Anda di halaman 1dari 7

(MRI)

Kelompok I
Wahyuni (2006103030018)
Nurul Azizah (2006103030036)
Yuyun Lasmiati (2006103030048)
Laksana Mentari Putra Harahap (2006103030050)
APA ITU?
Magnetic Resonance Imaging (MRI)
UNGSI Magnetic ResonanceImaging (MRI)

 Magnetic Resonance Imaging ini sendiri adalah


suatu teknik penggambaran penampang tubuh
berdasarkan prinsip resonansi magnetik inti atom
hydrogen.
Sistem Kerja Magnetic Resonance Imaging (MRI)
2 3
1 Sistem pencitraan
membentuk citra yang Sistem frequensi
membentuk medan magnet
terdiri dari tiga buah radio
membentuk medan kumparan koil, membangkitkan dan memberikan
magnet radio frequensi serta mendeteksi
sinyal
LANJUTAN

4 5
Sistem frequensi radio Sistem pencetakan citra
untuk membangkitkan pulse sequence,
mengontrol semua komponen alat mencetak gambar pada
MRI dan menyimpan memori film rongent atau
beberapa citra untuk menyimpan citra
Keunggulan Magnetic Resonance Imaging (MRI)
 MRI lebih unggul untuk mendeteksi beberapa kelainan pada jaringan lunak seperti otak,
sumsum tulang serta muskuloskeletal.
 Mampu memberi gambaran detail anatomi dengan lebih jelas.
 Mampu melakukan pemeriksaan fungsional seperti pemeriksaan difusi, perfusi dan
spektroskopi yang tidak dapat dilakukan dengan CT Scan.
 Mampu membuat gambaran potongan melintang, tegak, dan miring tanpa merubah posisi
pasien.
 MRI tidak menggunakan radiasi pengion.
THANKS… 1

TANYA DULU YUK BIAR GAK NYASAR!!!!

Anda mungkin juga menyukai