Anda di halaman 1dari 21

Pengantar TIK

WEEK 1
Sejarah Komputer

 Ide tentang komputer diambil dari alat penghitung


otomatis, yakni ABACUS yang telah dipakai manusia
sejak 3000 sebelum masehi. Pencarian Alat hitung
otomatis ini telah dimulai dari tahun 1880 ketika
dibutuhkan penghitung otomatis untuk sensus
penduduk di Amerika. Sensus penduduk tahun 1880
memerlukan waktu 7.5 tahun untuk
menyelesaikannya.
Definisi Komputer
 Komputer adalah serangkaian ataupun sekelompok mesin elektronik yang
terdiri dari ribuan bahkan jutaan komponen yang dapat saling bekerja
sama, serta membentuk sebuah sistem kerja yang rapi dan teliti.
 Sistem ini kemudian dapat digunakan untuk melaksanakan serangkaian
pekerjaan secara otomatis, berdasar urutan instruksi ataupun program
yang diberikan kepadanya
 Secara prinsip, komputer hanyalah merupakan sebuah alat;
 Alat yang bisa digunakan untuk membantu manusia dalam menyelesaikan
pekerjaannya.
 Untuk bisa bekerja, alat tersebut memerlukan adanya program dan
manusia.
 Pengertian manusia kemudian dikenal dengan istilah brainware
(perangkat manusia).
Sejarah TIK di Indonesia

 Sebagai bagian dari sejarah TIK, internet sendiri mulai ada


sejak tahun 1969, pada masa ini internet hanya
dipergunakan terbatas untuk kepentingan militer USA yaitu
melalui proyek ARPANET (advance research project
agency network). Angkatan darat USA mempraktekkan
bagaimana caranya berkomunikasi jarak jauh dengan
menggunakan hardware dan software komputer yang
berbasis Unix.
 Di Indonesia sendiri, internet baru mulai dikenal sekitar
tahun 1990an. Saat itu jaringan internet di Indonesia lebih
dikenal dengan nama paguyuban network. Di saat tahun
1990an tersebut, pengguna internet di Indonesia tidak
sampai berjumlah ratusan apalagi ribuan seperti saat ini.
Sejarah TIK

 Evolusi Abad Informasi


 Abad Pertanian (SM < 1800)
 Bertani, menggunakan tenaga manusia dan tangan
 Abad Industri (1800 – 1957)
 Bekerja di pabrik, menggunakan tenaga manusia dan mesin
 Abad Informasi (1957 – sekarang)
 Pekerja terdidik, menggunakan tenaga dan teknologi informasi
 Masyarakat Informasi adalah suatu masyarakat dimana lebih
banyak orang bekerja dalam bidang penanganan informasi
daripada bidang pertanian dan industri
Apa TIK itu??

 Handphone?
 Komputer?
 Laptop?
 Internet?
 Atau yang lainnya?
Teknologi

 BERASAL DARI BAHASA YUNANI YAITU


:
 TEKNOS & LOGOS
 SUATU ALAT YANG
DICIPTAKAN OLEH
MANUSIA YANG DIGUNAKAN UNTUK
MEMUDAHKAN PEKERJAAN MANUSIA.
Pengertian TIK

 Pengertian Teknologi Informasi dan komunikasi


(TIK)
TI adalah perangkat dan sistem hasil rekayasa manusia yang
digunakan sebagai media transmisi untuk menyampaikan
ide, pesan, atau gagasan kepada orang lain/pembentukan,
penyimpanan, dan penyebaran informasi. Contoh : Radio,
Televisi, Telepon, Fax, Komputer, Internet.
 Perlunya Teknologi Informasi, karena:
 Kompleksitas tugas manajemen
 Pengaruh globalisasi
 Perlunya response time cepat
 Tekanan persaingan bisnis
Pengertian TIK

 Teknologi informasi adalah istilah untuk mendeskripsikan


teknologi-teknologi yang memungkinkan manusia untuk:
 mencatat (record)
 menyimpan (store)
 mengolah (process)
 mengambil kembali (retrieve)
 mengirim (transmit)
 menerima (receive)
Pengertian TIK

 Teknologi Informasi meliputi segala hal yang berkaitan


dengan proses, penggunaan sebagai alat bantu, manipulasi,
dan pengelolaan informasi
 Teknologi Informasi yang telah demikian cangih menuntut
penggunaannya yang optimal. Dengan kemampuan jutaan
bit/detik (Mbps) seharusnya pengguna dapat mengirim atau
menerima luar biasa banyak informasi.
Perlunya Teknologi
Informasi, karena
Kompleksitas tugas manajemen
Pengaruh globalisasi
Perlunya response time cepat
Tekanan persaingan bisnis
• Google glass
Virtual/Augmented Book
Perolehan Informasi

Apakah TIK membantu anda


memperoleh Informasi??
Sebutkan informasi diperoleh
dari mana saja??
Perolehan informasi

 Pustaka [ilmiah, semi-ilmiah, populer]


 Media massa [cetak, radio, TV]
 Lisan [wawancara, telepon]
 Tulisan [surat, fax]
 Perangkat bantu
 Manual [pensil/pena + kertas]
 Mesin mekanis [mesin tik]
 Alat telekomunikasi
 Alat elektronis [komputer
Apa yang Membuat Informasi
Berguna?
 Akurasi
 Lengkap
 Fleksibel
 Dapat dipercaya
 Berhubungan
 Mudah diakses
 Berdasarkan fakta
 Tepat waktu
 Tidak terkontaminasi
Peluang TIK

 Dengan milyaran bit (gigabit) kapasitas


penyimpanan data mestinya pemilik sarana TI
menjadi kaya-raya informasi.
 Bahkan informasi dapat menjadi komoditas bisnis
Peluang TIK
 Jika dicermati pemicu dari konvergensi TIK adalah teknologi seluler.
Pada saat ini yang berkembang ada dua kubu teknologi, yakni CDMA dan
GSM. Semua operator pada kedua teknologi ini telah menawarkan akses
ke internet selain untuk suara dan sms.
 Perkembangan TIK ini sedikit banyak mengubah gaya hidup masyarakat.
Kondisi masyarakat saat ini
 Ketergantungan akan telepon bergerak mulai tinggi.
 Koneksi Online mulai populer
 Mix content on-line dan off-line. Sebagian besar content adalah off-line
dalam bentuk CDROM (VCD/DVD, majalah dan buku)
 E-commerce
 E-transaction
Peluang TIK
 TIK diprediksi akan mengubah perilaku masyarakat di
Masa datang menjadi
 Setiap orang dan segala sesuatu terhubung dimana saja
dan kapan saja (Komunitas dinamis tanpa batas)
 Tempat utama mencari content adalah on-line
 Koneksi dengan pita lebar sudah umum baik fixed
maupun bergerak.
 E-commerce dan e-transaction menjadi hal yang utama

Anda mungkin juga menyukai