Anda di halaman 1dari 6

SELF ESTEEM

(HARGA DIRI)
 Self esteem adalah sebuah pikiran, perasaan, dan
pandangan seseorang terhadap dirinya sendiri.
Kesehatan self esteem ini ditentukan oleh seberapa kamu
bisa percaya dengan diri sendiri, mencintai diri sendiri,
mengapresiasi diri sendiri, dan menghargai diri sendiri.
 Dengan adanya self esteem seseorang bisa lebih percaya
dengan diri sendiri, mencintai diri, menghargai diri, dan
PENGERTIAN menerima kekurangan dan kelebihan diri sendiri.
 Pentingnya self esteem ini membuat kita untuk lebih
mensyukuri apa yang dimiliki. Tidak membanding-
bandingkan diri dengan orang lain.
 Kekurangan dan kelebihan diri harus diterima dengan baik.
Jika merasa kurang maka samarkan dengan kelebihan
yang kamu miliki, tidak perlu malu karena kekuranganmu.
SELF ESTEEM SEHAT

1. Dapat menolak permintaan orang, jika kamu tidak bisa.

2. Tidak terus menerus memikirkan hal negative di masa lalu

3. Mampu mengampresiasikan kebutuhan diri

4. Memiliki rasa pede yang tinggi

5. Memiliki pandangan hidup yang positif

6. Menghargai diri sendiri

7. Mencintai diri sendiri

CIRI-CIRI SELF-
SELF ESTEEM RENDAH

8. Percaya bahwa orang lain lebih baik dari diri sendiri


ESTEEM ADA 2 9. Terpaku pada kelemahan diri sendiri

10. Takut gagal dalam mencoba sesuatu yang baru

11. Sulit menerima pujian dari orang lain

12. Lupa dengan diri sendiri dan selalu mendahulukan orang lain

13. Sulit menolak permintaan orang lain

14. Tidak pede

15. Selalu membandigkan kualitas diri dengan orang lain


 KEKUATAN
Kekuatan artinya mampu menunjukkan bahwa kita dapat
mengontrol perilaku diri sendiri.
 KEBERARTIAN
Keberartian memiliki arti kepedulian, afeksi, ekspresi, dan perhatian
atas penerimaan dan popularitas dari lingkungan hidup yang
ASPEK- diterima seseorang dari orang lain.

ASPEK SELF  KEBAJIKAN

ESTEEM
Kebajikan memiliki arti bahwa setiap individu menunjukkan
ketaatannya mengikuti batasan moral dan etika, dimana setiap
individu menjauhi hal-hal yang dianggap di luar batas.

 KEMAMPUAN
Kemampuan artinya dapat menunjukkan bagaimana kamu dapat
mencapai tujuanmu, namun itu semua tergantung pada variasi
beberapa usia.
 OPINI ORANG LAIN
Pandangan seseorang terhadap kita.
 PIKIRAN DIRI SENDIRI
Saya tidak bisa melakukan ini, saya akan gagal
 KETERAMPILAN DIRI
FAKTOR-FAKTOR Semakin banyak keterampilan yang kamu punya maka semakin tinggi
YANG juga self esteem milikmu. Jangan menyalahkan diri sendiri dan
membandingkan diri dengan orang lain ketika gagal dalam mengasah
MEMPENGARUHI keterampilan
SELF ESTEEM  POLA ASUH MASA KECIL
Riset membuktikan jika pengasuhan secara otoriter dapat membuat self esteem
menjadi rendah.
 KETERBATASAN YANG DIMILIKI
Sadar akan kemampuan yang kita miliki.
 KENALI DIRI SENDIRI

CARA  BERHENTI MEMBANDINGKAN DIRI

MENINGKATK  MEMILIKI TUJUAN HIDUP

AN SELF  JALIN HUBUNGAN YANG POSITIF DENGAN SIAPAPUN

ESTEEM  TERIMA KEADAAN DIRI


 MEMILIKI SIFAT POSITIF

Anda mungkin juga menyukai