Anda di halaman 1dari 10

EPANEL

TUGAS 1
TEKNOLOGI BAHAN KONSTRUKSI
EPANEL – SOLUSI PANEL DINDING & ATAP MODERN PENAHAN PANAS
EPANEL Insulated Sandwich Panel Systems adalah produk
pelat panel dinding dan panel atap yang sangat tepat digunakan
dalam berbagai keperluan konstruksi bangunan modern
untuk menahan panas, dan dapat di aplikasi pada berbagai
banungan modern seperti :

Panel Penahan Panas untuk Gudang


Panel Penahan Panas untuk  Pabrik Modern
Panel Penahan Panas untuk  Mess
Panel Penahan Panas untuk  Partisi Gedung
Panel Penahan Panas untuk  Kantor
Panel Penahan Panas untuk  Ruang Pendingin / Cold Room 
Panel Penahan Panas untuk  Clean Room
Panel Penahan Panas untuk  Kandang Ayam Tertutup
Panel Atap Penahan Panas
Panel Dinding Penahan Panas

Kemampuan, ketahanan dan ketangguhan EPANEL Insulated


Sandwich Panel sebagai Panel Atap Tahan Panas & Panel Dinding
Tahan Panas, menjadikan EPANEL sebagai produk pilihan no. 1
untuk keperluan Panel Penahan Panas yang berkualitas pada
bangunan modern.
MATERI BANGUNAN
SERBA GUNA

Dirancang dengan berbagai model dan fungsi, Epanel


sangat mudah digunakan untuk dinding, atap, langit-langit
dan lantai dan dapat diaplikasikan untuk bangunan
modern dan commercial building. MATERI BANGUNAN
LUAR BIASA butuhan konstruksi bangunan masa kini
semakin rumit. Dengan adanya EPANEL Insulated
Sandwidch Panel, anda dapat menyelesaikan bangunan
tanpa menguras lebih banyak tenaga, waktu dan biaya.
KEUNGGULAN
EPANEL

Energy Eficient
Light & Durable
Good Appearence
Good Insulation
Environment Friendly
MATERI BANGUNAN SERBA
GUNA

Dirancang dengan berbagai model dan fungsi, Epanel sangat


mudah digunakan untuk dinding, atap, langit-langit dan lantai
serta dapat diaplikasikan untuk bangunan modern dan commercial
building, seperti pada gudang, pabrik modern, project mess,
building partition, site office, clean room dan cold room.
EPANEL TERCIPTA BERKAT KOMBINASI SEMPURNA BERBAGAI MATERI
EPS – EXPANDABLE
POLYSTYRENE
Bahan Insulated Panel EPANEL yang utama adalah EPS
(Expandable Polystyrene) yaitu butiran polystyrene yang dalam
proses pembuatannya dipanaskan sehingga mengembang
kemudian dibentuk dengan sistem moulding untuk mendapatkan
bentuk yang sesuai.

EPS ringan namun padat serta mempunyai insulasi suhu yang


baik dari packaging, fresh food container serta material bangunan.
EPANEL menjadi produk berkelas yang sangat praktis, ekonomis
dan efisien untuk aplikasi konstruksi bangunan, termasuk
sandwich panel, kemasan, langit-langit, atap, dinding, lantai dan
underslab yang memenuhi standar batas ketahanan panas, berkat
kemampuan luar biasa dari materi EPS ini.
MATERI BANGUNAN YANG LUAR BIASA

Kebutuhan konstruksi bangunan masa kini semakin rumit.


Dengan adanya EPANEL Insulated Sandwich Panel, anda dapat
menyelesaikan bangunan tanpa menguras lebih banyak tenaga,
waktu dan biaya. Kombinasi sempurna antara karakteristik
performa luar biasa dengan cost efficient R value, menjadikan
EPANEL yang berbahan dasar EPS ini, jawara sejati dalam
industri, perumahan, kawasan niaga dan aplikasi arsitektur
lainnya.

Dengan bahan dasar sandwich panel yang terbuat dari EPS


berpenampang logam, EPANEL mampu bertahan sebagai materi
terbaik di lingkungan dan bangunan seperti fasilitas pendingin dan
ruang bersih (clean room).

Didukung oleh kegunaan dan manfaatnya yang begitu banyak


dan sangat membantu, EPANEL sangat ideal untuk diaplikasikan
baik secara horisontal maupun secara vertikal.
D A T A T E K N I S S E R T A I N FO R M A S I
FI T U R D A N K EM A M P U A N E P A N E L
Technical Info
Insulation Value
Panel Skin
Core Insulation
Vertikal Allowable Load
Span Selection(Grit Span)
Span Selection (Purlin Span)

Anda mungkin juga menyukai