Anda di halaman 1dari 60

PEMBEKALAN KADER

PENCEGAHAN DAN PEBERANTASAN


DEMAM BERDARAH

OLEH
PENGELOLA PROGRAM DBD
DINKES REJANG LEBONG
GERAKAN MASYARAKAT HIDUP
SEHAT (GERMAS)
DALAM 30 TAHUN TERAKHIR ....

TERJADI PERUBAHAN POLA PENYAKIT TERKAIT DENGAN PERILAKU MANUSIA

TAHUN 1990: SEJAK 2010:


Penyebab terbesar kesakitan dan kematian :

PENYAKIT PENYAKIT
MENULAR TIDAK MENULAR
Infeksi Saluran Tekanan darah tinggi,
Pernapasan Atas, stroke, jantung, kanker,
Tuberkulosis, Diare kencing manis
FAKTOR RISIKO
PENYEBAB PENYAKIT TIDAK MENULAR

KURANG
AKTIVITAS FISIK
M
E
KURANG KONSUMSI BUAH N
DAN SAYUR Y
E
B
MINUM ALKOHOL A
B
K
A
MEROKOK N

BUANG AIR BESAR


SEMBARANGAN
PENCEMARAN LINGKUNGAN DAN
PENYAKIT TIDAK MENULAR

ZAT PENCEMAR MERUSAK LINGKUNGAN


Jika zat pencemar
masuk ke tubuh manusia

MACAM-MACAM ZAT AKIBATNYA :


PENCEMAR : •Mencemari sumber air
•Gas buang dari minum
kendaraan bermotor •Polusi udara
•Limbah pabrik •Mencemari tanah
•Asap Rokok pertanian
•Logam berat •Mencemari tanaman, sayur
•Pestisida mayur MENYEBABKAN
PENYAKIT TIDAK MENULAR
OLEH SEBAB ITU............

PENYAKIT TIDAK MENULAR PERLU DICEGAH

Melalui

GERAKAN MASYARAKAT
HIDUP SEHAT (GERMAS)
GERAKAN MASYARAKAT HIDUP SEHAT

PENGERTIAN
Suatu tindakan yang sistematis dan
terencana
yang dilakukan secara bersama-sama
oleh seluruh komponen bangsa
dengan kesadaran, kemauan dan
kemampuan berperilaku sehat untuk
meningkatkan kualitas hidup
TUJUAN

AGAR MASYARAKAT BERPERILAKU


SEHAT
SEHINGGA BERDAMPAK PADA :

Kesehata Biaya
n untuk
Terjaga berobat
Produkti Lingkunga berkurang
f n Bersih
SIAPA YANG MELAKSANAKAN ?
Seluruh lapisan masyarakat

Mempraktekkan pola
hidup sehat sehari-hari

Individu Keluarga Masyarakat


Menggerakkan
institusi dan
organisasi masing-
masing

Menyediakan : kurikulum Organisasi


pendidikan, fasilitas Akademisi Dunia Usaha
Masyarakat
olahraga, sayur dan buah,
fasilitas kesehatan,
transportasi, Kawasan Pemerintah
Tanpa Rokok, taman untuk Pusat dan
beraktivitas, Iklan Layanan Daerah
Masyarakat, car free day,
dsb
Bentuk Kegiatan
Gerakan Masyarakat Hidup Sehat

1. Melakukan aktivitas fisik

2. Mengonsumsi sayur dan buah

3. Tidak merokok

4. Tidak mengonsumsi alkohol

5. Memeriksa kesehatan secara rutin

6. Membersihkan lingkungan

7. Menggunakan jamban
MELAKUKAN AKTIVITAS FISIK
Dapat dilakukan dimana saja, kapan saja ...

Rumah Perjalanan Sekolah Tempat kerja Tempat umum

Minimal 30 menit sehari


MENGONSUMSI SAYUR DAN BUAH

Tersedia dalam
menu sehari-hari
MEMERIKSA KESEHATAN
Setiap 6 bulan sekali

CEK
CEK CEK TES DARAH
KADAR LENGKAP DI
TEKANAN KOLESTER
GULA LABORATO
DARAH OL
DARAH RIUM

DETEKSI DINI
CEK
LINGKAR KANKER
LEHER RAHIM
PERUT

UNTUK
PEREMPUAN
TERIMA KASIH

Ayo hidup sehat...


ANGKA KEJADIAN Mei DBD KEBUPATEN REJANG LEBONG TAHUN 2018
PENYEBAB

1. VIRUS NYAMUK Aedes aegypti

MASA INKUBASI
4 – 6 HARI
Apa itu demam
berdarah ????

pelem dbd

asyik dbd
GEJALA

• PANAS TINGGI TANPA SEBAB YANG


JELAS (2-7 HARI)
• DISERTAI :
– TIDAK NAFSU MAKAN
– MUAL
– MUNTAH
– SAKIT KEPALA
– NYERI ULU HATI
– BINTIK MERAH DI KULIT
– MIMISAN
– PENDARAHAN PADA GUSI
MEKANISME PENULARAN

-VIRUS AKAN TTP HIDUP


--PENULAR SPJG HIDUP

ISOLASI PENDERITA VIREMIA


TIDAK EFEKTIF !
TEMPAT POTENSIAL PENULARAN

1. WILAYAH YG BANYAK KASUS DBD


2. TEMPAT UMUM
A. SEKOLAH
B. SARANA YANKES
C. TEMPAT UMUM LAINNYA
3. PEMUKIMAN BARU DIPINGGIR KOTA
MORFOLOGI DAN LINGKARAN HIDUP

Hitam, Oval
Mengapung atau
Menempeldi Bak

Kepompong
Jentik/Larva
SIKLUS HIDUP NYAMUK Aedes aegypti

NYAMUK BETINA (2-3 BLN)

Pupae (2-4 hari) Larvae (6-8 hari)


TELUR  NYAMUK DEWASA (9-10 hr) Telur (+- 2HR)
PERILAKU NYAMUK DEWASA

1. NYAMUK JANTAN MENGHISAP CAIRAN TUMBUHAN


2. NYAMUK BETINA MENGHISAP DARAH
3. MENCARI MANGSA SIANG HARI (9-10 DAN 15-17 Wib)
4. SETELAH MENGHISAP SELALU ISTIRAHAT
5. SENANG HINGGAP PADA BENDA BERGANTUNGAN
6. SEKALI BERTELUR 100 BUTIR
7. JARAK TERBANG TDK LEBIH 500 M
8. TDK BERKEMBANGBIAK DIGENANGAN AIR YG LGSG
BERHUBUNGAN DG TANAH
TEMPAT PERKEMBANGBIAKAN

1. TEMPAT PENAMPUNGAN AIR (TPA)


2. NON TPA
3. TPA ALAMIAH
BREEDING PLACES
 
 
 
JENTIK AEDES DI BAK MANDI DI SARANA YANKES
 
GARDENING
SITES

Striking plants and vases


BROMELIAD
PEMBERANTASAN NYAMUK

DEWASA : FOGING FOCUS


• MENGUSIR NYAMUK: OBAT NYAMUK
BAKAR/ELEKTRIK
• MENCEGAH GIGITAN: KELAMBU, PAKAIAN
TERTUTUP, REPELANT
• MENYEMPROT RUANGAN
• VENTILASI, PENCAHAYAAN, PAKAIAN
TERGANTUNG

JENTIK

• FISIK:3M (TPA, NON-TPA,


ALAMIAH)
• KIMIAWI: LARVASIDA
• BIOLOGIS: MEMELIHARA
IKAN/PREDATOR ALAMIAH
BULAN KEWASPADAAN 3M SBLM
MUSIM PENULARAN (G 3M SMP)
• GERAKAN DILAKUKAN SAAT KASUS TERENDAH

• DILAKUKAN 1 BULAN PENUH  MENGAJAK


WARGA MELAKUKAN PSN

• DIPIMPIN OLEH KEPALA WILAYAH


(GUB/BUPATI/WALIKOTA/CAMAT/
LURAH/KADES)

• KERJASAMA LINTAS SEKTOR


PEMERIKSAAN JENTIK BERKALA

• MERUPAKAN KEGIATAN UNTUK


MENGEVALUASI KEGIATAN PSN OLEH
MASYARAKAT.
• DILAKUKAN OLEH PETUGAS PUSKESMAS
DIBANTU OLEH KADER
• WAKTU : 1 TAHUN 4 KALI
• LOKASI : RUMAH, SEKOLAH, TTU/TTI
CARA YANG PALING TEPAT

PSN DBD
TERIMA KASIH
PSN-DBD
Oleh Anak Sekolah (UKS)
Setiap Minggu
Pelaksanaan PJB-PSN
Pelaksanaan PJB - PSN
Pelaksanaan PJB - PSN
Budi daya predator alami :
Ikan Cupang/Tempalo
LARVASIDA
TATALAKSANA KASUS
Tampak lesu, lemah, ingin tidur terus
DBD
Perdarahan hebat akibat DIC pada DSS
3M
Larvasiding
Ikanisasi Obat Nyamuk Semprot
Obat Nyamuk Gosok

plus
Pencahayaan
Ventilasi

Kasa
PERBEDAAN* DBD CHIKUNGUNYA

Penyebab Group Betavirus, Group Alphavirus


4 serotype

Keadaan KLB -CFR Cukup Tinggi -CFR biasanya 0%


-Jarang diderita >1 -Umumnya diderita >1anggota
anggota keluarga keluarga serumah
serumah

Gejala/Diag. Sesuai Kriteria WHO GEJALA UTAMA: Demam


mendadak, Nyeri persendian (lutut,
pergelangan, jari kaki & tangan
dan tulang belakang), Ruam pada
kulit.
GEJALA LAIN: Nyeri otot, Sakit
kepala, Menggigil, Kemerahan
Konjunk., Pembesaran KGB leher,
Mual, Muntah & Gatal pd ruam.

Lab. HI, ELISA, PCR ELISA, PCR

*Persamaan: Faktor Risiko, Vektor, Cara penularan, dan Penang. & Pember.

Anda mungkin juga menyukai