Anda di halaman 1dari 16

MEDIA PEMBELAJARAN

Oleh: Teguh Sutanto, S.E.


TUJUAN PEMBELAJARAN
Peserta didik mampu memahami mengenai
pengertian media pembelajaran, ciri-ciri
media pembelajaran, fungsi media
pembelajaran, keterbatasan media
pembelajaran serta jenis-jenis media
pembelajaran
METODE PEMBELAJARAN

CERAMAH DAN DISKUSI


RUANG LINGKUP
PENGERTIAN MEDIA
PEMBELAJARAN
CIRI CIRI MEDIA PEMBELAJARAN

FUNGSI MEDIA PEMBELAJARAN


KETERBATASAN MEDIA
PEMBELAJARAN
JENIS-JENIS MEDIA
PEMBELAJARAN
PENGERTIAN MEDIA PEMBELAJARAN
Perantara materi dalam proses Alat untuk memperoleh dan
pembelajaran meningkatkan skill

Media
Pembelajara
n

Alat bantu yang efektif untuk


Sumber belajar mencapai hasil pembelajaran yang
utuh dan bermakna

Alat bantu untuk untuk


menstimulus motivasi siswa dalam
belajar.
CIRI CIRI MEDIA PEMBELAJARAN
Ciri Fiksatif Ciri Manipulatif
Ciri Distributif
(Fixative Property) (Manipulative
(Distributive Property)
Property)

Contohnya,
Contohnya
Contohnya, rekaman video,
adalah peristiwa
proses audio yang
tsunami, gempa
pelaksanaan disebarkan
bumi, banjir, dan
ibadah haji dapat melalui flashdisk
sebagainya
direkam dan atau link yang
diabadikan
diperpendek bisa diakses
dengan rekaman
prosesnya menggunakan
video
internet
FUNGSI MEDIA PEMBELAJARAN

Gambaran Fungsi Media dalam Proses Pembelajaran


KETERBATASAN MEDIA
PEMBELAJARAN
1. Pemakaian media pembelajaran hanya sebagai alat bantu, bukan pengganti guru.

2. Media yang menggunakan listrik, maka sangat bergantung terhadap daya listrik tersebut.

3. Terkadang ada juga media yang memerlukan adanya penataan ruangan yang khusus.

4. Penggunaan media pembelajaran sangat sukar secara bervariasi

5. Mempersiapkan beberapa media pembelajaran memerlukan waktu cukup lama

6. Kalau terjadi kerusakan mendadak, sangat mengganggu dan tidak dapat digunakan untuk
selanjutnya

7. Perlu adanya pemeliharaan yang ekstra hati-hati, khususnya yang bersifat elektronik, agar dapat
digunakan dalam jangka waktu lama
JENIS-JENIS MEDIA
PEMBELAJARAN
1. MEDIA AUDIO
2. MEDIA VISUAL
3. MEDIA AUDIO
VISUAL
4. MEDIA SERBANEKA
TUGAS

BUATLAH BAHAN AJAR DENGAN MEMPERGUNAKAN SALAH SATU


JENIS DARI MEDIA PEMBELAJARAN!
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai