Anda di halaman 1dari 23

KINERJA DAN PROSPEK

PEMBANGUNAN EKONOMI
KAB. MUNA BARAT

Disampaikan pada Seminar Analisis Data dan Informasi Perencanaan Pembangunan


1
Laworo, 11 Oktober 2021
OUTLINE

Tantangan

Kinerja

Prospek dan Outlook


2
TANTANGAN KINERJA EKONOMI DAERAH

Fluktuasi Harga Perlambatan


Keterkaitan External Kondisi Pandemi
Komoditas Ekonomi Global

Ekonomi Dunia
Keterkaitan Ekonomi Pendidikan Harga Minyak Mentah
Melambat
antara Muna Barat
dan Kabupaten
Harga Produk Perang dagang As-
lainnya Kesehatan
Perkebunan china

Keterkaitan Muna Harga Produk


Sektor Informal Nilai Tukar
Barat dengan Perikanan
Kab/Kota lain di luar
Sultra
3
TANTANGAN KINERJA MAKRO DAERAH

Kondisi Keuangan Kesehatan


Kemandirian Daerah Bencana Alam
Negara Publik

Ketika Hujan, terjadi


Fokus Menangani Kebutuhan Domestik
Perilaku Masyarakat 3M Genangan di Beberapa
Pandemi dipenuhi Sendiri
Lokasi

Kemungkinan
Anggaran Fisik banyak Volume Air yang Besar
Munculnya Pandemic
dipangkas Merusak Fasilitas
Baru

4
EVALUASI KINERJA

1. Evaluasi Kinerja Makro


2. Evaluasi Kinerja Penyelenggaraan Urusan
Pemerintahan Daerah

Permendagri No 18 Tahun 2020 tentang Laporan dan Evaluasi


5

Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah


INDIKATOR KINERJA MAKRO
• INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA (BOBOTNYA 20%)
• ANGKA KEMISKINAN (20%)
• ANGKA PENGANGGURAN (15%)
• PERTUMBUHAN EKONOMI (10%)
• PENDAPATAN PER KAPITA (15%)
• KETIMPANGAN EKONOMI (GINI RATIO) (20%)

6
Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Tahun 2020
83.53 IPM dibentuk dari 3 komponen yaitu
kesehatan (angka harapan hidup),
pendidikan (rata-rata lama sekolah dan
71.45 harapan lama sekolah), dan standar hidup
69.02
64.37 65.08 layak (pengeluaran disesuaikan).

IPM Muna Barat  Akses Pendidikan,


dan tingkat Pengeluaran relative lebih
rendah

7
Tingkat Kemiskinan Tahun 2020
17.01 Tingkat kemiskinan penduduk Muna
Barat masuk kategori sedang. Angka
Muna barat lebih tinggi dari rerata
13.30 angka Sultra
12.83

11.00
Kemiskinan paling banyak terjadi pada
kepala rumah tangga :
• berusia lanjut,
• bekerja di sektor pertanian
• tinggal di perdesaan
4.34

p h i n a a r t n a a e a a l a u ri
n ke nga atob lata Utar Utar Timu Bara uto U tar Mun naw olak ultr onse ban uba nda 8
Ko n Te Wak n Se ton awe aka una B S K
la ka Ko K
B om ta Ba ta Ke
o to u
B K on K o l
Bu
t
Bu
M Ko Ko Ko
Tingkat Pengangguran Tahun 2020
Tingkat pengangguran diperoleh dari
7.08 perbandingan penduduk yang tidak
6.45 bekerja terhadap angkatan kerja.
Tingkat pengangguran yang tinggi di
Muna Barat selain disebabkan
4.58 kurangnya lapangan kerja juga
dampak pandemic covid-19

3.36
Lebih banyak setengah pengangguran
yaitu pengangguran yang jam kerjanya
kurang dari 40 jam seminggu
1.55

Lebih banyak pekerja di sektor


informal

p ut el a im ba r n u t el u r bi g ra ton k a e a u ri
ke ol ns
n t
ba Kol Mu
s u t to n
te Su lt a a w u n b a d a 9
on K o m K
o B
u B ka B u B
u ol on M au en
K K o a K K B K
B W
Pertumbuhan Ekonomi Tahun 2020
6.42
Hampir semua daerah mengalami
pertumbuhan yang negatif pada tahun
2020. Petumbuhan ekonomi Muna Barat
mengalami kontraksi yang sangat dalam
hingga tumbuh kurang dari 1 persen.

0.42
0.07
i t el ltra t ar i el we
aka d ar b au n u s ep ton ltim una olu b na tob tur n g
s
k a e a
o l en au K
o on Su on B
u
K
o M K M
u
m
b ka B
u
ut B
u
on
K K B K K o a B K
B W

10

-3.4
PDRB Per Kapita Tahun 2020
89,564
PDRB per kapita Muna Barat berada di
bawah rerata PDRB per kapita Sultra

PDRB per kapita Muna paling rendah


dibanding daerah lainnya Sultra

Ini menunjukan rata-rata nilai tambah


yang dihasilkan per kapita masih rendah
33,912
30,136
Mayoritas pekerja di Muna Barat
berada pada sektor yang nilai
13,257 tambahnya rendah secara ekonomi
Pertanian

ar tim l l i r i t ut
b l e ng ana se se to
n
aw
e
u na kep tob ltra utu bau dar olu n a ka
u n l
M
u
K
o ut mb B Ko B
u
on M on ka Su B au en K K
o
K
o
B o K K Wa B K 11
B
PDRB Muna Barat Tahun 2019 Pertumbuhan Ekonomi Mubar 2019

Konstruksi 9.81
Pertanian
984,156.64 Akomodasi 8.13
Konstruksi
Kesehatan 7.98
Penggalian
Perdagangan 7.93
Perdagangan
Pemerintahan Komunikasi 7.72

Pendidikan Listrik 7.33

Industri Penggalian 7.30

Keuangan 6.55
Real Estate Sebelum pandemi,
Transportasi sektor perdagangan Pendidikan 6.52

Jasa lainnya dan konstruksi Real Estate 6.17

Kesehatan menjadi motor Jasa Perusahaan 5.64

Komunikasi penggerak Pertanian 5.50

Keuangan
pertumbuhan ekonomi Jasa lainnya 5.24

Akomodasi Pemerintahan 5.24

Listrik Industri 3.67

Jasa Perusahaan Transportasi 3.51 12

Air dan Sampah Air dan Sampah 2.24


PDRB Muna Barat Tahun 2020 Pertumbuhan Ekonomi Mubar 2020

Pertanian
Komunikasi 7.83
Konstruksi 1,012,631.60
Kesehatan 4.15
Penggalian
Keuangan 2.54
Perdagangan
Pertanian 2.50
Pemerintahan 1.93
Pemerintahan
Pendidikan Pendidikan 1.90
Industri 1.34
Pertanian, pemerintahan, Air dan Sampah
Real Estate 0.37
dan kesehatan menjadi Real Estate
Transportasi 0.16
penyelamat dari Listrik
-0.59
Jasa lainnya pertumbuhan minus Akomodasi
Kesehatan -0.80
Konstruksi

Komunikasi -1.22
Jasa Perusahaan
-1.70
Jasa lainnya
Keuangan
Akomodasi Saat pandemi, sektor -1.99 Industri

Listrik
perdagangan dan -2.02
Perdagangan
transportasi terpukul -2.55 Transportasi
Jasa Perusahaan
cukup dalam -3.56 Penggalian 13
Air dan Sampah 457.06
PDRB Menurut Produksi Sumber Pertumbuhan Muna Barat

14
PDRB Menurut Pengeluaran Sumber Pertumbuhan Muna Barat

15
Prospek dan Outlook 2021 dan 2022

SISI PENAWARAN SISI PERMINTAAN PENYEDIAAN DATA

Pertanian Konsumsi masyarakat Data sektoral

Industri Konsumsi pemerintah Data tingkat desa

Perdagangan Investasi

Konstruksi Ekspor

Pendidikan Impor
16
PENGEMBANGAN PERTANIAN

PERTANIAN

MASUK KE
INDUSTRI
BERORIENTASI
SUBSITUSI IMPOR EKSPOR

JAGUNG/ RAJUNGA SAPI, MAKANAN RAJUNGA


TELUR JAMBU KAYU
PADI SAYURAN BUAHAN N, IKAN AYAM TERNAK N
AYAM METE/
SAWIT

17
PENGEMBANGAN INDUSTRI

INDUSTR
I

BERORIENTASI SUBSTITUSI BERBASIS BERBASIS


EKSPOR IMPOR KEARIFAN INOVASI
LOKAL

KAIN TEH
JAMBU METE, TENUN VCO
IKAN RAJUNGA MAKANAN KELOR
MINYAK JAGUNG MEUBEL
OLAHAN N, DLL AYAM
NILAM

18
KONDISI DAN PROSPEK PERDAGANGAN

Kondisi saat ini Kondisi yang diharapkan

Banyak mobil pengangkut barang membawa hasil Perlu pengembangan komoditas ekspor
pertanian, bahan makanan, dan bahan konstruksi dari
luar daerah ke muna

Sebagian besar mobil pengangkut tersebut kembali ke Kerjasama dengan kabupaten lainnya dalam pemenuhan
asalnya dengan muatan kosong/ tidak optimal kebutuhan masyarakat

19
KONSUMSI PEMERINTAH & MASYARAKAT

Kondisi saat ini Kondisi yang diharapkan

Pendapatan asli daerah menurun Prioritas anggaran fisik dengan dampak pengganda
besar area seputaran tugu jati sangat baik

Anggaran dari pusat untuk pembiayaan Perbaikan jalan


pembangunan menurun

Perbaikan data DTKS agar


penerima bansos tepat sasaran

20
SALAH SATU AGENDA NAWACITA ADALAH KETERBUKAAN
INFORMASI/DATA

“Kami akan membuat Pemerintah tidak absen


dengan membangun tata kelola Pemerintahan
yang bersih, efektif, demokratis dan
terpercaya”
Nawacita Poin ke-2

“Membuka akses informasi publik,


mendorong partisipasi masyarakat dalam
pengambilan kebijakan publik dan
pengelolaan badan publik”
“ Data adalah jenis kekayaan baru bangsa kita. Kini data lebih
berharga dari minyak. Oleh karena itu, kedaulatan data harus
diwujudkan. Hak warga negara atas data pribadi harus dilindungi.
Regulasinya harus segera disiapkan, tidak boleh ada kompromi.
Presiden RI, Joko Widodo dalam Pidato Kenegaraan 16 Agustus 2019

DATA SEKTORAL DATA TINGKAT DESA


SATU DATA INDONESIA - Desa memiliki kemampuan dalam menyelenggarakan
kegiatan statistik secara mandiri
- Memenuhi Standar Data
- Memiliki Metadata -Kebutuhan data desa dapat dipenuhi  Data SDGs
desa, data Potensi Desa, data indeks desa membangun
- Menggunakan Kode Referensi dan/atau Data Induk
- Memenuhi kaidah Interoperabilitas Data

22
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai