Anda di halaman 1dari 21

PPKN

KELAS X.5
KELOMPOK 3
DAFTAR ISI

5 NEGARA

01 Karakteristik mulai dari suku,


agama, budaya, dan ras 5 negara
di dunia

KONFLIK PERBEDAAN

02 SARA
Kasus dan dampak serta solusi
dari dari konflik yang
disebabkan oleh perbedaan
SARA
5 NEGARA

01
Karakteristik mulai dari suku,
agama, budaya, dan ras 5
negara di dunia
INDONESIA

INDONESIA
Indonesia merupakan negara
kepulauan yang seluruhnya terdiri
atas kepulauan-kepulauan dan
mencakup pulaupulau besar dan
kecil yang merupakan satu
kesatuan wilayah, politik, ekonomi,
sosial budaya, dan historis yang
batas-batas wilayahnya ditarik dari
garis pangkal kepulauan.
INDONESIA

KARAKTERISTI BUDAYA
01 02
Budaya Indonesia adalah seluruh kebudayaan

Pertama, Indonesia terkenal


K
Karakteristik negara Indonesia sangat beragam.
dengan
nasional, kebudayaan lokal, maupun kebudayaan asal
asing yang telah ada di Indonesia sebelum Indonesia
karakteristiknya sebagai Negara Kepulauan. Hal  merdeka pada tahun 1945. Budaya Indonesia dapat
itu dikarenakan Indonesia disebut-sebut sebagai juga diartikan bahwa Indonesia memiliki beragam suku
negara dengan kepulauan terbanyak di dunia. bangsa dan budaya yang beragam seperti tarian
Selain itu, Indonesia juga diketahui punya daerah, pakaian adat, dan rumah adat, seperti silat,
penduduk terbesar keempat di dunia. wayang, dll.

RAS AGAMA
Ras Melayu Mongoloid terbagi menjadi dua, yaitu Ras Proto
Melayu dan Ras Deutro Melayu. Ras Proto Melayu terdiri dari 03 04 Agama di Indonesia yang diakui terdiri dari enam
yakni Islam, Kristen, Katolik, Hindu, Budha, dan
Suku Batak, Toraja, dan Dayak. Sedangkan Ras Deutro Konghucu. Keberadaan 6 agama tersebut
Melayu yang terdiri dari Suku Bugis, Madura, Jawa dan Bali. menciptakan corak yang berbeda-beda, mulai dari
Ras Weddoid, ras ini dapat ditemukan di Kepulauan Maluku,
kitab suci, tempat ibadah, hari besar hingga
Nusa Tenggara Timur (NTT), dan Riau. Selain itu, ras ini juga
budaya.
mendiami daerah Jambi, Siak, dan Kepulauan Mentawai.
THAILAND

THAILAND
sebuah negara di Asia Tenggara yang
berbatasan dengan Laos dan Kamboja di
timur, Malaysia dan Teluk Siamdi selatan, dan 
Myanmar dan Laut Andaman di barat. Kerajaan
Thai dahulu dikenal sebagai Siam sampai
tanggal 11 Mei 1949. Kata "Thai" (ไทย) berarti
"kebebasan" dalam bahasa Thai, tetapi juga
dapat merujuk kepada suku Thai, sehingga
menyebabkan nama Siam masih digunakan di
kalangan warga negara Thai terutama kaum
minoritas Tionghoa dan Amerika.
THAILAND

KARAKTERISTI BUDAYA
01 02
Suku Karen atau Kayin merupakan suku di Thailand
K
Thailand beriklim tropis, topografinya berupa
permukaan tanah yang dilewati aliran sungai-
yang bermukim di provinsi Mae Hong Son di hutan
pedalaman. Suku ini memiliki tradisi unik sebab mereka
sungai yang berliku-liku dibagian tengah, dataran mengenakan cincin kawat kuningan yang dililit di leher
tinggi dan pegunungan disebelah utara. dan membuat leher mereka menjadi panjang.
Perekonomian Thailand sangat tergantung pada Mereka sangat mempercayai bahwa para wanita suku
bidang pertanian dengan beras dan karet sebagai ini adalah keturunan dari burung phoenix yang berleher
komoditas utamanya panjang, maka karena pemahaman mitos tersebut
mereka memanjangkan leher agar seperti burung
phoenix.
RAS AGAMA
Ras malayan mongoloid dapat dijumpai pada
orang-orang yang tinggal di kawasan Asia
03 04 Agama utama
di Thailand adalah
yang
Buddha.
dipraktikan
Penduduk
Tenggara, seperti Indonesia, Malaysia, Tionghoa Thai juga
Filipina, Thailand, Laos, Kamboja, Vietnam, dan mempraktikan agama tradisional Tionghoa,
Myanmar. Mayoritas warga negara Thailand adalah termasuk Tao. Beberapa etnis lainnya,
orang Thailand, terhitung 95.9% pada tahun 2010. khususnya kelompok etnis Isan,
Sisanya 4.1% adalah orang Burma (2.0%), lainnya mempraktikan agama tradisional Thai.
1.3%, dan 0.9% tidak terbatas.
INDIA

INDIA
India adalah sebuah negara di Asia yang
memiliki jumlah penduduk terbanyak kedua di
dunia, dengan populasi lebih dari satu miliar
jiwa, dan adalah negara terbesar ketujuh
berdasarkan ukuran wilayah geografis. Jumlah
penduduk India tumbuh pesat sejak
pertengahan 1980-an.
INDIA

KARAKTERISTI BUDAYA
01 02
Adapun 3 etnis teratas India adalah orang Hindu/Urdu
Menjadi tempat bagi pegunungan tertinggi K di (48% dari populasi), Bengali (8%), dan Telugus (7%).
dunia, Himalaya yang memiliki puncak tertinggi Ragam bahasa di India mencapai 23 bahasa, dengan
bernama Mount Everest dengan tinggi 8.849
dua bahasa paling banyak digunakan adalah bahasa
mdpl. Terdapat sebuah lembah yang terkenal
akan keindahannya yang bernama Lembah
Indo-Arya (78%) dan Dravida (19,6%).
Kashmir. Memiliki kota pelabuhan terpenting
bernama Madras dan Kalkuta.F

RAS AGAMA
03 04
Terdapat 3 kelompok ras utama di India
yakni DRAVIDA, ARYA dan MONGOLOID. Suku  populasi India mempraktikan Hindu,
Dravida Umumnya mereka menghuni daerah di India 14,2% menganut Islam, 2,3% menganut
bagian selatan dan Sri Lanka. Kristen, sementara sisanya
Adapun suku Arya adalah ras yang diduga asalnya dari menganut agama lainnya 3,7% (Sikh,
India bagian utara dan Iran. Bangsa arya ini banyak
Buddha, Jain dan berbagai kepercayaan
menghuni kawasan India bagian tengah.
Adapun Ras MOGOLOID . Di India, ras ini menguni
bertonggak etnis pribumi).
kawasan yang berbatasan dengan Tibet juga China yakni
pegunungan Himalaya.
SPANYOL

SPANYOL
Spanyol, secara resmi dikenal dengan sebutan
Kerajaan Spanyol adalah sebuah negara di
Eropa barat daya yang bersama Portugal,
terdapat di Semenanjung Iberia. Batas darat
Spanyol dengan Eropa adalah Pegunungan
Pirenia dengan Prancis dan Andorra.
SPANYOL

KARAKTERISTI BUDAYA
K di
01 02
Adapun 3 etnis teratas India adalah orang Hindu/Urdu
wilayahnya tersebar dari Kepulauan Balearic yang terdapat
(48% dari populasi), Bengali (8%), dan Telugus (7%).
Mediterania, Kepulauan Canary di Samudera Atlantik lepas
pantai Afrika, serta terdapat dua kota otonom yang berada di Ragam bahasa di India mencapai 23 bahasa, dengan
Afrika Utara yakni Kota Ceuta dan Kota Melilla lokasinya dua bahasa paling banyak digunakan adalah bahasa
berbatasan dengan negara Maroko. Indo-Arya (78%) dan Dravida (19,6%).
Selain itu, terdapat pula Alboran, Kepulauan Chafarinas, Vélez
da la Gomera, Alhucemas, dan pulau kecil di Perejil menjadi
bagian dari wilayah kekuasaan Spanyol. Bahkan ada juga Kota
Llívia yang merupakan eksklave Spanyol berada di prancis.
RAS AGAMA
Ras Nordik adalah salah satu sub-ras hasil
pembagian ras Kaukasia. Bangsa jenis 03 04  Konstitusi Spanyol tahun 1978, telah
menghapuskan Gereja Katolik Roma
Nordik banyak ditemukan di Eropa Utara sebagai agama resmi negara. Saat ini,
dan sebagian Eropa Barat, seperti di negara sekitar 76,7% penduduk mendefinisikan
Spanyol. diri mereka sebagai Katolik, 20,0%
sebagai orang yang tidak beriman atau
atheis, dan 1,6% agama lainnya.
ARAB SAUDI

ARAB SAUDI
Arab Saudi, secara resmi dikenal sebagai
Kerajaan Arab Saudi, adalah sebuah negara
Arab di Asia Barat yang mencakup hampir
keseluruhan wilayah Semenanjung Arabia,
beribukotakan Riyadh.
ARAB SAUDI

KARAKTERISTI BUDAYA
Kyang
Kondisi alam Arab Saudi yakni berupa dataran
rata serta banyak memiliki kawasan berupa gurun
01 02 Quraisy menjadi suku terkemuka
di Mekkah sejak sebelum kelahiran Muhammad
pasir dengan gurun terkenal yaitu Rub al Khali atau dan pada dasarnya menguasai kota. Sebelum
dikenal juga dengan nama Daerah Kosong dan kelahiran Muhammad, suku ini terbagi menjadi
menjadi kawasan terbesar di dunia. Di bagian barat beberapa klan, masing-masing memiliki
daya Arab Saudi berupa kawasan pegunungan tanggung jawab yang berbeda atas
dengan rumput hijau..
kota Mekkahdan Ka'bah.

RAS AGAMA
Sementara itu, ras kaukasoid
mediterania terdapat di sekitar Laut 03 04 Agama utama orang Arab pada saat ini ialah Islam,
yang terbagi atas Sunni dan Syi'ah. Bangsa Arab juga
menganut agama Kristen, yang sejak abad ke-1
Tengah, Afrika Utara, Masehi telah masuk ke Arab. Kebanyakan penganut
Armenia, Saudi Arabia, dan Iran. Kristen tersebar di daerah Syam (Lebanon, Suriah,
Sedangkan ras kaukasoid Indik atau Yordania, dan Palestina) dan Mesir. Terdapat segelintir
bangsa Arab menganut agama Yahudi, namun saat ini
Hindu tersebar di wilayah Pakistan,
umumnya mereka dianggap sebagai golongan Yahudi 
India, Bangladesh, dan Sri Lanka. Mizrahi, yaitu penganut agama Yahudi yang
berbahasa dan berbudaya Arab.
KASUS
SARA
02
Contoh kasus,dampak,dan
solusi dari perbedaan SARA
KASUS AMBON [1999]

Awal Mula
Pada zaman penjajahan Belanda dulu,
masyarakat Maluku dibagi sesuai dengan
garis agama secara geografis dan
sosialMassa penjajahan Belanda, Belanda
memberikan orang Kristen akses yang
lebih besar dalam bentuk Pendidikan dan
posisi politik, sementara orang Muslim
lebih diberi akses untuk berdagang dan
berbisnis.
Adanya kebijakan
transmigrasi dari
pemerintah pada
tahun 1950 dari Bugis,
Buton dan Makassar
ke Maluku, membuat
pertumbuhan Muslim
di Maluku semakin
bertambah.
AKAR PERMASALAHAN
Adanya pengangkatan M. Pada tahun 1999 sampai
Akib Latuconsina pada tahun 2002 konflik kekerasan
1992 yang dulunya di Ambon menewaskan
merupakan direktur ICMI di hampir dari 5.000
Maluku diangkat menjadi nyawa, konflik ini
Gubernur Maluku merupakan konflik yang
menyebabkan semua bupati di paling dahsyat di
provinsi Maluku beragama Indonesia setelah
Islam, hal ini membuat kesal keruntuhan rezim
umaat Kristen yang pemerintahan Soeharto.
bertempat tinggal di sana.
Pada tahun 1998, terjadi
lagi kerusuhan, kali ini
bukan di Ambon, tetapi
di Ketapang, Jakarta
Utara dengan pelaku
konflik antara preman
Pecahnya konflik ini diperparah dengan
Ambon yang beragama adanya rumor seputar symbol keagamaan,
Muslim dan Kristen. seperti terjadinya serangan pada masjid
ataupun gereja. Konflik di Maluku ini
sempat mereda karena adanya PEMILU
pada Mei 1999. Hingga akhirnya pada Juli
1999 pemilihan di Ambon dimenangkan
oleh partai PDIP, pengumuman
kemenangan ini berakhir dengan kekerasan
dikarenakan kemenangan PDIP seperti
halnya kemenangan umat kristen
Gereja ini merupakan salah satu Gereja
Protestan Maluku yang terbesar dan
terbakar habis pada hari selesai
perayaan Natal. Sementara itu, pada hari

01
yang sama umat Muslim di Masjid desa
Tobelo terburnuh hampir 800 orang oleh
umat Kristen.
03
Puncak konflik ini yaitu Adanya serangan ini membuat
adanya pembantaian Tobelo antara kedua umat tersebut
dan serangan terhadap Gereja 02 terlibat lebih jauh dalam
Silo yang berada di tengah konflik kekerasan, sampai-
pusat Kota Ambon pada sampai para apparatpun tidak
tanggal 26 Desember 1999. dapat menanganinya.
pendekatan penyelesaian konflik
PENYELESAIAN
Sampai pada akhirnya masyarakat
Maluku menyadari bahwa mereka yang pertama yakni
sudah Lelah bertempur, dalam hal ini mengandalkan pihak militer yang
berbagai upaya untuk mengakhiri didatangkan dari luar daerah
konflik pun segera dilakukan, Maluku. Sementara itu
beberapa orang yang terlibat dalam pemerintah pusat memulai
upaya perdamaian yakni dari petugas
keamanan, pemerintahan pusat dan
01 02 perundingan damai antara
kelompok Muslim dan Kristen
pemerintahan daerah. pada Februari 2002.

Pada 11 Februari 2002 di pegunungan


Dua pendekatan upaya dalam Malino Sulawesi Selatan terjadilah
penyelesaian konflik di Maluku
yakni yang pertama dalam bentuk
04 03 penandatanganan perjanjian damai Malino
II, yang mana dalam hal ini ada dua tokoh
negara pada saat itu ikut andil di dalamnya,
pendekatan keamanan dan darurat, beberapa tokoh negara tersebut yakni:
yang kedua yakni dalam bentuk Susilo Bambang Yudhoyono, Menteri
Kordinator Urusan Politik, Hukum, serta
pendekatan pemulihan dan
Jusuf Kalla, Menteri Kordinator
pembangunan. Kesejahteraan rakyat.
Di sini bisa dilihat bahwa peran
negara dalam menangani konflik
Ambon sangat minim. Oleh sebab
itu, Ketika ada bentrokan Kembali,
pendekatan pasca peperangan yang
dilakukan pemerintah yakni
dengan adanya penambahan
pasukan Brimob dan TNI.

Anda mungkin juga menyukai