Anda di halaman 1dari 9

C.

PENYAJIAN HASIL INTERPRETASI TERHADAP


PANDANGAN PENGARANG

Interpretasi terhadap
Pandangan Pengarang

Penyajian Hasil Interpretasi


terhadap Pandangan
Pengarang
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia,
interpretasi adalah pemberian kesan,
pendapat, atau pandangan teoretis terhadap
sesuatu; tafsiran.

Penyajian hasil interpretasi terhadap pandangan


pengarang adalah memberikan pendapat terhadap hasil
tafsiran pengarang, baik secara lisan maupun tulis.
Langkah-langkah menyajikan hasil interpretasi
terhadap pandangan pengarang sebagai berikut.
a. Membaca isi novel secara mendalam.
b. Menginterpretasi pandangan pengarang terhadap
kehidupan dalam novel.
c. Memberikan pendapat terhadap tafsiran
pengarang tentang kehidupan dalam novel, baik
dalam bentuk lisan maupun tulis.
D. ANALISIS ISI DAN KEBAHASAAN NOVEL

Unsur-Unsur Pembangun Novel

Unsur Kebahasaan Novel


UNSUR PEMBANGUN
NOVEL

Unsur Unsur
Intrinsik Ekstrinsik
Tokoh dan
Latar
Penokohan

Sudut
Amanat
Pandang

Tema
Unsur Alur/Plot
Intrinsik
UNSUR EKSTRINSIK

Biografi
Pengarang

Nilai- Situasi dan


Nilai Kondisi
UNSUR KEBAHASAAN

Gaya Bahasa Perbandingan

Gaya Bahasa Perulangan

Gaya Bahasa Pertautan

Gaya Bahasa Pertentangan

Gaya Bahasa Penegasan


E. PERANCANGAN NOVEL ATAU NOVELET

Perancangan
Membuat
Novel atau Presentasi Hasil
Novelet Penulisan Novel
atau Novelet

Berikut adalah langkah-langkah menulis novel.


a. Menentukan tokoh dalam novel.
b. Mengurutkan alur cerita berdasarkan urutan
peristiwa sesuai dengan waktu dan tempat kejadian.
c. Mengembangkan ide-ide cerita yang sudah
diidentifikasi dengan memperhatikan teknik
penceritaan yang menarik.
d. Memperhatikan keterkaitan isi dan kebahasaan
dalam penyusunan cerita.
e. Memberi judul yang menarik.

Anda mungkin juga menyukai