Anda di halaman 1dari 22

Mata kuliah : Pancasila

Nama Dosen : Suarny Amran,.SH,.MH,.MKn


Alamat : Jl. Dewi Sartika No. 18 Sumedang
Pendidikan : Magister Hukum dan Kenotariatan
Unpad
No. HP/WA : 081322722165
Email : suarny_amran@yahoo.co.id
suarnyamranf@gemail.com
PANCASILA
SEBAGAI
SISTEM ETIKA
KONSEP ETIKA
● Etika = Ethos (Bhs. Yunani), artinya “kebiasaan”, “adat istiadat”
Kita mengenal juga kata “moral” atau “moralitas” , bahasa Latin “mos”, yang
artinya kebiasaan

● Etika dan moralitas, keduanya sama-sama sebagai sistem nilai tentang


bagaimana orang/manusia harus hidup sesuai dengan kebiasaan, adat istiadat.
Dalam arti ini, etika berkaitan dengan kebiasaan hidup yang baik, tata cara
hidup yang baik, baik pada diri seseorang maupun masyarakat.

● Kebiasaan hidup yang baik ini dianut dan diwariskan dari satu generasi ke
generasi yang lain. Dalam artian ini, etika sama maknanya dengan moral

● Etika dan moral sebagai sistem nilai maupun kebiasaan diturunkan melalui
agama dan kebudayaan.

● Etika Profesi merupakan kode etik yang diberlakukan untuk profesi tertentu
suatu organisasi. Kode etik berlaku untuk suatu profesi tertentu yang bertindak
secara profesional.
KONSEP ETIKA

● Pengertian “Akhlak” berasal dari bahasa Arab, jamak dari “


khuluqun”, artinya budi pekerti, tingkah laku.

● Akhlak sebagai ilmu menurut Islam adalah mengajarkan


mana yang baik dan mana yang buruk berdasarkan Al
Qur’an dan Sunnah Rasul, yang berlakunya universal dan
komprehensif bagi seluruh umat manusia disegala waktu
dan tempat.
Ilmu Etika tidak bisa dikesampingkan dari
ilmu filsafat ( sebagai induknya ilmu
etika).
“Etika adalah cabang filsafat yang
mempelajari baik buruknya perilaku
manusia “ (K. Bertens).

Ilmu etika sebagai ilmu yang menyelidiki


hal-hal mana yang baik dan mana yang
buruk sebagai pedoman sikap dan
tingkah laku manusia dalam pergaulan di
masyarakat.
● Etika sebagai pedoman berperilaku, sikap atau
tindakan tersebut diterima dan diakui dalam kegiatan
manusia dari kelompok tertentu. Etika dipandang
sebagai ilmu tentang berperilaku (science of
conduct) mencakup aturan dasar yang dianut dalam
hidup dan kehidupan.

Etika merupakan persoalan pendidikan, memberikan


contoh yang benar dan pelajaran untuk
mempraktekan perilaku moral dengan atau melalui
dialog yang jujur.

● Jadi Etika merupakan proses pembelajaran


mengenai benar dan salah dan kemudian melakukan
hal-hal yang benar.
Sesungguhnya hanya ada dua pokok yang
penting dalam soal etika.
Yang pertama adalah untuk diikuti, yang
kedua adalah kemauan untuk mengikutinya”.
(Josephson, Institut of Ethics)
PADA PRINSIPNYA ETIKA (ETHICS) MENGACU PADA
NORMA MORAL.

Hj. Suarny Amran, SH.MH. 8


Manfaat Etika
Hj. Suarny Amran, SH.MH. 10
Hj. Suarny Amran, SH.MH. 11
Pancasila sebagai sistem etika di samping merupakan way
of life bangsa Indonesia, juga merupakan struktur pemikiran
yang disusun untuk memberikan tuntunan atau panduan
kepada setiap warga negara Indonesia dalam bersikap dan
bertingkah laku.

Pancasila sebagai sistem etika, dimaksudkan untuk


mengembangkan dimensi moralitas dalam diri setiap
individu sehingga memiliki kemampuan menampilkan sikap
spiritualitas dalam kehidupan bermasycarakat, berbangsa,
dan bernegara.
 Pancasila sebagai sistem etika merupakan moral guidance
yang dapat diaktualisasikan ke dalam tindakan konkrit, yang
melibatkan berbagai aspek kehidupan.

 Sila-sila Pancasila perlu diaktualisasikan lebih lanjut ke


dalam putusan tindakan sehingga mampu
mencerminkan pribadi yang saleh, utuh, dan
berwawasan moral-akademis.

 Mahasiswa dapat mengembangkan karakter yang


Pancasilais melalui berbagai sikap yang positif, seperti
jujur, disiplin, tanggung jawab, mandiri, dan lainnya.
PENJABARAN BUTIR2 PANCASILA
1. Ketuhanan Yang a. Menempatkan persatuan, kesatuan,
Maha Esa kepentingan, keselamatan bangsa dan
bernegara di atas kepentingan pribadi atau
golongan.
b. Rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan
negara.
c. Cinta tanah air dan bangsa.
d. Bangga sebagai bangsa Indonesia dan bertanah
air Indonesia.
e. Memajukan pergaulan demi persatuan dan
kesatuan bangsa yang berbhineka tunggal ika.

SALAH !!!!
PENJABARAN BUTIR2 PANCASILA
2. Kemanusiaan yang a. Mengakui persamaan derajat, persamaan hak,
Adil dan Beradab dan persamaan kewajiban asasi antar sesama
manusia sesuai dengan harkat dan martabatnya
sebagai makhluk Tuhan Yang Maha Esa.
b. Saling mencintai sesama manusia.
c. Mengembangkan sikap tenggang rasa.
d. Tidak semena-mena terhadap orang lain.
e. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan.
f. Gemar melakukan kegiatan kemanusiaan.
g. Berani membela kebenaran dan keadilan.
h. Bangsa Indonesia merasa dirinya sebagai
bagian dari seluruh umat manusia. Oleh karena
itu, dikembangkan sikap hormat menghormati
dan bekerja sama dengan bangsa lain.
PENJABARAN BUTIR2 PANCASILA
3. Persatuan a. Menempatkan persatuan, kesatuan,kepentingan,
Indonesia keselamatan bangsa dan bernegara di atas
kepentingan pribadi atau golongan.
b. Rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan
negara.
c. Cinta tanah air dan bangsa.
d. Bangga sebagai bangsa Indonesia dan bertanah
air Indonesia.
e. Memajukan pergaulan demi persatuan dan
kesatuan bangsa yang berbhineka tunggal
ika.in.
PENJABARAN BUTIR2 PANCASILA
4. Kerakyatan yang a. Sebagai warga negara dan warga masyarakat mempunyai
Dipimpin oleh kedudukan, hak, dan kewajiban yang sama dengan
Hikmat mengutamakan kepentingan negara dan masyarakat.
Kebijaksanaan b. Tidak memaksakan kehendak kepada orang lain.
dalam c. Mengutamakan musyawarah dalam mengambil keputusan untuk
Permusyawara-tan/ kepentingan bersama.
Perwakilan d. Musyawarah untuk mencapai mufakat diliputi oleh semangat
kekeluargaan.
e. Dengan itikad yang baik dan rasa tanggung jawab menerima
dan
melaksanakan hasil putusan musyawarah.
f. Musyawarah dilakukan dengan akal sehat dan sesuai dengan
hati
nurani yang luhur.
g. Putusan yang diambil harus dapat dipertanggungjawabkan
secara moral kepada Tuhan Yang Maha Esa, menjunjung tinggi
harkat dan martabat manusia serta nilai-nilai kebenaran dan
keadilan, dengan mengutamakan persatuan dan kesatuan demi
kepentingan bersama.
PENJABARAN BUTIR2 PANCASILA
5. Keadilan Sosial a. Mengembangkan perbuatan yang luhur yang
bagi Seluruh mencerminkan sikap dan suasana kekeluargaan dan
Rakyat Indonesia kegotongroyongan.
b. Bersikap adil.
c. Menjaga keseimbangan antara hak dan kewajiban.
d. Menghormati hak-hak orang lain.
e. Suka memberi pertolongan kepada orang lain
f. Menjauhi sikap pemerasan terhadap orang lain.
g. Tidak bersifat boros.
h. Tidak bergaya hidup mewah.
i. Tidak melakukan perbuatan yang merugikan
kepentingan umum.
j. Suka bekerja keras.
k. Menghargai hasil karya orang lain.
l. Bersama-sama berusaha mewujudkan kemajuan yang
merata dan berkeadilan sosial.
PENJABARAN BUTIR2 PANCASILA
Keadilan Sosial a. Mengembangkan perbuatan yang luhur yang
bagi Seluruh mencerminkan sikap
Rakyat Indonesia dan suasana kekeluargaan dan kegotongroyongan.
b. Bersikap adil.
c. Menjaga keseimbangan antara hak dan kewajiban.
188
d. Menghormati hak-hak orang lain.
e. Suka memberi pertolongan kepada orang lain
f. Menjauhi sikap pemerasan terhadap orang lain.
g. Tidak bersifat boros.
h. Tidak bergaya hidup mewah.
i. Tidak melakukan perbuatan yang merugikan
kepentingan umum.
j. Suka bekerja keras.
k. Menghargai hasil karya orang lain.
l. Bersama-sama berusaha mewujudkan kemajuan yang
merata dan
berkeadilan sosia
URGENSI PANCASILA SEBAGAI SISTEM ETIKA

Pertama; Menempatkan Pancasila sebagai sumber moral dan


inspirasi bagi penentu sikap, tindakan, dan keputusan yang
diambil setiap warga negara.
Kedua; Sebagai guidance bagi setiap warga negara sehingga

memiliki orientasi yang jelas dalam tata pergaulan baik lokal,


nasional, regional, maupun internasional.
Ketiga, Menjadi dasar analisis bagi berbagai kebijakan yang

dibuat oleh penyelenggara negara sehingga tidak keluar dari


semangat negara kebangsaan yang berjiwa Pancasilais.
Keempat, Menjadi filter untuk menyaring pluralitas nilai yang

berkembang dalam kehidupan masyarakat sebagai dampak


globalisasi yang memengaruhi pemikiran warga negara
Tugas individu untuk minggu
depan, tgl.11 Nopember 2022
1 Menjelaskan pengertian etika dan Jelaskan urgensi Pancasila
sebagai etika dan moral bangsa Indonesia
2.Jelaskan urgensi Pancasila sebagai moral bangsa, !
3.Berikan contoh penerapan nilai-nilai Pancasial sebagai moral
bangsa dan sebagai budaya bangsa Indonesia!
SEKIAN
TETAP SEMANGAT,
JAGA KESEHATAN

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai