Anda di halaman 1dari 27

MENGANALISIS URUTAN,

KELUASAN DAN
KEDALAMAN MATERI
BIOLOGI DALAM
KURIKULUM 2013
Dosen Pengampu : Prof. Dr. Dra. Asni Johari, M.Si.
Kelompok 5

1. Ridha Yasarah (A1C421055)


2. Putri Fakhirah (A1C421057)
3. Annisa Ibrahim (A1C421056)

2
Topik yang akan dibahas:

1. Urutan Materi
2. Keluasaan Materi
3. Kedalaman Materi
4. Menganalisis

3
1.
Urutan materi
Materi Pendidikan
✘ Materi pendidikan biasa juga disebut isi atau kandungan pendidikan dan
kurikulum. Materi pendidikan ialah segala sesuatu yang diberikan
kepada anak didik untuk mencapai tujuan pendidikan yang telah
ditetapkan. Dengan demikian, tujuan pendidikan tidak akan tercapai
sebagaimana mestinya tanpa pembekalan anak didik dengan materi
pendidikan. Bila rumusan tujuan pendidikan berbeda antara satu
masyarakat dengan masyarakat lainnya, tentu saja, materi yang
diperlukan untuk mencapai tujuan itu juga berbeda.

5
 Urutan MateriMemuat pengetahuan sikap dan
keterampilan secara berurutan dan komprehensif.

 Urutan materi pembelajaran  diperlukan untuk


menentukan urutan dalam mengajarkannya.

6
Pendekatan Hierarkis
✘ Urutan materi pembelajaran secara hierarkis menggambarkan
urutan yang berifat berjenjang dari bawah ke atas atau dari atas
kebawah. Materi sebelumnya harus dipelajari dahulu sebagai
prasyarat untuk mempelajari materi berikutnya. Contoh : urutan
hieraskis (berjenjang) Menyusun rancangan penelitian agar
peserta didik mampu menyusun rancangan penelitian,peserta
didik terlebih

7
Urutan materi
✘ Menentukan judul acara percobaan
✘ Merumuskan tujan percobaan
✘ Menentukan alat dan bahan yang diperlukan dalam
percobaan
✘ Menyusun cara kerja

8
Pendekatan prosedural
✘ Urutan materi pembelajaran secara prosedural menggambarkan langkah-langkah
melaksanakan suatu tugas. Misalnya langkah-langkah dalam melaksanakan
“percobaan fermentasi Nata De Coo “. Contoh : urutan prosedural (tatacara) Pada
mata pelajaran biologi, peserta didik harus mencapai standar kompetensi
“melakukan percobaan fermentasi Nata De Coco”. Agar peserta didik berhasil
mencapainya,harus melakukan langkah-langkah berurutan mulai dari persiapan
media starter ,penyaringan dan pendidihan air kelapa,inokulasi (pencampuran
dengan starter), fermentasi (pemeraman), dan pemanenan.

9
Pemilihan Materi Pelajaran
✘ Dari materi pembelajaran yang sederhana meningkat pada yang
rumitatau sulit (komplek).
✘ Dari materi pembelajaran yang menggunakan tingkat berpikir
rendah meningkat pada penggunaan kemampuan berpikir
tingkat tinggi.
✘ Dari materi pembelajaran yang konkrit meningkat menuju ke
yang abstrak.

10
2.
Keluasaan materi
✘ Keluasan materi  menggambarkan jumlah muatan
yang dimasukkan ke dalam materi pembelajaran, tata
urutan serta keterkaitan antara materi.

12
✘ Keluasan Materimateri yang disajikan mencerminkan jabaran substansi
materi yang terkandung dalam Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar
tiap-tiap satuan pendidikan.
✘ Keluasan cakupan materi berarti  menggambarkan seberapa banyak
materi-materi yang dimaksudkan ke dalam suatu materi pembelajaran.
Kedalam materi menyangkut rincian konsep-konsep yang terkandung di
dalamnya yang harus dipelajari oleh peserta didik. Sebagai contoh,
perbedaan proses fotosintesis yang diajarkan di SD,SLTP, dan SMU, juga
diperguruan tinggi.

13
Cakupan aspek pada butir penilaian
keluasan
✘ Materi mencerminkan penjelasan terkait jabaran yang mendukung
pencapaian semua KD (konsep, definisi, prinsip, prosedur, contoh-
contoh serta latihan)
✘ Pengembangan materi dilakukan secara proporsional sesuai dangan
perkembangan kognitif jenjang pendidikannya
✘ Materi tidak ada yang tumpang tindih, baik antar bab maupun antar
kelas.

14
3.
Kedalaman materi
Kedalaman materi menggambarkan seberapa detail konsep-konsep yang
harus dipelajari dan dikuasai oleh peserta didik.
 Memuat kelengkapan dan kesesuaian materi yang diinginkan KI dan KD,
berdasarkan jenjang pendidikan masing-masing.
 Materi adalah materi yang termuat dalam buku teks menjelaskan terkait
konsep, definisi, prosedur, contoh- contoh serta pelatihan.
 Tujuannya: dapat mengenali gagasan atau ide, mengidentiifikasi
gagasan, menjelaskan ciri suatu konsep atau gagasan, dapat
mendefinisikan, menyusun formula/rumusan/aturan, mengkonstruksi
pengetahuan baru dan menerapkan pengetahuan sesuai KI dan KD yang
telah dirumuskan.

16
Kedalaman Materi, Materi dimulai dari pengenalan
fakta, konsep/teori, prinsip/hukum, prosedur,
nilai/norma sampai hubungan antar konsep yang
mencakup sesuai dengan Standar Kompetensi dan
Kompetensi Dasar tiap-tiap satuan pendidikan

17
Cakupan dan kedalaman isi Kurikulum 2013 tergambar
dalam Standar Isi. Standar Isi terdiri atas ruang lingkup
materi dan tingkat kompetensi peserta didik yang harus dicapai
pada satuan pendidikan di jenjang dan jenis pendidikan tertentu
untuk setiap mata pelajaran.

Standar Isi disesuaikan dengan substansi tujuan pendidikan


nasional dalam domain sikap spiritual dan sikap sosial,
pengetahuan, dan keterampilan.
18
Kriteria penilaian kedalaman materi
1. Tigkat kesulitan konsep sesuai dengan tingkat perkembangan kognitif peserta
didik.
2. Materi yang disajikan harus memperhatikan pemahaman dan struktur
kebahasaan.
3. Informasi mengenai karakteristik peserta didik dalam berbagai aspek menjadi
satu acuan dalam menentukan kedalaman dankeluasan materi.

19
4.
Menganalisis
materi biologi
kurikulum 2013
materi biologi : keanekaragaman hayati

21
✘ Kompetensi dasar :
✘ 3.2 menganalisis berbagai tingkat keanekaragaman hayati di
Indonesia beserta ancaman dan pelestariannya beserta ancaman
dan pelestariannya.
✘ 4.2 menyajikan hasil observasi berbagai tingkat keanekaragaman
hayati di Indonesia dan usulan upaya pelestariannya.

22
Urutan materi

✘ Urutan materinya: dari tingkat keanekaragaman


hayati yang meliputi gen, spesies dan ekosistem.
Kemudian persebarannya, ancaman, pelestarian dan
manfaat

23
Keluasan materi
✘ Keluasan materi berdasarkan yang terkandung pada kompeten dasar
seperti menganalisis berbagai tingkat keanekaragaman hayati di
Indonesia beserta

✘ Ancaman dan pelestariannya beserta ancaman dan pelestariannya.

✘ Kemudian menyajikan hasil observasi berbagai tingkat keanekaragaman


hayati di Indonesia dan usulan upaya pelestariannya.

24
Kedalaman materi
✘ 1. KD 3.2:
✘ - gen
✘ - spesies
✘ - ekosistem
✘ 2. KD 4.2:
✘ - penyebaran flora di Indonesia
✘ - penyebaran fauna di Indonesia
✘ - Ancaman keanekaragaman hayati
✘ - Upaya pelestarian keanekaragaman hayati

25
26
Terimakasih

27

Anda mungkin juga menyukai