Anda di halaman 1dari 30

Doubletape.co.

id

Manual Book
GERAKAN
NUSANTARA 2022

(School Milk Program)


1

DOUBLETAPE 2020 - ALL RIGHTS RESERVED


Kartu Seru Milky Sustainability Education

Memperkenalkan dan meningkatkan Meningkatkan kesadaran akan


EVENT
OBJECTIVE kesadaran tentang kemasan baru pentingnya sustainability untuk
Frisian Flag Milky (dan Kartu Seru menanamkan kebiasaan positif mulai
Milky di balik kemasan) dengan dari generasi muda.
membuat keseruan agar anak-anak Mendidik siswa tentang daur ulang dan
tertarik untuk membeli produk pentingnya pengelolaan sampah yang
benar, mulai dari produk dan kemasan
Frisian Flag
1. Tiap Pagi minum susu
KEY MESSAGE
(Nutrition - Educational Frisian Flag
Content) 2. Pentingnya protein yang
terdapat di susu
3. Membangun daya tahan
tubuh alami - “Bantu Jaga
Diri, Kini dan Nanti”
Doubletape.co.id

Pre Event
Train Of The
Trainer
4

DOUBLETAPE 2020 - ALL RIGHTS RESERVED


Pre Event
Train Of The Trainer

Train Of The Trainer

● Online (7 sesi Webinar)


● Total 250 Sekolah
○ Jakarta 100 sekolah, Depok 20 sekolah, Bogor 20 sekolah,
Tangsel 20 sekolah, Bekasi 20 sekolah & Bandung Kota 30
sekolah, Kabupaten Bandung 20 sekolah.
● 1 Sekolah terdapat 4 perwakilan (Kepala Sekolah, Guru kelas 4, Guru
kelas 5 dan Guru PJOK)
● Dilakukan di jam 13.30 ; Durasi 3 jam
● Speakers;
- Dinas Pendidikan Dasar
- FFI
- Ahli Gizi (PKGKUI)
- Penggiat Gaya Hidup Berkelanjutan (Nara Kreatif
Pre Event
Train Of The Trainer
Materi Pengajaran

Materi ajaran terbagi menjadi 4 bagian pembelajaran yaitu :


A. Bagian Program Penguatan Pembelajaran dan Penilaian (PKGKUI)
B. Bagian Program Edukasi Ilmu Gizi (PKGKUI)
C. Bagian Program Pemilahan Sampah (Nara Kreatif dan Nara Synergy)
D. Bagian Program Kelestarian Lingkungan (Nara Kreatif dan Nara Synergy)

Pemateri

1. Pemberian materi Edukasi Ilmu Gizi akan diberikan oleh narasumber dari Pusat Kajian Gizi dan Kesehatan Fakultas Kesehatan Masyarakat
Universitas Indonesia yaitu:
1. Ir. Ahmad Syafiq, MSc, PhD
2. Prof. Dr. Drg. Sandra Fikawati, MPH
3. Mardatillah, SKM
2. Pemberian materi Pemilahan Sampah dan Kelestarian Lingkungan dari Nara Kreatif dan Nara Synergy akan diberikan oleh
1. Nezatullah Ramadhan
2. Angeline Callista Managing
Rundown
Doubletape.co.id

Event
School to School
8

DOUBLETAPE 2020 - ALL RIGHTS RESERVED


Event School to School
School to School
Start ; 9 August 2022
3 Months (August - October)

Total 250 Sekolah (List sekolah sama dengan ToT)

Acara :
● Class Education
(TOT ; Nutrition + sustainability)
● Comic distribution
○ Semua siswa jakarta akan terima
● Ceremony
○ Milk Toss
○ Recycling & Waste Collection & Tee Planting -
Menempatkan 250 tempat sampah daur ulang di 250
sekolah dan mengadakan kompetisi untuk 50 sekolah
yang terpilih.
○ Pemberian bibit tanaman
● Games Kartu seru
- Milky Race
- Milky Aksi
- Scoring & Winner Announcement
● Canteen Activation (Sosialisasi ke siswa/i)

9
Event School to School

Area Mapping

City # of Schools

Jakarta 100

Bogor 20

Bekasi 20

Tangerang 20

Tangerang Selatan 16

Serang + Cilegon 4

Depok 20

TOTAL – Gr. Jakarta 200


Bandung (Kota +
Kabupaten) 50

TOTAL – West Java 50

GRAND TOTAL 250

1
0
Doubletape.co.id

School
Competition
11

DOUBLETAPE 2020 - ALL RIGHTS RESERVED


Kartu Seru Milky - School Competition
Mekanisme Pembagian Kelompok & cara bermain bermain

• Setiap sekolah akan dibagi menjadi 2 kategori


○ Kategori 1 (merupakan anak kelas 1 sampai kelas 3)
○ Kategori 2 (merupakan anak kelas 4 sampai kelas 6)

• Setiap kategori akan dibagi lagi menjadi group (akan disesuaikan bedasarkan jumlah siswa/i di sekolah)
○ Setiap group terdiri dari 30 siswa
○ Setiap group terdiri dari perwakilan kelas (kelas 1-3 atau kelas 4-6)
○ Setiap kategori akan terdiri dari 10 group atau lebih
○ Jika jumlah siswa diatas 600 siswa maka akan ada group tambahan

• Setiap group dibebaskan dalam memilih perwakilannya dalam mengikuti setiap games
• Akan terdapat 4 games, akan tetapi di sekolah ini kita hanya akan ada 2 game KARTU SERU MILKY
yaitu ;
○ Milky Fun Race
○ Milky Aksi
• Dari setiap selesai games akan ada pencatatan perolehan score secara group dan akan dijumlahkan dalam leaderboard
• Pada akhir kompetisi akan di pilih pemenang group dengan perolehan score tertinggi
• Hanya akan ada 2 pemenang yang dipilih sebagai pemenang;
○ 1 pemenang kategori 1
○ 1 pemenang kategori 2
– –
• Pemenang dari setiap kategori (Kelas 1-3 & kelas 4-6) di setiap sekolah akan mendapatkan trophy ( produk FF Milky TBC)
– –
12
#1 - Milky Race
Jumlah Pemain dalam 1 matras adalah 5 Group | 1 Group 3 Orang (sisanya sebagai penonton)
Jika jumlah kelompok lebih dari 10 Group, maka permainan ini bisa maksimal dimainkan untuk 7 group
Perlengkapan Games ; Matras, Kartu Aksi & Dadu

Cara Bermain:
1. 5 kelompok bersiap di area matras yang disediakan
2. 3 Pemain akan berdiri di posisinya masing - masing; (pemain pion, pelempar dadu, dan pengambil kartu aksi)
3. Kartu aksi di letakkan di tengah, menghadap ke bawah (dekat dengan pemain pengambil kartu)
4. Pemain pertama akan melemparkan dadu dan maju sesuai dengan angka yang didapatkan
5. Ikuti dan selesaikan instruksi yang ada ditrek dimana kamu mendarat, atau instruksi yang didapat dari kartu milky
6. Berikut contoh instruksi yang bisa kamu temukan:
a. Maju 1 – 3 Langkah: Maju 1 sampai 3 langkah sesuai dengan instruksi di kartu race
b. Kamu Kehilangan 1 Putaran: Kamu kehilangan giliran lempar dadu di putaran selanjutnya
c. Ambil Kartu Aksi: Ambil 1 kartu dari tumpukkan kartu aksi di tengah, kemudian ikuti instruksi yang tertulis di bagian bawah kartu aksi
d. Tukar Posisi Dengan Temanmu: Pilih 1 pemain lainnya untuk bertukar posisi denganmu
e. Mundur 1 atau 2 Langkah: Mundur 1 atau 2 langkah sesuai dengan instruksi di kartu race
f. Lempar Dadu Lagi: Silahkan melempar dadu lagi di putaran yang sama untuk mendapatkan langkah tambahan
g. Balik ke Titik Awal: Kembali ke titik awal trek dan mulai perjalanan dari awal
7. Di dalam satu putaran, hanya boleh menyelesaikan 1 instruksi atau tantangan
8. Lanjutkan permainan secara bergilir
9. Pemain pertama yang berhasil sampai ke titik akhir trek adalah pemenangnya
10. Group pemenang di permainan ini akan mendapatkan score;

13
Milky Race

Sebelum mulai permainan group menentukan perwakilan yang akan


mengikuti games

START FINISH Dalam 1 sesi games terdiri dari 3 orang dalam 1 kelompok (perwakilan
dari masing-masing kelas)

1 orang sebagai pion


1 orang sebagai pelempar dadu
1 orang sebagai pengambil kartu
(kelas 2 atau kelas 4)

Maksimal kelompok yang dapat bermain dalam satu ronde adalah 7


kelompok (7 orang dalam 1 matras race)

Orang 1

Orang 2

Orang 3
Milky Race

2 set matras race 2 set dadu bantal 2 set kartu aksi (1 set 28 lembar)

2 set cadangan tetap dibawa


#2 - Milky Aksi

Jumlah pemain dalam 1 permainan adalah 5 group, dalam 1 group 27 orang (sisanya sebagai penonton)
Jika jumlah kelompok keseluruhan lebih dari 10 group maka permainan ini diperbolehkan hingga samia 7 group

Perlengkapan Games ; : Kartu Aksi dan Jingle Frisian Flag

Cara Bermain:
1. Group pemain bersiap dilapangan, berbaris memanjang kebelakang (bisa dilakukan secara bersamaan, dengan banyak group pemain sekaligus, melihat kondisi
lebar lapangan)
2. Musik akan dipasang, para siswa akan mulai bermain dan berpindah tempat, dan jika musik berhenti siswa tidak diperbolehkan bergerak.
3. Jika ada pemain yang bergerak saat musik berhenti, pemain tersebut akan gugur dari ronde permainan
4. Di depan barisan group terdapat kartu aksi dan dalam kartu aksi tersebut terdapat instruksi atau tantangan yang berbeda untuk dilakukan oleh masing masing
pemain.
5. Pemain yang berada dipaling depan akan mengambil dan membuka satu kartu dari tumpukkan kartu aksi, dimana tantangan di kartu tersebut harus dilakukan.
6. Jika berhasil, pemain yang menyelesaikan tantangan tersebut akan mendapatkan kartu tersebut dan melanjutkan permainan dengan kembali ke barisan paling
belakang.
7. Lanjutkan permainan secara bergilir dari satu pemain ke pemain selanjutnya sampai tumpukkan kartu aksi habis
8. Jika ada pemain yang tidak berhasil menyelesaikan tantangan yang tertulis di kartu aksi, pemain tersebut akan gugur dari ronde permainan dan tidak mendapatkan
kartunya. Dan yang bersangkutan keluar dari groupnya.
9. Pemenangnya adalah Group pemain yang berhasil menyelesaikan tantangan terbanyak dan
mengumpulkan kartu aksi paling banyak di akhir ronde permainan.

16
Milky Aksi

Note; Pemutaran jingle FFI

10 set kartu aksi (1 set 28 lembar) Music Player


HAMPERS PRODUCT
Alokasi Produk

Hampers Guru Siswa (Milk Toss) Sekolah


TOT
Produk FFI sebanyak
4 Paket produk FFI jumlah siswa 5 Karton produk / 180 paxs
(Berisi 6pcs produk SKU 225Ml) (Produk SKU 115Ml) (Produk SKU 225Ml)

Pemenang kategori 1
; 2 karton 115Ml

Pemenang kategori 2
; 2 karton 115Ml
Doubletape.co.id

Edukasi Gaya Hidup


Berkelanjutan Anak
Usia Sekolah
20

DOUBLETAPE 2020 - ALL RIGHTS RESERVED


Lokasi : Sekolah dasar di area JABODETABEK - JABAR
Target : 250 Sekolah (semua sekolah akan mendapatkan drop-box khusus kemasan daur ulang dan 4 bibit tanaman)
● 200 sekolah di letakan tempat sampah khusus kemasan daur ulang & edukasi
● 50 sekolah menjadi percontohan program; edukasi serta pengumpulan & pengambilan sampah kemasan bekas
&
Education on sustainability (includes recycling & Recycling activity – after drinking FF Milky
Install drop-boxes (trash bins) & posters in
waste management for 50 schools) during products, rinse, dry & cut-out the cards to be
selected schools in Jabodetabek area
GerNus event by CA team re-used for playing (Kartu Seru Milky)

Representative from waste management facility Waste management facility to share reports at
Remaining packaging will be disposed in the will empty the drop-box once every 2 weeks – the end of the month, where schools that reach
drop-box installed in school coordinate with PIC. monthly target (number of used FF Milky
Used packaging will be recycled accordingly. packaging) will receive prizes

22
Edukasi Gaya Hidup Berkelanjutan
(Sustainability Education)
Recycling & Waste Collection Program – School Challenge
● Participants: 50 selected schools in Jakarta
● Period: 2 months, September – October 2022 (sekolah yang mencapai target akan diumumkan hasil dan hadiahnya di
akhir periode challenge - di awal November 2022)
● Prize:
Target # of Frisian Flag Milky Prize
Packaging (115ml / 180ml) (Pcs)
/ 2 months

500 – 1000 3 ctn Frisian Flag Milky

1000 – 2000 5 ctn Frisian Flag Milky

> 2000 10 ctn Frisian Flag Milky

Recycling & Waste Collection - Drop Box


● Pastikan drop-box diletakkan di area terbuka
● Menggunakan double trash bag untuk melapisi bagian dalam drop-box
● (Untuk 50 sekolah yang akan ada waste collection program) - Tolong dibantu infokan ke pihak sekolah kalau
kami sudah schedule pick-up kemasannya 2 minggu sekali. Jika ada kebutuhan untuk di pick-up lebih awal
(karena sudah penuh, dll) tolong diinfokan ke PIC dari DC untuk diinfokan ke pihak FF (Valerie/Riyad).
Edukasi Gaya Hidup Berkelanjutan
(Sustainability Education)

Aktifitas

2. Tree Planting Movement


● Giving “FFI‘s Tree” to school as ceremonial part then we do Tree planting together with head of school
● Class Competition ( Kelas Hijau) : encourage the student to represent the class to tree planting in FFI package. The
class has more tree that will be a winner in their school ( winner will be 1 – 3)

Tree Planting movement – School Challenge


● Participants: 50 selected schools in Jakarta
● Period: 2 months, September – October 2022 (sekolah yang mencapai target akan diumumkan hasil dan hadiahnya di
akhir periode challenge - di awal November 2022)
● Prize: 3 trophy bagi 3 kelas yang paling banyak mengirimkan bibit tanaman ke sekolah
Objectives Mechanism
• Create excitement so kids will be 1. Kids get their own collection cards at appointed
interested in buying our products school canteens
• Help faster circulation of
2. Purchase FF Milky from canteens
products to encourage repeat 3. Collect 1 sticker for each purchase of 115ml FF
purchases by canteens Milky products & paste it on the card
4. Collect stickers to trade for prizes; more stickers =
Bigger Prize
Details 5. Prizes are school stationery (e.g., eraser, pen/pencil,
notebook, color pencils set/pencil case)
Planned Regions (Re-pilot)
Jakarta Gimmick allocation will be monitored and replenished by
appointed SPG once every 2 weeks
Target Participants (Re-Pilot)
50 Schools (same with waste
collection)

Timeline
Fully tap into GerNus

25
COVID PROCEDURE
Covid Procedure
Sebelum acara di mulai (di lapangan) akan disampaikan safety induction yang singkat, dengan
poin-poin berikut:
● Semua team dan siswa diwajibkan menggunakan masker selama kegiatan
● Panitia mengingatkan siswa untuk menjaga jarak saat kegiatan acara berlangsung.
● Disediakannya Hand Sanitizer untuk di lokasi bermain
● Melakukan kerjasama dengan pihak unit kesehatan sekolah jika terjadi siswa yang sakit
selama event berlangsung
MITIGASI COVID 19
Mitigasi Covid 19
● Jika ada informasi dari pihak sekolah yang menyatakan bahwa adanya sebagian kelas yang
diberlakukannya pembelajaran online, maka program GerNus tetap akan dilaksanakan.
● Jika adanya informasi dari pihak sekolah atau pihak pemerintah membuat kebijakan untuk
pembelajaran online, maka program GerNus akan di stop sementara waktu - keputusan
disampaikan oleh team Frisian Flag.
● Untuk biaya event yang yang sifatnya bulanan akan tetap DC tagihkan dan akan ada
tambahan biaya event jika adanya penambahan bulan berjalan.
● Jik program diberhentikan dari pihak FFI, maka KPI dari List sekolah dan jumlah siswa akan
menyesuaikan dengan event yang sudah berjalan.

Anda mungkin juga menyukai