Anda di halaman 1dari 5

DEFINISI

• MASA REMAJA ATAU ADOLESENSI ADALAH SUATU FASE


PERKEMBANGAN YG DINAMIS DALAM KEHIDUPAN SEORANG
INDIVIDU MERUPAKAN MASA TRANSISI DARI MASA ANAK KE
MASA DEWASA DITANDAI PERCEPATAN PERKEMBANGAN FISIK,
MENTAL, EMOSIONAL DAN SOSIAL

PEREMPUAN 10 – 18 TH
LAKI-LAKI 12 -20 TH

WHO : REMAJA UMUR 10 -19 TH


• MELALUI 3 TAHAPAN:
- MASA REMAJA AWAL : 10 -14 TH
- MASA REMAJA MENENGGAH : 15 – 16 TH
- MASA REMAJA AKHIR : 17 -20 TH
Tabel Klasifikasi Stadium Maturitas
Seks pada anak laki-laki
Stadium Rambut pubis Penis Testis
1. Tidak ada Pra-pubertas Pra-pubertas

2. Sedikit, Panjang,sedikit Pembesaran Skrotummemb


berpigmen ringan esar, tekstur
merah muda
3. Lebih hitam, mulai Lebih panjang Lebih besar
keriting,sedikit

4. Menyerupai Lebih Lebih besar,


dewasa,jumlah sedikit, besar,ukuran skorum hitam
kasar, keriting glans dan besar
penis bertambah
5. Distribusi dewasa, Ukuran dewasa Ukuran
menyebar ke permukaan dewasa
medial paha
Tabel Klasifikasi Stadium Maturitas Seks
pada anak perempuan
Stadium Rambut pubis Payudara

1. Pra-pubertas Pra-pubertas

2. Jarang, sedikit berpigmen, lurus batas Payudara dan papila menonjol


medial labia sebagai butir kecil, diameter
areola bertambah

3. Lebih hitam, mulai keriting, jumlah Payudara dan aerola


bertambah membesar, todak ada
pemisahan garis bentuk

4. Kasar, keriting, banyak tetapi lebih sedikit Aerola dan papila membentuk
daripada orang dewasa bukit kedua

5. Segitiga wanita dewasa, menyebar ke Bentuk dewasa, papila


permukaan medial paha menonjol, aerola merupakan
bagian dari garis bentuk umum
peyudara
5. PERUBAHAN UKURAN DAN UMUR INDIVIDU
YG MENGALAMI PUBERTAS
KARENA PERBAIKAN GIZI DAN UPAYA-UPAYA
KES MASYARAKAT  “SECULAR TREND “
 PERTUMBUHAN LEBIH BESAR & DINI

Anda mungkin juga menyukai