Anda di halaman 1dari 13

Kelompok 6

Nama Kelompok :
01 Amellia Meryn Ditalistya (21130210116)

02 Ananda Dimas Kurniawan (21130210122)

03 Natasya Amelia K. S (21130210096)

04 Vito Adinova (21130210105)


Pengertian Jaringan
Nilai
Jaringan nilai adalah jaringan yang menciptakan
kemitraan dan nilai dalam pembelian, produksi, dan
penjualan produk

Tujuan nilai jaringan adalah untuk meningkatkan


produktivitas, menghemat biaya, dan meningkatkan
pendapatan
Pengertian
Saluran
Pemasaran
saluran pemasaran adalah serangkaian
organisasi yang saling tergantung dalam
rangka proses penyaluran barang dari
produsen kepada konsumen
Tugas Saluran PEMASAran

Tugas dari saluran pemasaran adalah


memindahkan barang dari produsen ke
konsumen
Keputusan Rancangan Saluran
Pemasaran
1. MENGANALISA TINGKAT OUTPUT JASA YANG
DIINGINKAN PELANGGAN
Dalam merancang saluran pemasaran, pemasar harus memahami 3. MENGIDENTIFIKASI ALTERNATIF SALURAN

tingkat keluaran jasa yang diinginkan pelanggan sasaran. akan UTAMA

meningkatkan peluang menemukan apa yang mereka butuhkan Perusahaan-perusahaan dapat memilih berbagai jenis
saluran untuk menjangkau pelanggan-mulia dari tenaga
penjualan, agen, distributor, penyalur, surat langsung,
telemarketing, hingga internet.

2. MENETAPKAN TUJUAN DAN HAMBATAN


Tujuan-tujuan saluran berbeda-beda sesuai
dengan karakteristik produk.
Keputusan Rancangan Saluran
Pemasaran

4. SYARAT DAN TANGGUNG JAWAB ANGGOTA 5. MENGEVALUASI ALTERNATIF


SALURAN UTAMA
Produsen harus menentukan hak dan tanggung jawab Merupakan kegiatan yang dilakukan untuk
anggota-anggota saluran yang berpartisipasi. Masing- mengevaluasi sebuah alternative yang biasa
masing anggota saluran harus diberlakukan dengan digunakan atau yang paling utama
hormat dan diberi kesempatan untuk memperoleh laba.
Dinamika Saluran
Institusi perdagangan besar dan
pengecerbaru bermunculan, dan system
saluran baru berkembang. Pada bagian ini
kita akan melihat perkembangan baru dari
system pemasaran vertical, system
pemasaran horizontal, dan system pemasaran
multi-saluran dan melihat bagaimana sistem-
sistem bekerja sama, bertentangan, dan
bersaing.
Sistem Pemasaran
Vertical

Sistem pemasaran vertical terdiri dari produsen,


pedagang besar. dan pengecer yang bertindak sebagai
satu sistem yang menyatu. Berbeda dengan saluran
pemasaran konvensional yang terdiri dari seorang
produsen independen. pedagang besar, dan pengecer
yang masing-masing merupakan entitas terpisah yang
sasarannya memaksimumkan laba sendiri, bahkan jika
sasaran itu. mengurangi laba sistem itu secara
keseluruhan
Sistem Pemasaran
Horizontal
Sitem Pemasaran Horizontal
Pengembangan saluran lainnya
adalah sistem pemasaran
horizontal, yaitu dua perusahaan
atau lebih menggabungkan sumber
daya atau program untuk
memanfaatkan munculnya peluang
pasar. Dengan kerjasama,
perusahaan dapat mengkombinasikan
modalnya, kemampuan memproduksi
atau sumber daya pemasaran untuk
menyelesaikan lebih dari satu
perusahaan. Alder menyebutnya
dengan pemasaran simbiosis
Sistem
Pemasaran
Dahulu banyak perusahaan menggunakan satu saluran
untuk menjual di satu pasar atau di segmen pasar.
Sekarang, dengan berkembangnya segmen konsumen
dan kemungkinan saluran, lebih saluran mengadopsi
sistem distribusi multi[22]saluran, yang disebut Sistem Multi-Saluran
Pemasaran Bastar yaitu sistem distribusi multi saluran
yang mana satu perusahaan menetapkan dua atau lebih
saluran distribusi pemasaran untuk mencapai satu atau
lebih segmen konsumen.
Perdagangan besar meliputi semua
kegiatan yg terlibat dalam penjualan
barang atau jasa kepada orang-orang
yang membelinya untuk dijual Logistik pasar (market
kemabli atau untuk penggunaan logistics) meliputi perencanaan
bisnis. Perdagangan besar tidak infrastruktur untuk memenuhi
Perdagangan eceran (retailing) termasuk mencakup produsen dan petani, permintaan, lalu
semua aktifitas dalam menjual barang atau karena keduanya terutama terlibat mengimplementasikan dan
jasa langsung ke konsumen akhir untuk produksidan juga tidak mencakup mengendalikan aliran fisik
kebutuhan pribadi non bisnis. Pengecer pengecer, Pedagang besar atau disebut bahan dan barang akhir dari
(retailer) atau toko eceran (retail store) juga Distributor titik asal ke titik penggunaan,
adalah semua badan usaha yang volume untuk memenuhi kebutuhan
penjualannya terutama datang dari pelanggan dan mendapatkan
penjualan eceran. laba.
Ada Pertanyaan?

Anda mungkin juga menyukai