Anda di halaman 1dari 10

REFLEKSI MATERI

PENGAMATAN MASALAH
GIZI, MAKANAN DAN
DIETETIK
KELOMPOK 3
1. Masalah Gizi makanan dan Dietetik

 Kerangka konsep masalah Gizi

 Besaran Masalah Gizi pada balita di ◦ Kerangka konsep masalah Gizi mengacu pada kerangka
Indonesia yaitu:
UNICEF dan sebagai panduan dalam menyusun program
- Gizi Kurang Dan Gizi Buruk
kerja Gizi dengan cara mengacu pada 3 tingkatan
- Kurang vitamin A
penyebab masalah gizi, yaitu:
- Gangguan Akibat Garam yodium
- Anemia Gizi Besi - Penyebab Langsung

- Penyebab tidak langsung

- Penyebab mendasar

 Pentingnya 1000 HPK bagi status kesehatan dan gizi


masyarakat
2. Instrumen pengamatan keadaan gizi, 3. Analisis data masalah keadaan Gizi,
makanan, dan dietetic makanan, dan dietetic

 Skrining Gizi:  Pengkajian Gizi berdasarkan konsep


- Tools dasar proses Asuhan gizi Individu di
puskesmas dengan melalui 4 langkah:
 Pengkajian Gizi:
◦ 1. Pengkajian Gizi
- Antropometri
◦ 2. Diagnosis Gizi
- Biokimia
◦ 3. Intervensi Gizi
- Fisik/Klinis
◦ 4. Monitoring dan evaluasi
- Dietary
 Pengkajian Gizi berdasarkan konsep
dasar proses Asuhan gizi Masyarakat di
puskesmas.
PERSIAPAN PENANGGULANGAN
MASALAH GIZI, MAKANAN DAN
DIETETIK
POKOK BAHASAN 1

Pengumpulan data sasaran/klien dengan status gizi kurang/resiko gizi kurang


dan penyakit pada :
◦ a. Bayi
◦ b. Anak balita
◦ c. Bumil
◦ d. Buteki
◦ e. Lansia
POKOK BAHASAN 2

PENGUMPULAN DATA MAKANAN KELOMPOK SASARAN


SETEMPAT UNTUK PENILAIAN MUTU GIZI
◦ Tujuan survey konsumsi makanan yaitu:
◦ 1. Memperkirakan secara tepat intake makanan pada kelompok penduduk
◦ 2. Investigasi hubungan antara diet, kesehatan, dan gizi
◦ 3. Mengevaluasi pendidikan gizi, intervensi gizi, dan program sertifikasi
◦ 4. Menentukan pedoman kecukupan makanan
◦ 5. Penyusunan menu bergizi dengan biaya rendah
KAJIAN ASUHAN GIZI
◦ 1. Skrining
◦ Contoh skrining gizi : MUST, MST, NRS 2002,MNA, SGA

◦ 2. PENGKAJIAN GIZI
◦ A. Anamnesis riwayat gizi
◦ B. Biokimia
◦ C. Antopometri
◦ D. Pemeriksaan fisik dan klinik
◦ E. Riwayat personal
KEGIATAN PENYELENGGARAAN MAKANAN
◦ 1. PENETAPAN PERATURAN PEMBERIAN MAKAN RS
◦ a. Perencanaan anggaran belanja makanan
◦ b. Perencanaan menu
◦ c. Perencanaan standar bahan makanan
◦ d. Perencanaan kebutuhan bahan makanan
◦ e. Pengadaan bahan makanan
◦ 2. PEMESANAN BAHAN MAKANAN
◦ • Dimana tujuannya tersedianya daftar pesanan bahan makanan sesuai menu dan waktu pemesanan.
Adapun syarat yang harus kita ketahui dalam pemesanan bahan makanan yaitu adanya kebijakan rumah
sakit tentang prosedur pengadaan bahan makan tersebut setta tersedianya dana untuk bahan makan
tersebut.
◦ 3. PEMBELIAN BAHAN MAKANAN
◦ 4. PENYIMPANAN DAN PENYALURAN BAHAN MAKANAN
Berdasarkan hasil diskusi terdapat beberapa masalah yang
ditemukan di tempat kerja terkait pelayanan gizi dan cara
penanggulangannya:
1. Masalah pelayanan gizi di Puskesmas
◦ Cakupan konsumsi tablet Fe yang belum mencapai target.
◦ Penanganan: Membentuk posrem dan membagikan tablet Fe pada remaja putri di posyandu
tersebut untuk dikonsumsi.
2. Masalah pelayanan gizi di Rumah Sakit
◦ Pada waktu tertentu terjadi tidak tersedia bahan makanan yang telah direncanakan.
◦ Penanganannya : mengganti menu saat ini sesuai dengan bahan makanan yang tersedia
3. Masalah pelayanan gizi di Dinas Kesehatan
◦ Kurangnya konselor menyusui, PMBA. SDIDTK, da tatalaksana Gizi buruk
◦ Penanggulangan : Meningkatkan kapasitas tenaga Kesehatan terkait konselor yang kurang
tenaganya tersebut.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai