prestasi Belajar Menulis Cerita Pendek
Melalui Metode Pengamatan Objek (Gambar) Siswa
Kelas VII MTs Negeri 3 Pasuruan
Latihan Lembar Kerja judul

Menyusun Judul PTK

13
Sistematika Proposal PTK
I. JUDUL PENELITIHAN
II. PENDAHULUAN
1. Latar Belakang
2. Rumusan Masalah
3. Tujuan Penelitian (Umum, Khusus)
4. Manfaat Penelitian (Siswa, Guru, Sekolah, IP)
III. KAJIAN PUSTAKA
IV. 1. Kajian Pustaka
V. 2. Hipotesis Tindakan
IV. METODE PENELITIAN
1. Rancangan Penelitian
2. Subjek Penelitian
3. Instrumen Penelitian
4. Teknik Pengumpulan Data
5. Teknik Analisis Data
6. Lain-lain (Jadwal Penelitian, Rencana Biaya, Personalia
Penelitia)
• 1. PENDAHULUAN:

a. Latar belakang masalah:


➢ kemukakan secara jelas disertai data faktual yang
dijumpai di klas.
➢ Kondisi yang ideal yang seharusnya terjadi (ada teori)
➢ Penelitian terdahulu yang sejenis
➢ Kemukakan pentingnya masalah tersebut dipecahkan.
➢ Obat atau solusi yang ditawarkan
Rumusan Masalah
Rumusan masalah biasanya ditulis dalan bentuk
kalimat Tanya.
Contoh:
Apakah model pembelajaran Snowball Throwing
dapat meningkatkan kemampuan siswa dalam
berbicara pada materi teks Descriptive?
Tujuan Penelitian
Mendeskripsikan dan menganilisis data yang
berhubungan dengan rumusan masalah yang
ditetapkan
16
2. Kajian Teori
❑ Jabarkan teori, konsep, atau hasil-hasil penelitian yang
berhubungan dengan variabel-variabel penelitian yang ada
dirumusan masalah.
❑ GUNAKAN kajian tersebut untuk menjelaskan bahwa tindakan
itu dapat mengatasi masalah.
❑ Uraikan variabel bebas secara rinci, termasuk bagaimana cara
pelaksanaan tindakan atau action yang akan dilakukan.
❑ Pada PTK kemukakan secara jelas variabel tindakan dan
masalah yang dipecahkan serta kemungkinan hipotesis atas
tindakan tersebut.

17
3. Metode (pelaksanaan) penelitian
a. Subjek Penelitian
Siapa subyek PTK kita? Berapa jumlahnya laki-laki dan
perempuan

b. Metode Pengempulan Data (misalnya)


Observasi (digunakan untuk mendapatk data tentang
apa?)
Interview (digunakan untuk mendapatk data tentang apa?)
c. Teknik Analisis Data
Data yang sudah diperoleh lallu diolah dengan cara
apa? (misalnya diprosentase, dikatagorikan,)

d. Indikator Keberhasilan PTK


PTK dikatagorikan berhasil itu ukurannya yang
dipakai apa? Harus ditentukan.
4. HASIL PENELITIAN
• Paparkan kondisi lapangan yang diperoleh.
• Deskripsikan semua data yang didapat pada tiap siklus, dan
sajikan dalam tabel.
• Analisis data yang sesuai, sajikan hasilnya
• Rangkum analisis semua siklus pada suatu tabel sehingga
menjawab hipotesis serta masalahnya.
• Pada PTK deskripsikan data perubahan pada tiap siklus serta
simpulkan untuk semua siklus yang dicapai.
5. PENUTUP

Tulis simpulan-simpulan hasil penelitian yang didapat,


urutkan sesuai dengan rumusan masalah.
Berdasarkan hasil penelitian, tulis saran-saran yang
diperlukan (bagaimana sarannya kepada siapa dengan
didasarkan pada simpulan yang diperoleh)
❑ Best Practice adalah pengalaman terbaik dari keberhasilan PTK dalam
melaksanakan tugas, termasuk dalam mengatasi berbagai masalah dalam
melaksanakan tugas utamanya
❑ Best Practice yang dituangkan dalam tulisan yang disusun secara sistematis
sesuai kaidah penulisan merupakan Karya Tulis Ilmiah Pengawas Sekolah
yang dapat dnilai AK-nya
❑ Best practice bukan laporan kegiatan tugas pokok pengawas sekolah, Kepala
Sekolah ayau tugass guru. Tapi laporan pengalaman terbaik dalam
melaksanakan tugas pokok.
❑ Best practice adalah karya tulis yang berisi uraian ide/gagasan atau
pengalaman nyata penulis dalam upaya mengatasi berbagai masalah
pendidikan formal yang manjadi tanggungjawabnya.
❑merupakan cara baru dan inovatif dalam memecahkan suatu masalah
dalam pendidikan khususnya pembelajaran;
❑membawa sebuah perubahan/perbedaan sehingga sering dikatakan
hasilnya luar biasa (outstanding result) baik secara kualitatif maupun
kuantitatif;
❑mampu mengatasi persoalan tertentu secara berkelanjutan
(keberhasilan lestari) atau dampak dan manfaatnya berkelanjutan/tidak
sesaat;
❑mampu menjadi model dan memberi inspirasi kepada teman sejawat,
guru/kepala sekolah binaan dan pembuat kebijakan (pejabat); dan
❑Cara dan metoda yang dilakukan dan atau digunakan bersifat ekonomis
dan efisien.
MENGIDENTIFIKASI PELAKSANAAN PENGAWASAN YANG TELAH DILAKUKAN (misalnya
berdasarkan laporan setiap program pengawasan tahun sebelumnya)

MENGANALISIS PROSES, HASIL, DAN DAMPAK TERBAIK DARI KEIATAN PENGAWASAN


YANG DILAKSANAKAN APAKAH MEMENUHI CIRI BEST PRACTICE

BUAT LAPORAN BEST PRACTICE DENGAN SISTEMATIKA SESUAI KETENTUAN

SEMINARKAN DI SALAH SATU SEKOLAH BINAAN

ARSIPKAN DI PERPUSTAKAAN SEKOLAH SALAH SATU SEKOLAH BINAAN

KEMBANGKAN: DAPAT DIBUAT JENIS KARYA TULIS LAIN DARI LAPORAN BES PRACTICE
Dipublikasikan secara nasional 8
dibuat
LAPORAN BEST PARCTICE

BUKU GAGASAN Dipublikasikan tidak secara 7


nasional

Dipublikasikan secara nasional 4


dibuat ARTIKEL yang
dimuat di JURNAL
Dipublikasikan 3,5
tidak secara nasional
dipresentasikan pada
MAKALAH 2,5
forum ilmah

AK
PEMBIMBINGAN & PENGAWASAN
BEBAN KERJA

SEKOLAH (PP

BEBAN KERJA
PENGAWAS

SEKOLAH (PP
PENGAWAS
PELATIHAN
74/2008

19/2017
PROFESIOANAL GURU
PEMBIMBINGAN
PENGAWASAN
PELATIHAN

TUGAS POKOK PS
(Pasal 5 Permen Pan&RB 21/ 2010)

PENGAWASAN AKADEMIK DAN PENGAWASAN MANAJERIAL


BEST PRACTICE
PELAKSANAAN TUPOK LAPORAN TUPOK
PENGAWASAN

❑ LAPORAN PEMBINAAN GURU INOVATIVE


❑ PEMBINAAN GURU DAN/ATAU KS
❑ PEMENUHAN SNP ❑ LAPORAN PEMENUHAN SNP OUTSTANDING
❑ PENILAIAN KINERJA ❑ LAPORAN PENILAIAN KINERJA DAMPAK
GURU
GURU BERKELANJUTAN
❑ LAPORAN BIMATPROF GURU
❑ PENILAIAN KINERJA DAN/ATAU KS
KS ❑ DLL
❑ BIMATPROF GURU
❑ DLL
adakah yang bersifat inovatif, oot LAPORAN BEST
standing, memacahkan masalah ,
ampak yang berkelanjutand???
PRACTICE
LAPORAN BEST PRACTICE
BAGIAN AWAL

BAGIAN ISI

BAGIAN PENUNJANG
BAGIAN AWAL, terdiri atas
❑ Halaman Judul;
❑ Lembar Persetujuan yang memuat tanggal persetujuan*);
❑ Pernyataan Keaslian Tulisan dari penulis
❑ Pernyataan Atasan langsung yang menyatakan keaslian tulisan
❑ Ernyataan dari Perpustakaan yang menyatakan bahwa laporan Best Practice telah
diarsipkan di perpustakaan sekolah
❑ Kata Pengantar disertai tangal enyusunan laporan;
❑ Daftar Isi,
❑ Daftar Tabel, Daftar Gambar, Dan Daftar Lampiran (Bila Ada)
❑ Abstrak Atau Ringkasan

*) Lembar persetujuan disahkan minimal oleh Koordinator Pengawas. Namun apabila penulisnya adalah
koordinator pengawas, maka lembar pengesahan disahkan oleh Kepala Dinas terkait.
Bab I PENDAHULUAN:
A. Latar Belakang: menguraikan mengapa peningkatan mutu
pendidikan tersebut dan cara meningkatkannya, serta dampak
terhadap proses pengawasan/pendidikan sangat signifikan.
B. Rumusan masalah: menguraikan berbagai cara yang digunakan
dalam meningkakan mutu pendidikan dan menjelaskan bahwa cara
yang dipilih adalah yang terbaik (inovatif, kreatif, efektif, efisien, dan
lestari).
C. Tujuan dan Manfaat; menguraikan identifikasi peningkatan mutu
pendidikan, proses dan manfaat hasil yang diperoleh.
Bab II KAJIAN PUSTAKA
▪ Berisi teori-teori /konsep-konsep yang digunakan untuk
menganalisis hasil peningkatan mutu pendidikan yang dicapai dalam
kegiatan pengawasan/pendidikan.
▪ Kajian pustaka dapat berupa laporan hasil penelitian/best practice
terdahulu yang relevan dengan tema best practice yang sedang
dilakukan baik dalam artikel dalam jurnal ilmiah maupun dalam
bentuk buku.
Bab III Pembahasan

▪ Harus didukung data yang ada di sekolah

▪ Harus ada kejelasan ide atau gagasan asli penulis yang terkait

dengan upaya peningkatan mutu pendidikan dan sudah berhasil

diterapkan.
LANGKAH-LANGKAH PEMBAHASAN (lanjutan):

➢Menjelaskan cara peningkatan mutu pendidikan termasuk hambatan-


hambatan yang harus diatasi dan dituangkan secara rinci.
❖Jelaskan evaluasi diri tentang cara dan strategi yang telah dilaksanakan
❖Tuliskan kesenjangan antara teori atau regulasi dengan pelaksanaan
dan/atau hasil pengawasan sekolah sehingga muncul ide dan motivasi
untuk mengatasi kesenjangan tersebut
❖Lakukan evaluasi terhadap output dan outcome (dampak).
❖Tuliskan kualitas pelaksanaan dan hasil pengawasan.
➢Menuliskan langkah/metode , alat dan /atau instrumen yang digunakan
yang pengawas sekolah
Lanjutan …….

➢Menuliskan tempat , waktu, dan lembaga yang menunjang


pelaksanaan sehingga kegiatan tersebut dinyatakan sebagai
pengalaman terbaiknya dalam meningkatkan mutu pendidikan
dengan menghubungkan kajian teori/tinjauan pustaka yang
menunjang.
➢Menunjukkan keaslian, kejelasan, dan kecemerlangan ide/gagasan
terkait dengan upaya peningkatan mutu pendidikan. Uraian ini
merupakan inti tulisan Best Practice.
➢Menguraikan hasil yang dicapai dan indikator pencapaian harus
dijelaskan agar laporannya dikatagorikan sebagai best practice.
LANGKAH-LANGKAH PEMBAHASAN (lanjutan):

➢Menjelaskan bahwa hasilnya luar biasa (outstanding) dengan


membanding data-data yang ada baik disekolah sendiri maupun
sekolah lain.
➢Menjelaskan bahwa langkah yang ditempuh cukup inovatif (aspek
apanya, tidak seperti biasanya yang dilakukan pengawas lainnya).
➢Menguraikan bahwa hasilnya dikatagorikan lestari/tidak sesaat.
➢Menjelaskan bahwa langkah langkah yang diambil sangat efektif dan
efisien.
➢Menguraikan hasil peningkatan mutu pendidikan yang telah
dilakukan (harus didukung dengan data yang benar, data dilampirkan)
BAB IV SIMPULAN SARAN DAN TINDAK LANJUT

▪ Simpulan berisi uraian hal-hal yang dapat disarikan dari pengalaman


terbaik.

▪ Saran atau rekomendasi ditujukan kepada pihak-pihak terkait dengan


peningkatan mutu pendidikan.

▪ Menuliskan tindak lanjut yang akan dilakukan setelah best practice ini
selesai.
▪ Daftar pustaka
▪ Lampiran-lampiran, terdiri dari:
➢Daftar Hadir
➢Foto Kegiatan
➢Seminar hasil penulisan best practice (dilampirkan bukti
pelaksanaan)
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN-LAMPIRAN:
Berita Acara sekurang-kurangnya memuat waktu, tempat, peserta yang
Seminar membuktikan bahwa hasil penelitian tersebut telah
diseminarkan dalam lingkup terbatas. notulen seminar,
ditandatangani oleh panitia seminar dan Koordinator Pengawas
Sekolah. Kepala Dinas/ Atasan Langsung
Notulensi Seminar
Daftar Hadir
Surat Keterangan Surat Keterangan menyatakan bahwa arsip dari Laporan BEST
Perpustakaan PRACTICE tersebut telah disimpan di perpustakaan di salah satu
Sekolah sekolah dalam wilayah binaan Pengawas Sekolah yang
bersangkutan.
Surat Pernyataan Pernyataan keaslian dari koordinator pengawas sekola/Kepala
Keaslian Karya Dinas sebagai Atasan Langsung
LAMPIRAN LAIN:
Foto Kegiatan Atau Video
Contoh instrumen yang telah diisi
Media/alat yang digunakan
Data Hasil Best Practice (antara lain: hasil kerja, bukti yang
menggambarkan perubahan setelah melaksanakan best practice.)
CONTOH-CONTOH JUDUL LAPORAN BEST PRACTICE
PENGAWAS
• Manajemen Kiss In Harmony Alternatif Model Pembinaan GURU menuju
Sekolah Pencetak Generasi Emas di Kabupaten ..... Tahun .... (KEPALA
SEKOLAH)
• Membimbing Guru ...... Menulis Karya Ilmiah melalui Causal-Conference
di Kabupaten .... Tahun ..... (KEPALA SEKOLAH)
• Meningkatkan Kemampuan Guru Melaksanakan Pengembangan
Keprofesian Berkelanjutan melalui Lesson Study Berbasis Sekolah di ....
Tahun ...... (KEPALA SEKOLAH)
• Penguatan Pendidikan Karakter di SD.... Melalui Modelling dan
Pembiasaan
CONTOH-CONTOH JUDUL LAPORAN BEST PRACTICE
KEPALA SEKOLAH DAN GURU

❑Pengembangan kertampilan Berpikir Kritis Siswa melalui


Pembelajaran Peta Konsep pada SMP ….
❑Pengembangan Ketrampilan Menulis (writing) melalaui model
Pembelajan Dictogloss pada SMA …..
❑Peningkatan Kemampuan Berbicara (Speaking) melalui Media Film
Mr. Bean
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai