Anda di halaman 1dari 18

PEMBINAAN CORE

VALUES “BERAKHLAK”
DAN EMPLOYER
BRANDING “BANGGA
MELAYANI BANGSA”
Rantau, 21 Juni 2022
01 Core Values “BerAKHLAK”

02 Kelompok Budaya Kerja

03 Agen Perubahan

Agenda
Style
04 Evaluasi Budaya Kerja
Urgensi Pelaksanaan
“BerAKHLAK”

Technology
Disruption
Perubahan ke Era Industry 4.0 menjadikan
semua lini menggunakan teknologi terbaru dan
meninggalkan era tradisional
Millenial
Disruption
Diperkirakan pada tahun 2023 Millenials usia 15-
64 tahun akan mencapai 70% populasi.
Launching Core
Values
“BerAKHLAK” dan
Employer Branding
“Bangga Melayani
Bangsa” oleh
Presiden Republik
Indonesia
01 Berorientasi Pelayanan
Kami berkomitmen memberikan pelayanan prima demi
kepuasan masyarakat
05 Loyal
02 Akuntabel Kami berdedikasi dan mengutamakan kepentingan
bangsa dan negara
Kami bertanggungjawab atas kepercayaan yang
diberikan
06 Adaptif
03 Kompeten
Kami terus belajar dan mengembangkan kapabilitas
Kami terus berinovasi dan antusias dalam
menggerakan ataupun menghadapi perubahan

04 Harmonis
07 Kolaboratif
Kami membangun kerja sama yang sinergis
Kami saling peduli dan menghargai perbedaan
PANDUAN PERILAKU “BerAKHLAK”
Berorientasi Pelayanan
1. Memahami dan memenuhi kebutuhan Loyal
masyarakat; 1. Memegang teguh ideologi Pancasila, Undang-
2. Ramah, cekatan, solutif, dan dapat undang Dasar Negara Republik Indonesia tahun
diandalkan; 1945, setia kepada Negara Kesatuan Republik
3. Melakukan perbaikan tiada henti. Indonesia serta pemerintahan yang sah;
2. Menjaga nama baik sesama ASN, pimpinan,
Akuntabel instansi dan negara;
1. Melaksanakan tugas dengan jujur, 3. Menjaga rahasia jabatan dan negara.
bertanggungjawab, cermat, disiplin dan
berintegritas tinggi;
2. Menggunakan kekayaan dan barang milik
negara secara bertanggungjawab, efektif Adaptif
dan efisien;
3. Tidak menyalahgunakan kewenangan 1. Cepat menyesuaikan diri menghadapi
jabatan. perubahan;
Kompeten 2. Terus berinovasi dan mengembangkan
kreativitas;
1. Meningkatkan kompetensi diri untuk
3. Bertindak proaktif.
menjawab tantangan yang selalu
berubah;
2. Membantu orang lain belajar;
3. Melaksanakan tugas dengan
kualitas terbaik. Kolaboratif
Harmonis 1. Memberi kesempatan kepada berbagai pihak
1. Menghargai setiap orang apapun latar untuk berkontribusi;
belakangnya; 2. Terbuka dalam bekerja sama untuk
2. Suka menolong orang lain; menghasilkan nilai tambah;
3. Membangun lingkungan kerja yang 3. Menggerakkan pemanfaatan berbagai
kondusif. sumberdaya untuk tujuan bersama.
• Infographic Style

What To
Do

Sosialisasi Internalisasi
Sosialisasikan BerAKHLAK Internalisasikan dengan cara
secara utuh tidak menambah menggunakan logo
atau mengurangi definisi dan BerAKHLAK dan tagar
panduan perilaku Bangga Melayani Bangsa,
menyisipkan informasi dalam
apel, rakor, membuat banner,
dst

SE Menpan RB No. 20 Tahun 2021 tentang Implementasi Core


Values dan Employer Branding ASN
SE Gubernur Kalsel No. 065/01390/ORG Tahun 2021 tentang
Implementasi Core Values dan Employer Branding ASN
Siapa yang Menginternalisasikan?
Kelompok Budaya Kerja
Permen PANRB No. 39 Tahun 2012 tentang Pedoman
Pengembangan Budaya Kerja
Kelompok Budaya Kerja dibentuk sebagai support system
penyelenggaraan Budaya Kerja di Perangkat Daerah

Agen Perubahan
Permen PANRB No. 27 Tahun 2014 tentang Pedoman
Pembangunan Agen Perubahan di Instansi Pemerintah
Agen Perubahan adalah individu/kelompok terpilih yang menjadi
pelopor perubahan dan sekaligus menjadi contoh dan panutan
dalam berperilaku yang mencerminkan integritas dan kinerja yang
tinggi di lingkungan organisasinya.
Tugas Kelompok Budaya Kerja

Menyusun rencana Melakukan upaya Berkoordinasi dengan Menyusun laporan


aksi (action plan) meningkatkan pemahaman Bagian Organisasi Setda, pelaksanaan kegiatan
implementasi dan menyamakan persepsi melaksanakan monitoring (action plan)
budaya dalam dan evaluasi terhadap implementasi budaya
pemerintahan; mengimplementasikan nilai- pelaksanaan Budaya pemerintahan
nilai budaya pemerintahan pemerintahan di instansinya

Menyelenggarakan Melakukan inventarisasi Melakukan langkah- Melaksanakan evaluasi


internalisasi nilai-nilai permasalahan yang terjadi langkah yang Budaya Kerja berdasarkan
budaya pemerintahan di lingkungan kerjanya dan diperlukan sebagai Nilai-Nilai Budaya Kerja
secara rutin di melakukan upaya untuk tindak lanjut hasil Pemerintah Provinsi
lingkungan kerjanya mencari pemecahan/jalan evaluasi Kalimantan Selatan minimal 2
keluar yang terbaik (dua) kali dalam setahun dan
melaporkan hasilnya pada
Sekretaris Daerah
AGEN
PERUBAHAN

Individu/kelompok terpilih yang menjadi pelopor


perubahan dan sekaligus dapat menjadi contoh dan
panutan dalam berperilaku yang mencerminkan
integritas dan kinerja yang tinggi di lingkungan
organisasinya.

Dipilih dan di tetapkan oleh Kepala Perangkat Daerah


masing-masing

Sumber :
Permen PANRB Nomor 27 Tahun 2014 tentang Pedoman
Pembangunan Agen Perubahan di Instansi Pemerintah
Peran Agen Perubahan
Sebagai Katalis
bertugas memberikan keyakinan kepada seluruh pegawai di
lingkungan unit kerjanya masing-masing tentang pentingnya
A
perubahan unit kerja menuju ke arah unit kerja yang lebih
baik;
.
Sebagai Penggerak Perubahan
A
bertugas mendorong dan menggerakkan pegawai untuk ikut
berpartisipasi dalam perubahan menuju ke arah unit kerja
B
yang lebih baik;

Sebagai Pemberi Solusi


bertugas memberikan alternatif solusi kepada para pegawai
C
B C
atau pimpinan di lingkungan unit kerja yang menghadapi
kendala dalam proses berjalannya perubahan unit kerja
menuju unit kerja yang lebih baik.

Sebagai Mediator
bertugas membantu memperlancar proses perubahan,
terutama menyelesaikan masalah yang muncul dalam
D
pelaksanaan reformasi birokrasi dan membina hubungan
antara pihak-pihak yang ada di dalam dan pihak di luar unit
kerja terkait dengan proses perubahan.. D E
Sebagai Penghubung
bertugas menghubungkan komunikasi dua arah antara para
pegawai di lingkungan unit kerjanya dengan para pengambil
E
keputusan .
RENCANA
AKSI
AGEN PERUBAHAN
EVALUASI BUDAYA KERJA
EVALUASI BUDAYA KERJA
Permen PANRB Nomor 1 Tahun 2007 tentang Pedoman Evaluasi
Pelaksanaan Pengembangan Budaya Kerja Pada Instansi Pemerintah

Dilaksanakan 2 kali setahun


Dilaksanakan oleh seluruh Pejabat
Ess III, Ess IV dan Pelaksana (baik
PNS maupun Kontrak).
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai