Anda di halaman 1dari 25

Anatomi

Fauziah, S.Gz., M.Si.,

JantungDietisien

2022 2023
01 Defenisi dan Lokasi
Jantung
Defenisi
Jantung
Jantung = Cor =
Heart Jantung : sebesar kepalan
tangan
Berat :
• 280 – 340 gr ( laki-laki)
• 230 – 280 gr ( perempuan)
Dasar : disebut basis
Puncak : Apex

Organ Muscular berongga yang


bentuknya mirip pyramid dan terletak
di dalam pericardium di mediastinum
(kantung torax)
Memompa darah ke
Lokasi
Jantung
02 Fungsi
Jantung
Fungsi Membangkitkan tekanan darah.
Jantung Kontraksi jantung menghasilkan tekanan
darah, yang diperlukan untuk memaksa darah
melalui pembuluh darah.

Mengalirkan darah
Jantung memisahkan paru-paru dan sirkulasi
sistemik, yang menjamin aliran darah yang
kaya oksigen ke jaringan.

Memastikan aliran darah satu arah.


Katup jantung memastikan aliran darah satu
arah melalui jantung dan pembuluh darah.

Mengatur supplai darah.


Perubahan kecepatan dan kekuatan kontraksi
jantung menyesuaikan aliran darah dengan
perubahan kebutuhan metabolisme jaringan
selama istirahat, olahraga, dan perubahan
posisi tubuh
03 Permukaan dan batas
Jantung
Permukaan dan batas Jantung Berhubungan dengan
Jantung : berhadapan dengan struktur lain disekitarnya pembuluh darah-pembuluh
darah besar

Atrium

01
sinistra

Basis Cordis
Basis Cordis
Tdd Sebagian besar Atrium Dextra
atrium sinistra, atrium
dextra dan pembuluh
darah Apex Cordis

02
Facies sterocostalist
Bag. Jantung yang menghadap ke
ventrikel Dextra ventrikel
Sinistra sternum. Sebagian besar terdiri dari
ventrikel dextra dan sinistra,
atrium dan auricula dextra
Permukaan dan batas Jantung
Jantung : berhadapan dengan struktur lain disekitarnya

Facies Diaphragmatica
03 Bag. Jantung yang menghadap ke
diafragma. Tdd ventrikel Dextra dan
sinistra
Diafragma yang berhadapan dengan
jantung: centrum tendenium
diafragma Terlihat seperti Puncak
kerucut tumpul

Sinistra Facies Pulmonalis 04


margo Bag. Jantung yang
Dextr Obsutus menghadap ke paru-paru.
a
Sisi kanan = margo acutus
margo acutus
(dextra), dan sisi kiri =
margo Obsutus (sinistra).
Ruang
Jantung Atrium
Sinistra

Atrium
Dextra

Ventrikel Ventrikel
Sinistra
Dextra
Ruang Darah dari Brankhio
chepal
3 pintu masuk darah
kotor/ CO2

Jantung

Lapisan otot
dinding
atrium
Struktur sisa dari
jaringan
embrionik

Landasan darah
pertama dari

Atrium
seluruh tubuh
Darah kemudian
melanjutkan perjalanan
ke Ventrikel Dextra
Ventrikel
Ruang Dextra
Memompa darah ke
paru-paru

Jantung Darah Dari atrium


masuk ke
ventrikel dextra
melalui

Katup
tricuspidalis

m. Papilaris : buka tutup


katup = berhubungan dengan
Mengantarkan impulslistrik
masing-masing cuspis melalu biar lebih cepat mencapai
CORDA TENDINAE dinding jantung

Ibarat main layang2= cuspis :


layang2, chordae tendenea Otot : trabecula carnae - Melalui katup pilmonal, darah melanjutkan
benang, dan yang menarik/ perjalanannya menuju paru-paru untuk
mengatur layang2nya adalah melakukan pertukaran dari CO2 menjadi
kita dalam hal ini m. papilaris oksigen. Dari paru-paru, darah siap diedarkan ke
Ruang Atrium Sinistra
Jantung Left Auricle
Aurikula atrium=
struktur pada atrium
menyerupai daun telinga

Vena Pulmonalis
• Superior
Dextra
• Inferior Total ada 4
Sinistra
Dinding di Vena
dalamnya - Superior
disebut sinistra
m.pectinatie
- Inferior
dextra
Ruang Ventrikel
Memompa darah ke
Sinistra
Jantung seluruh tubuh

Note: bedanya dengan atrium dan ventrikel dextra adalah lapisan otot lebih tebal, kemudian
katupnya ; pada atrium dan ventrikel dextra ada 3 katup sedangkan ventrikel sinistra hanya ada
Ruang
Jantung Atrie-Ventrikularis
Sinistra

Katup Trunci
Pulmonalis Katup Mitralis

Atrie-Ventrikularis
Dextra

Katup
Tricuspidalis Katup Aorta
Rangka Anulus fibrosus yang mengelilingi ostium venosum dextrum berbentuk cincin
bulat panjang • Yang mengelilingi aorta dan A. Pulmonalis merupakan :
lingkaran yang bundar • Anulus fibrosus ini merupakan tempat lekat otot-
otot jantung dan katup masing-masing ostia

Jantung
Cincin-cincin fibrosa (jaringan ikat) yang
mengelilingi ostium
Trigonum Fibrosum
Sinistra

Rangka Jantung 
• Ostium atrio
ventricularis dextra =
ostium venosum dextra
• Ostium atrio
ventricularis sinistra =
ostium venosum sinistra
• Ostium pulmonale =
Trigonum ostium arteriosum dextra
• Ostium aorta = ostium
Fibrosum arteriosum sinistra
DextraFibrosus
Annulus
Dikelilingi jaringan ikat
Annulus Fibrosus Dextra
disebut : anulusfibrisus
sinistra
Sistem Konduksi
Jantung • Yaitu sistem penghantaran impuls
memungkinkan pengaturan irama jantung
yang

• Sistem ini berupa gabungan dari : otot-otot jantung


dan serabut syaraf.
• Karena ini disebut : sistem neuro myocardium

Fasikulus
Atrieventrikularis
Ramus Dextra et
sinistra

Menyampaikan Impuls-impuls
listrik ke tiap-tiap otot jantung
sehingga terjadi proses kontraksi
dan relaksasi dengan irama yang
teratur
Sistem Konduksi Sino Atrial Node (SA Node)
• berupa tumpukan jaringan neuro muscular yang kecil
Jantung • terletak dalam dinding atrium kanan, diujung crista
terminalis
• merupakan pendahulu dari kontraksi jantung karena itu
disebut : Pace maker
• dari sini impuls diteruskan ke A.V. Node

A.Ventricular. Node
• susunannya seperti S.A. Node
• Berada didalam septum atrium dekat muara sinus
coronarius
• dari sini impuls diteruskan ke A.V. Bundle (Bundle Hiss)

A.V. Bundle (Bundle Hiss)


• mulai dari A.V. Node → pinggir post dan bawah pars
membranacea septum interventriculare
• ujung atas pars muscularis septum interventriculare
kemudian bercabang 2
• pars septalis dextra
• pars septalis sinistra Serabut Pars septalis kemudian
bercabang menjadi sekat purkinye

Serabut Purkinye berupa anyaman pada sub endocardial


pada kedua ventrikel
Vaskularisasi
Arteri

LCA/LM Arteri Koronaria Sinistra / Left main artery


(LM/LCA)
• Left Circumflex (LCx)
• Left Anterior Descendence (LAD)

Right Coronary Artery (RCA)


• Ramus Marginalis Dextra
• Right Posterior Descenden (RPD)

Jika salah satu pembuluh darah tsb


tersumbat, maka jaringan jantung akan
rusak atau infark sesuai dengan daerah
tempatnya bekerja. Disebut sebagai PJK

Facies Sternocostalis
(Anteriior)
Vaskularisasi
V. Cordis Megna (Vena)

Muara : Sinus Coronarius


V. • V. Cordis Parva
Cordis • V. Cordis Medial
Arteri • V. Cordis Magna

Langsung Ke Atrium Dextra


• Vena Cordis Anterior
V. Cordis Sinus
Parva Coronarius

Facies Sternocostalis
(Anteriior)
Vena 
• Hampir semua vena jantung bermuara kedalam Sinus Coronarius, yaitu suatu vena jantung yang lebar,
terletak dibagian post sulcus coronarius dan ditutupi serabut-serabut otot atrium kiri.
• Sinus ini bermuara ke atrium kanan yang terletak antara muara V. Cava Inf dan ostium Atrio
ventricularis

Persyarafan Jantung Jantung dipersyarafi oleh :


• Sistem saraf symphatis
• Sistem saraf para symphatis (berasal dari N. Vagus) Keduanya membentuk : Pl. Cardialus

Sistem syaraf Parasymphatis Berasal dari N. Vagus. Cabang N. Vagus yang penting untuk persyarafan
jantung adalah :
• Didaerah leher - R. Cardiaci Sup N. Vagi
• Didaerah thorax - R. Cardiaci Inferior

Sistem symphatis berasal dari : Gl. Cervicale Sup memberikan :


• N. Cardiacus Sup Kanan. menuju Pl. Cardiacus Prof
• N. Cardiacus Sup Kiri. Menuju Pl. Cardiacus Superficialis
Gl. Cervicale Sup memberikan :
• N. Cardiacus medius kanan menuju Pl. Cardiacus Prof
• N. Cardacus medius kiri menuju Pl. Cardiacus Prof
• Gl. Cervicale Inf Gl. Thoracalis I Gl. Stelatum N. Cardiacus Inf Ansa Subclavia 4. Cabang pars
Thoracica 1 – 5 teratas

Plexus Cardiacus 
• Berupa anyaman syaraf untuk mensyarafi jantung
• Terletak pada basis jantung, dekat arcus aorta Terbagi atas
• Pl. Cardiacus Sup
• Pl. Cardiacus Profundus

Pl. Coronarius Anyaman-anyaman syaraf menyertai A. Coronaria Terdiri atas :


• Pl Coronarius Post - menyertai A. Coronaria sinistra - dibentuk oleh : Pl. Cardiacus prof
• Pl Coronarius Ant - menyertai A. coronaria dextra - dibentuk oleh Pl. Cardiacus superficialis

Sistem Lymphe 
• Pada umumnya mengikuti pembuluh nadi
• Mulai dari kapiler lymphe yang meluas dari endocardium sampai epicardium
• Kemudian membentuk Nn.Ll. Subendocardial. Berjalan bersama-sama A. Coronaria
• Kemudian masuk Nn. Ll. Mediastinalis ant Nn.Ll. Tracheo bronchiali
TOPOGRAFI
Terimakasih :)
Fauziah
fzh.uciamrullah@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai